OJK lewat akun instagram resminya (@ojkindonesia) telah menegaskan kalau informasi tentang adanya "Program Bantuan Pelunasan Pinjol" itu merupakan hoaks.
OJK mencatat, aduan soal Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi (LPBBTI) atau pinjaman online (pinjol) selalu meningkat setiap tahunnya.
Pratama menyampaikan, pemerintah perlu menyiapkan strategi yang berbeda untuk menangani masifnya iklan judi online dan pinjaman online (pinjol) di internet.
AdaKami mengaku, hanya diberi waktu lima hari oleh OJK menginvestigasi dan melaporkan perkembangan kasus bunuh diri akibat teror dari Desk Collection (DC).