Perubahan suasana hati pada remaja sering kali dianggap lumrah oleh para orangtua. Namun, penelitian menunjukkan bahwa hal ini merupakan salah satu tanda depresi.
Curhat viral soal perselingkuhan dari Ary Yogeswary menunjukkan bahwa perselingkuhan tak pernah jauh dari cap negatif pelaku dan hujan empati bagi yang ditinggalkan karenanya. Tapi, persoalan terkait hubungan cinta dan perselingkuhan tak pernah sederhana.
Pernahkah Anda bertanya mengapa Sia, penyanyi lagu Chandelier itu, selalu memakai wig untuk menutupi mukanya? Kenapa duo DJ Daft Punk selalu memakai helm astronot dalam setiap penampilan mereka? Mereka punya alasannya.
Jangan terlalu kuatir jika bertemu orang-orang yang ada dalam gelembung "pengetahuan" yang tak sejalan dengan fakta. Meski sulit, ada cara-cara untuk meyakinkan mereka.
Rasa cemas, gelisah, takut adalah manusiawi dan bagian dari emosi. Namun saat seseorang terlalu sering merasa cemas, takut, panik atas hal-hal yang tampak biasa saja, bisa jadi orang itu mengalami gangguan kecemasan atau anxiety disorder.
Dalam debat cagub DKI yang ketiga, Sylviana Murni mengangkat kekerasan verbal terhadap perempuan yang menurutnya pernah dilakukan Ahok. Menurut Ahok, itu ketegasan, bukan kekerasan. Mana yang benar?
Pernahkah Anda berada dalam situasi beradu argumentasi yang berujung pada mempertanyakan hal-hal yang Anda sudah yakini selama ini? Bila ya, maka Anda sedang terperdaya oleh sosok gaslighter. Donald Trump disebut-sebut sebagai pribadi gaslighting yang bisa memperdaya banyak orang.
Penelitian kesehatan terbaru menunjukkan bahwa racun maskulinitas tidak hanya buruk bagi perempuan tapi juga laki-laki. Laki-laki yang melihat dirinya memiliki kedudukan di atas perempuan lebih berkemungkinan terkena masalah psikologis dibandingkan mereka yang tidak terlalu mementingkan norma gender.
Laki-laki yang melihat dirinya memiliki kedudukan di atas perempuan lebih berkemungkinan terkena masalah psikologis dibandingkan mereka yang tidak terlalu mementingkan norma gender.
Menangis adalah satu bentuk ekspresi emosi. Ia bisa lahir dari kesedihan yang luar biasa, kelegaan luar biasa, atau kebahagiaan luar biasa. Dalam banyak peradaban, menangis adalah bentuk ekspresi kultural. Ia hadir dalam pemakaman dan juga pernikahan.
Ada orang yang ingin cepat menikah, sebagian lain justru menghindari pernikahan. Bisa jadi yang menghindari pernikahan ini mengalami gamophobia—sebuah ketakutan irasional untuk membuat komitmen. Anda mengalaminya? Jika ya, Anda tak perlu cemas.
Pada 2006, Jurnal Developmental Psychology edisi 42 melaporkan bahwa anak-anak perempuan yang main Barbie memiliki rasa kepercayaan diri yang lebih rendah serta hasrat yang lebih besar untuk mempunyai tubuh kurus ketimbang anak-anak yang tidak main boneka sama sekali atau main boneka yang mencerminkan bentuk tubuh berbeda dari Barbie.
Meski tak sanggup memahami hal mendasar seperti hukum sebab-akibat, Mario Teguh percaya diri dan terampil bicara berputar-putar dan suaranya empuk. Menurut data tahun 2013, tarif jasa motivator yang senang menyapa audiensnya dengan “Salam Super” ini adalah 110 juta rupiah per jam.