Indeks Sepakbola Dunia

Icardi dan Bukti yang Menanti Dihargai
Sepakbola
Jumat, 23 Sept 2016

Icardi dan Bukti yang Menanti Dihargai

"Mauro Icardi layak memperkuat Argentina karena dia selalu mencetak gol. Dia hanya harus tenang dan menunjukkan performa yang konsisten,” ucap Ever Banega.
Pep Guardiola Adalah Raja
Sepakbola
Kamis, 22 Sept 2016

Pep Guardiola Adalah Raja

"Pep Guardiola memenangkan sejumlah laga dan dia langsung mengira dirinya raja di Manchester City. Saya berkata apa yang ingin saya katakan karena ini di Eropa, dan Guardiola tidak akan bisa menghentikan saya!” kata Dimitri Seluk.
Tak Ada Ibra, Cavani pun Jadi
Sepakbola
Selasa, 20 Sept 2016

Tak Ada Ibra, Cavani pun Jadi

Lini depan Paris Saint Germain (PSG) kini dikuasai sepenuhnya oleh Edinson Cavani. Striker asal Uruguay ini mulai membuktikan bahwa PSG tidak perlu panik atas kepergian Zlatan Ibrahimovic. Tak ada Ibra, Cavani pun jadi!
Lemas di Usia Emas
Sepakbola
Minggu, 18 Sept 2016

Lemas di Usia Emas

Sempat digadang-gadang sebagai calon pemain bintang, tidak sedikit pesepakbola profesional yang nyatanya malah layu sebelum berkembang. Perjalanan karier yang dialami Alexandre Pato, Mario Balotelli, atau Ciro Immobile, bisa menjadi contoh tentang mereka yang justru lemas di usia emas.
Problem Mentalitas Timnas Indonesia U19
Sepakbola
Sabtu, 17 Sept 2016

Problem Mentalitas Timnas Indonesia U19

Timnas Indonesia U19 dipastikan tersingkir dari Piala AFF U-19 2016. Menelan tiga kekalahan beruntun, tim Garuda Muda bak macan ompong: tampak buas tapi ternyata tidak ganas. Mentalitas lagi-lagi menjadi persoalan yang belum juga tuntas.
Liga Champions 2016: Manchester City Siap Atasi Gladbach
Hard news
Rabu, 14 Sept 2016

Liga Champions 2016: Manchester City Siap Atasi Gladbach

Manchester City siap mengatasi Borussia Monchengladbach dalam pertandingan Grup C Liga Champions 2016 di Stadion Etihad Kamis (15/9/2016) dini hari nanti WIB. Pertandingan Manchester City vs Gladbach yang seharusnya digelar Rabu dini hari tertunda karena hujan lebat.
Rindu-Dendam Garuda Muda di Vietnam
Sepakbola
Selasa, 13 Sept 2016

Rindu-Dendam Garuda Muda di Vietnam

AFF Cup U-19 2016 menandai kembalinya Timnas Indonesia U-19 di pentas sepakbola dunia. Kerinduan yang mendalam sekaligus upaya pelampiasan dendam menjadi semangat skuad asuhan Eduard Tjong di ajang tahunan tim nasional level usia muda itu.
Pembuktian Tajam di Liga Terkejam
Sepakbola
Sabtu, 10 Sept 2016

Pembuktian Tajam di Liga Terkejam

Musim baru Liga Utama Inggris 2016/2017 diramaikan oleh banyak wajah anyar, termasuk para striker debutan. Mereka harus segera membuktikan ketajamannya jika tidak ingin menjadi sasaran kecam di kompetisi yang konon disebut sebagai liga paling kejam itu.
Ke Asia, Bermain Bola Demi Harta
Sepakbola
Selasa, 6 Sept 2016

Ke Asia, Bermain Bola Demi Harta

Mereka sebenarnya masih mampu bersaing di level tertinggi tapi memilih hijrah ke Asia. Apalah artinya kejayaan dan gengsi sepakbola Eropa jika bisa mengeruk lebih banyak harta di Cina, Qatar, atau India.
Senyum Torino dan Calon Legenda yang Terbuang
Sepakbola
Jumat, 2 Sept 2016

Senyum Torino dan Calon Legenda yang Terbuang

Joe Hart akhirnya hengkang dari Manchester City setelah mengabdi selama 10 tahun. Penjaga gawang nomor satu Inggris itu dipinjamkan ke klub Italia, Torino. Inilah kisah mujurnya Il Toro dan calon legenda City yang terbuang.
Karena Mereka Otaknya Sepakbola
Sepakbola
Selasa, 30 Agt 2016

Karena Mereka Otaknya Sepakbola

Mereka punya andil penting semasa masih bermain. Kini, para mantan pemain tengah itu melakoni peran baru yang tak kalah seru: sebagai manajer atau pelatih. Mereka adalah otaknya sepakbola, saat masih bergelut di atas rumput maupun ketika menjadi komandan dari pinggir lapangan.
Bangkitnya Tradisi Kiper Gaek Manchester City
Sepakbola
Jumat, 26 Agt 2016

Bangkitnya Tradisi Kiper Gaek Manchester City

Hadirnya Claudio Bravo diprediksi bakal membangkitkan kembali tradisi kiper kawakan di Manchester City. Penjaga gawang berusia 33 tahun itu akan melanjutkan kiprah kiper-kiper gaek yang pernah menjadi mengawal gawang City macam Peter Schmeichel, David Seaman, David James, hingga Shay Given.
Yang Gratis, Bakal Fantastis Atau Bernasib Miris?
Sepakbola
Senin, 22 Agt 2016

Yang Gratis, Bakal Fantastis Atau Bernasib Miris?

Para pemain ini didatangkan secara cuma-cuma karena telah berstatus bebas transfer. Tapi, yang gratisan belum tentu murahan. Mereka justru berpotensi tampil fantastis lagi menawan meskipun ada pula beberapa di antaranya yang terancam bernasib miris lantaran usia yang kian terkikis.
Surplus-Minus Transfer Juventus
Sepakbola
Jumat, 19 Agt 2016

Surplus-Minus Transfer Juventus

Juventus menjadi klub Italia yang paling aktif di bursa transfer dalam beberapa tahun terakhir, terlebih jelang musim 2016/2017 ini. Banyak yang sepakat, La Vechia Signora menuai surplus besar dari pergerakan transfer mereka yang dinilai efektif. Benarkah? Atau justru sebaliknya?
Liverpool, Bagai Pungguk Merindukan Bomber Idaman
Sepakbola
Selasa, 16 Agt 2016

Liverpool, Bagai Pungguk Merindukan Bomber Idaman

Sejak Luis Suarez hengkang pada 2014, Liverpool belum juga menemukan sosok striker andalan. Beberapa kali upaya menggaet penyerang top justru berakhir dengan kekecewaan. Hingga kini, The Reds masih bagai pungguk yang merindukan bomber idaman.
Liukan Korea di Negeri Samba
Sepakbola
Jumat, 12 Agt 2016

Liukan Korea di Negeri Samba

Korea Selatan menjadi satu-satunya wakil Asia yang lolos ke perempatfinal cabang sepakbola Olimpiade Rio 2016. Peluang anak-anak Negeri Ginseng untuk mengulang prestasi empat tahun lalu pun cukup terbuka. Liukan Korsel di negeri samba ternyata cukup menjanjikan.
Misteri Pecah Kongsi Inter-Mancini
Olahraga
Kamis, 11 Agt 2016

Misteri Pecah Kongsi Inter-Mancini

Inter Milan dan Roberto Mancini tiba-tiba pecah kongsi saat kompetisi tinggal menghitung hari. Nerazzurri mendepak salah satu pelatih terbaiknya itu tanpa basa-basi. Hingga kini, apa yang sebenarnya terjadi antara Inter dan Mancini masih menjadi misteri.
Kemelut Sepakbola Negeri Jiran
Sepakbola
Rabu, 10 Agt 2016

Kemelut Sepakbola Negeri Jiran

Polemik sepakbola yang melanda Indonesia ternyata “menular” ke negara tetangga, Malaysia. Kemelut pun terjadi di negeri jiran yang berpuncak pada aksi boikot terhadap tim nasional Harimau Malaya. Sepakbola Malaysia dalam bahaya!
Misi Fiji Menikmati Mimpi
Sepakbola
Jumat, 5 Agt 2016

Misi Fiji Menikmati Mimpi

Fiji barangkali menjadi satu-satunya tim peserta cabang olahraga sepakbola Olimpiade Rio De Janeiro 2016 yang bakal tampil tanpa beban harus berprestasi. Di Brazil, misi wakil Oceania itu hanya satu: menikmati mimpi.
Unai Emery Resmi Latih PSG
Olahraga
Kamis, 30 Jun 2016

Unai Emery Resmi Latih PSG

Laman resmi Paris Saint-Germain (PSG) telah menyiarkan pengumuman penunjukkan Unani Emery sebagai pelatih baru juara bertahan Ligue 1 Perancis tersebut. Sebelumnya, pelatih berusia 44 tahun itu merupakan arsitek Sevilla yang telah membawa klub asal Spanyol itu menjuarai Liga Eropa tiga musim.