Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat pertumbuhan kredit perbankan per Oktober 2019 menyentuh angka 6,53 persen. Nilai ini tumbuh melambat dari capaian September 2019 yang sempat menyentuh 7,89 persen.
Penandatanganan Kerjasama AkzoNobel dengan Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK) tersebut dapat menambah nilai untuk meningkatkan standar keahlian, pengetahuan dan ekonomi dari sumber daya manusia, khususnya Mitra Dulux.
Kementerian PUPR menggelar pameran Trenchless Technology, yakni teknologi digital jasa konstruksi yang dipergunakan memasang infrastruktur bawah tanah tanpa mengganggu bangunan di atasnya.
Penerimaan pajak dari sektor konstruksi dan real estate tahun 2018 dinilai masih minim, Direktorat Jenderal Pajak (DJP) perlu meninjau ulang tarif yang berlaku saat ini.
Direktur Utama di perusahaan konstruksi bisa mendapat gaji minimum Rp250 juta per bulan dan maksimum Rp400 juta setiap bulan. Sektor ini paling timpang bila dibandingkan dengan gaji level terbawah dan teratas.
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat kontribusi ini terbesar kedua setelah kontribusi dari sektor industri pengolahan yang sebesar 0,97 persen dengan angka pertumbuhan 4,50 persen.
Secara umum, Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Suhariyanto menuturkan bahwa kondisi bisnis dan optimisme pelaku bisnis berada pada level masih cukup baik.
Setiap pekerjaan pasti ada risiko kecelakaan. Di Amerika, pekerjaan yang paling dianggap berbahaya adalah penebang kayu. Bagaimana dengan di Indonesia?