Indeks Ramadhan

Bermaksud Fasih Malah Salah Arti
Mild report
Kamis, 15 Jun 2017

Bermaksud Fasih Malah Salah Arti

Kisah jenaka yang muncul karena seseorang yang bermaksud memfasihkan lafal-lafal kearab-araban tapi malah jadi salah arti.
Melumpuhkan Teuku Umar hingga Cut Nyak Dhien di Bulan Puasa
Mild report
Kamis, 15 Jun 2017

Melumpuhkan Teuku Umar hingga Cut Nyak Dhien di Bulan Puasa

Perang Aceh berlangsung selama 30 bulan puasa, salah satu perang terlama dalam sejarah kolonialisme Belanda terhadap negeri merdeka Bangsa Aceh.
Janji Salahuddin Merebut Yerusalem dalam Perang Salib
Mild report
Kamis, 15 Jun 2017

Janji Salahuddin Merebut Yerusalem dalam Perang Salib

Penguasa tentara Salib di Yerusalem takluk oleh pasukan Salahuddin menyusul strategi jitunya memancing mereka keluar dari benteng.
Belajar Islam Sambil Nongkrong di Mal
Hard news
Kamis, 15 Jun 2017

Belajar Islam Sambil Nongkrong di Mal

Komunitas Terang Jakarta merangkul mereka yang ingin belajar Alquran dengan gaya yang lebih santai dan menyenangkan.
Kisah Soejono, Seorang Katolik-Jawa, yang Menyelamatkan RI
Mild report
Kamis, 15 Jun 2017

Kisah Soejono, Seorang Katolik-Jawa, yang Menyelamatkan RI

Para penggiat Pemerintahan Darurat Republik Indonesia harus bergerilya pada 1949 dan sempat merasakan sepertiga bulan puasa. Bergerak dalam situasi genting menyelamatkan kedudukan RI di Yogyakarta.
Saat Belanda Menyerbu RI pada Bulan Puasa 1947
Mild report
Kamis, 15 Jun 2017

Saat Belanda Menyerbu RI pada Bulan Puasa 1947

Agresi militer Belanda pertama ke pulau Jawa dan Sumatera tatkala penduduk muslim Indonesia tengah menjalani ibadah puasa Ramadan.
Perang Badar: Kemenangan Besar Kaum Muslim di Bulan Ramadan
Sosial budaya
Kamis, 15 Jun 2017

Perang Badar: Kemenangan Besar Kaum Muslim di Bulan Ramadan

Apa latar belakang Perang Badar? Mengapa Nabi memilih memerangi secara fisik kaum Quraisy? Bagaimana dampak dari perang tersebut bagi umat Islam?
Kenangan Gus Solah: Makan Soto Mie di Waktu Tarawih
Mild report
Rabu, 14 Jun 2017

Kenangan Gus Solah: Makan Soto Mie di Waktu Tarawih

Pernah batal puasa, sering main saat tarawih, Gus Solah tetap sisipkan waktu membaca di sela-sela puasanya.
Teori Peredaran Darah Ibn al-Nafis yang Terlupakan Sejarah
Mild report
Rabu, 14 Jun 2017

Teori Peredaran Darah Ibn al-Nafis yang Terlupakan Sejarah

Jauh sebelum diklaim oleh para ilmuwan Eropa, teori peredaran darah telah dipikirkan seorang dokter dari bangsa Arab bernama Ibn al Nafis.
Harga Makanan dan THR Pendongkel Rutin Inflasi Ramadan
Periksa data
Rabu, 14 Jun 2017

Harga Makanan dan THR Pendongkel Rutin Inflasi Ramadan

Jelang puasa dan lebaran selalu dibarengi dengan kenaikan harga kebutuhan pokok terutama makanan. Kenaikan harga itu yang dikenal sebagai inflasi, tapi ada pendongkel lain yang tak kalah penting yaitu Tunjangan Hari Raya (THR).
Menteri Rini: Sahur dengan Sayur dan Tempe Saja Cukup
Hard news
Rabu, 14 Jun 2017

Menteri Rini: Sahur dengan Sayur dan Tempe Saja Cukup

Menteri BUMN Rini Soemarno berbagi pengalamannya agar tetap semangat dan tidak terlihat lesu saat berpuasa.
Puasa Ramadan Ampuh Tingkatkan Kecerdasan Emosi Anak
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Puasa Ramadan Ampuh Tingkatkan Kecerdasan Emosi Anak

Berpuasa Ramadan sebulan penuh, juga puasa Senin-Kamis, ampuh untuk menajamkan empati dan kepekaan sosial anak.
Tidur Selama 100 Tahun
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Tidur Selama 100 Tahun

Kisah tidur bertahun-tahun selama ini selalu didominasi oleh kisah Ashabul Kahfi. Ada seseorang yang juga pernah mengalaminya dan diabadikan dalam salah satu ayat Alquran?
Rindu Suara Azan dan Kolak di Negeri Sakura
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Rindu Suara Azan dan Kolak di Negeri Sakura

Jepang menjadi salah satu negara yang menjunjung tinggi keyakinan seseorang. Mereka menghormati setiap muslim yang berpuasa.
Pria Tunisia Dipenjara Sebulan karena Merokok saat Ramadan
Hard news
Selasa, 13 Jun 2017

Pria Tunisia Dipenjara Sebulan karena Merokok saat Ramadan

Seorang pria di Tunisia dipenjara karena terlihat sedang merokok di luar gedung pengadilan Bizerte oleh pejabat pengadilan yang kemudian memberi tahu polisi.
Kejadian-Kejadian Penting dalam Hidup Sukarno di Bulan Puasa
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Kejadian-Kejadian Penting dalam Hidup Sukarno di Bulan Puasa

Sukarno mengenal Islam setelah mondok di rumah HOS Tjokroaminoto dan semakin mendalaminya di penjara dan pembuangan.
Mengenal Konsep Dakwah dan Puasa Jamaah Tabligh
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Mengenal Konsep Dakwah dan Puasa Jamaah Tabligh

Para anggota Jamaah Tabligh di Indonesia datang dari berbagai daerah, dengan pusat kegiatannya di sebuah masjid kuno di Jakarta. Sebagian anggotanya dari kalangan selebritas. Menekankan dakwah nonpolitis.
Cara Pengikut Yesus Merayakan Ramadan
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Cara Pengikut Yesus Merayakan Ramadan

Dua jemaat gereja di Bekasi dan Tangerang menyambut Ramadan dengan suka cita. Cara sederhana mereka tetapi punya arti penting: berbagi makanan untuk warga muslim menjelang waktu buka puasa.
Ikhwan al-Shafa, Perkumpulan Rahasia Ilmuwan Islam
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Ikhwan al-Shafa, Perkumpulan Rahasia Ilmuwan Islam

Pada abad pertengahan, di Timur Tengah terdapat satu persaudaraan rahasia yang beranggotakan ilmuwan dan pemikir: Ikhwan al-Shafa.
Tiga Waktu Berbuka Puasa di Burj Khalifa
Mild report
Selasa, 13 Jun 2017

Tiga Waktu Berbuka Puasa di Burj Khalifa

Burj Khalifa bukan cuma terkenal sebagai gedung tertinggi di dunia, tapi juga satu-satunya tempat di dunia yang punya tiga waktu berbuka puasa yang berbeda.