Indeks Pt Waskita Karya

Proyek Renovasi Bandara Juanda dengan Waskita Karya Capai Rp685 M
Sosial budaya
Jumat, 28 Jun 2019

Proyek Renovasi Bandara Juanda dengan Waskita Karya Capai Rp685 M

"Proyek [bandara] ini digarap sendiri oleh PT Waskita Karya (Persero) Tbk, dengan dibantu oleh beberapa subkontraktor spesialis."
Di antara Cuan dan Utang: Prospek Emiten Konstruksi di Masa Depan
Bisnis
Jumat, 24 Mei 2019

Di antara Cuan dan Utang: Prospek Emiten Konstruksi di Masa Depan

Jokowi masih akan agresif membangun infrastruktur. Masalahnya, perusahaan konstruksi, khususnya perusahaan BUMN, kini terjebak antara besarnya utang dan keuntungan.
Waskita Karya Bagi Dividen Rp990 Miliar, Setara 25 Persen Laba 2018
Bisnis
Kamis, 9 Mei 2019

Waskita Karya Bagi Dividen Rp990 Miliar, Setara 25 Persen Laba 2018

Waskita Karya membagikan dividen senilai Rp990,7 miliar untuk tahun buku 2018. Laba Waskita pada 2018 tercatat naik 9,9 persen dibanding tahun sebelumnya.
KPK Perpanjang Pencegahan Ke Luar Negeri Petinggi Waskita Karya
Hukum
Selasa, 7 Mei 2019

KPK Perpanjang Pencegahan Ke Luar Negeri Petinggi Waskita Karya

KPK memperpanjang pencegahan bepergian ke luar negeri terhadap lima orang terkait kasus korupsi proyek fiktif di Waskita Karya.
Usut Korupsi IPDN, KPK Geledah Kantor Adhi Karya dan Waskita Karya
Hukum
Rabu, 13 Mar 2019

Usut Korupsi IPDN, KPK Geledah Kantor Adhi Karya dan Waskita Karya

Penyidik KPK memeriksa kantor Waskita Karya dan Adhi Karya terkait kasus dugaan Tindak Pidana Korupsi (TPK) pembangunan kampus IPDN di Gowa dan Minahasa.
Laba Bersih Waskita Naik Tipis Menjadi Rp4,6 Triliun pada 2018 
Bisnis
Kamis, 28 Feb 2019

Laba Bersih Waskita Naik Tipis Menjadi Rp4,6 Triliun pada 2018 

PT Waskita Karya mencatatkan laba bersih sebesar Rp4,6 triliun di tahun 2018. Angka ini meningkat tipis 9,9 persen dari tahun 2017 yang sebesar Rp4,2 triliun.
KPK Agendakan Pemeriksaan Kepala Divisi III Waskita Karya
Hukum
Jumat, 15 Feb 2019

KPK Agendakan Pemeriksaan Kepala Divisi III Waskita Karya

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengagendakan pemeriksaan terhadap Kepala Divisi III PT Waskita Karya Dono Parwoto terkait korupsi subkontraktor fiktif pada proyek-proyek Waskita Karya.
KPK Periksa 10 Pegawai PT Waskita Karya Terkait Korupsi Proyek
Hukum
Kamis, 14 Feb 2019

KPK Periksa 10 Pegawai PT Waskita Karya Terkait Korupsi Proyek

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan memeriksa 10 orang dari unsur pegawai PT Waskita Karya (Persero) Tbk terkait dengan kasus korupsi sub kontraktor fiktif proyek.
Mencermati Geliat Utang dan Laba BUMN Era Jokowi
Bisnis
Rabu, 23 Jan 2019

Mencermati Geliat Utang dan Laba BUMN Era Jokowi

Selama empat tahun pemerintahan Presiden Jokowi, total jumlah laba yang mampu diraup oleh BUMN sempat turun pada 2015.
Target Laba Bersih Waskita di 2019 Stagnan di Angka Rp 4,1 Triliun
Ekonomi
Jumat, 4 Jan 2019

Target Laba Bersih Waskita di 2019 Stagnan di Angka Rp 4,1 Triliun

Target nilai kontrak yang dikelola Waskita Karya juga diperkirakan stagnan di angka Rp 121,6 triliun. 
Pembayaran Proyek & Dana Talangan ke Waskita Capai Rp 36,7 Triliun
Ekonomi
Jumat, 4 Jan 2019

Pembayaran Proyek & Dana Talangan ke Waskita Capai Rp 36,7 Triliun

Direktur Keuangan Waskita Karya, Haris Gunawan menyampaikan, pendapatan usaha Waskita karya akan tumbuh 10 persen, sementara laba bersih meningkat 8 persen.
Utang Waskita Karya Rp64 Triliun, Pada 2019 Ditargetkan Susut Rp4 T
Ekonomi
Jumat, 4 Jan 2019

Utang Waskita Karya Rp64 Triliun, Pada 2019 Ditargetkan Susut Rp4 T

Waskita Karya hanya menargetkan penyusutan utang hanya Rp4 triliun pada 2019 karena harus mengeluarkan dana untuk investasi di sejumlah proyek. 
Waskita Nonaktifkan 2 Pejabat yang Terlibat Korupsi Proyek Fiktif
Hukum
Selasa, 18 Des 2018

Waskita Nonaktifkan 2 Pejabat yang Terlibat Korupsi Proyek Fiktif

Waskita Karya menonaktifkan 2 pejabatnya yaitu Fathor Rachman dan Yuly Ariandi Siregar karena terlibat dalam kasus proyek fiktif. 
KPK Cegah Mantan Pejabat PUPR & Waskita Karya ke Luar Negeri
Hukum
Selasa, 18 Des 2018

KPK Cegah Mantan Pejabat PUPR & Waskita Karya ke Luar Negeri

Sejumlah mantan pejabat Waskita Karya (Persero) Tbk dan Kementerian PUPR dicegah bepergian ke luar negeri oleh KPK terkait korupsi proyek fiktif.
Saham Waskita Karya Makin Anjlok Usai Pegawainya Kena Kasus Korupsi
Bisnis
Selasa, 18 Des 2018

Saham Waskita Karya Makin Anjlok Usai Pegawainya Kena Kasus Korupsi

PT Waskita Karya mengalami tren penurunan harga saham disinyalir akibat dua pegawainya yang tersandung kasus korupsi infrastruktur.
Waskita Karya dan Kenapa Proyek Infrastruktur Rawan Jadi Bancakan?
Hukum
Selasa, 18 Des 2018

Waskita Karya dan Kenapa Proyek Infrastruktur Rawan Jadi Bancakan?

Proyek besar yang dikerjakan BUMN seharusnya lebih memiliki perspektif pelayanan ke masyarakat, seperti yang dikerjakan Waskita Karya.
Waskita Karya Gandeng TNI AU untuk Tingkatkan Keselamatan Kerja
Sosial budaya
Kamis, 5 Juli 2018

Waskita Karya Gandeng TNI AU untuk Tingkatkan Keselamatan Kerja

Personel TNI AU akan ditempatkan di proyek-proyek yang dikerjakan Waskita.
PT Waskita Karya Akan Segera Menjual Beberapa Ruas Jalan Tol
Ekonomi
Sabtu, 7 Apr 2018

PT Waskita Karya Akan Segera Menjual Beberapa Ruas Jalan Tol

Mantan Dirut PT Waskita Karya, Muhammad Choliq menyatakan, melesetnya target ekuitas 2017 disebabkan oleh tertundanya sejumlah divestasi.
Direksi Waskita Karya Dirombak, I Gusti Ngurah Putra Jadi Dirut
Bisnis
Jumat, 6 Apr 2018

Direksi Waskita Karya Dirombak, I Gusti Ngurah Putra Jadi Dirut

RUPS PT Waskita Karya (Persero) Tbk menyepakati untuk menunjuk I Gusti Ngurah Putra sebagai Direktur Utama BUMN itu yang baru. I Gusti Ngurah Putra menggantikan posisi Muhammad Choliq.
Dua Pekerja Jadi Tersangka, Pengawas Proyek Tak Disalahkan
Hukum
Senin, 2 Apr 2018

Dua Pekerja Jadi Tersangka, Pengawas Proyek Tak Disalahkan

Menurut polisi, pengawas proyek kemungkinan tidak jadi tersangka karena tidak ada di tempat kejadian