Indeks Prabowo

Format Debat KPU Disebut Biang Tak Dibahasnya Energi Terbarukan
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Format Debat KPU Disebut Biang Tak Dibahasnya Energi Terbarukan

Format Debat Kedua Capres 2019 disebut menjadi biang luputnya pembahasan energi baru terbarukan (EBT) oleh kedua kandidat capres yakni Jokowi dan Prabowo Subianto.
Debat Kedua Capres, BPN Ungkap Alasan Prabowo Usul KLHK Dipisah
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Debat Kedua Capres, BPN Ungkap Alasan Prabowo Usul KLHK Dipisah

Kementerian Lingkungan Hidup ,menurut Prabowo, semestinya mengawasi Departemen Kehutanan, bukan menjadi satu seperti dalam Kabinet Kerja Joko Widodo.
Blunder Pasal 33 Prabowo Bahan Upper Cut Jokowi
Kolumnis
Senin, 18 Feb 2019

Blunder Pasal 33 Prabowo Bahan Upper Cut Jokowi

Nilai untuk Jokowi B minus. Prabowo dapat D.
Irwandi Benarkan Perusahaan Milik Prabowo Kuasai Lahan di Aceh
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Irwandi Benarkan Perusahaan Milik Prabowo Kuasai Lahan di Aceh

Irwandi Yusuf membenarkan terdapat lahan milik perusahaan Prabowo di Aceh yang semula berjumlah 120 ribu hektare menyusut jadi sekitar 100 ribu hektare.
KPU Pastikan Jokowi dan Prabowo Tak Pakai Earpiece dalam Debat
Politik
Senin, 18 Feb 2019

KPU Pastikan Jokowi dan Prabowo Tak Pakai Earpiece dalam Debat

Tuduhan penggunaan earpiece ini dialamatkan ke Jokowi lantaran ia dianggap mampu menjawab berbagai data-data dan fakta dengan baik saat berhadapan dengan Prabowo.
Konco-konco Prabowo dari Lembah Tidar
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Konco-konco Prabowo dari Lembah Tidar

Beberapa kawan dekat Prabowo Subianto zaman di Akabri belakangan jadi jenderal.
Prabowo Diserang Soal Lahan, BPN: Ia Tak Mau Permalukan Jokowi
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Prabowo Diserang Soal Lahan, BPN: Ia Tak Mau Permalukan Jokowi

BPN mengklaim capres nomor urut 02 Prabowo Subianto sengaja membatasi dirinya menyerang capres nomor urut 01 Joko Widodo. Menurut Dahnil, Prabowo sengaja mengasihani Jokowi.
Diserang Jokowi di Debat Kedua, Prabowo: Ya Biar Kalian Senang
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Diserang Jokowi di Debat Kedua, Prabowo: Ya Biar Kalian Senang

Capres nomor urut 02 Prabowo Subianto mendapat serangan dari capres nomor urut 01 Joko Widodo, salah satunya adalah soal lahan tambang yang dikuasai oleh Prabowo.
Komentari Hasil Debat Capres, Jokowi Bantah Serang Personal Prabowo
Politik
Senin, 18 Feb 2019

Komentari Hasil Debat Capres, Jokowi Bantah Serang Personal Prabowo

Usai debat capres kedua, Jokowi menegaskan tidak menyerang pribadi Prabowo saat menyebut lawannya di Pilpres 2019 itu memiliki ratusan ribu hektar lahan di Kaltim dan Aceh Tengah.  
Hasil Debat Capres Kedua versi JK: Jokowi Lebih Baik, Prabowo Jujur
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Hasil Debat Capres Kedua versi JK: Jokowi Lebih Baik, Prabowo Jujur

Jusuf Kalla menilai Jokowi terlihat lebih menguasai masalah daripada Prabowo dalam debat capres kedua. Namun, dia juga mengapresiasi kejujuran Prabowo dalam Debat Pilpres 2019 kedua itu.
Prabowo Sebut Operasional Pelabuhan Diserahkan ke Pihak Asing
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Prabowo Sebut Operasional Pelabuhan Diserahkan ke Pihak Asing

Debat Capres 2019 jilid kedua mengambil tema energi dan pangan, sumber daya alam dan lingkungan hidup, serta infrastruktur.
Jokowi: Saya Tahu Pak Prabowo Punya Banyak Lahan di Kaltim dan Aceh
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Jokowi: Saya Tahu Pak Prabowo Punya Banyak Lahan di Kaltim dan Aceh

Prabowo memiliki lahan di Kalimantan Timu seluas 220.000 hektar dan di Aceh Tengah 120.000 hektar, kata Jokowi di Debat Kedua Capres 2019.
Prabowo Akui Kuasai Banyak Tanah, Tapi Siap Dikembalikan ke Negara
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Prabowo Akui Kuasai Banyak Tanah, Tapi Siap Dikembalikan ke Negara

“Saya tahu Pak Prabowo memiliki lahan yang sangat luas di Kalimantan Timur sebesar 220 ribu hektar, juga di Aceh Tengah 120 ribu hektar,” ungkap Jokowi.
Debat Capres 2019: Prabowo Janji Bikin BUMN Kelautan & Perikanan
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Debat Capres 2019: Prabowo Janji Bikin BUMN Kelautan & Perikanan

Debat Capres 2019 jilid kedua mengambil tema energi dan pangan, sumber daya alam dan lingkungan hidup, serta infrastruktur.
Debat Capres: Jokowi Bagi Tanah, Prabowo Mau Tanah Dikuasai Negara
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Debat Capres: Jokowi Bagi Tanah, Prabowo Mau Tanah Dikuasai Negara

Dalam Debat Kedua Capres 2019,  Prabowo ingin tanah, air dan SDA dikuasai negara, sementara Jokowi ingin bagi-bagi tanah hingga 12,7 juta hektar untuk warga.
Jokowi Sebut 11 Perusahaan Didenda Rp18,3 T Terkait Illegal Logging
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Jokowi Sebut 11 Perusahaan Didenda Rp18,3 T Terkait Illegal Logging

Joko Widodo menyatakan terdapat 11 perusahaan yang diberikan denda sebesar Rp18,3 triliun karena illegal logging.
Jawaban Prabowo-Jokowi Soal Konflik Agraria dalam Infrastruktur
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Jawaban Prabowo-Jokowi Soal Konflik Agraria dalam Infrastruktur

Menurut Prabowo, pembangunan pemerintahan saat ini juga lebih mengandalkan utang sehingga berdampak pada efisiensi.
Debat Pilpres: Prabowo Sebut 3 Cara Indonesia jadi Negara Maju
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Debat Pilpres: Prabowo Sebut 3 Cara Indonesia jadi Negara Maju

Prabowo menambahkan jika dirinya terpilih menjadi presiden maka akan menurunkan harga listrik dan menjamin ketersediaan pangan dengan harga terjangkau.
Debat Capres, Prabowo: Revolusi Industri 4.0 Belum Pro Petani
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Debat Capres, Prabowo: Revolusi Industri 4.0 Belum Pro Petani

Capres nomor urut 02, Prabowo Subianto menilai Revolusi Industri 4.0 belum berpihak pada petani dan belum bisa membuat harga pangan terjangkau.
Debat Kedua Capres, Jokowi: Marketplace Angkat Harga Produk Petani
Politik
Minggu, 17 Feb 2019

Debat Kedua Capres, Jokowi: Marketplace Angkat Harga Produk Petani

Jokowi mengklaim telah menyiapkan strategi untuk menyongsong Revolusi Industri 4.0 dengan penyediaan infrastruktur telekomunikasi Palapa Ring, jaringan 4G dan pembangunan sumber daya manusia.