Indeks Perbudakan

10 Tahun (500) Days of Summer Menemani Tangisan Budak Cinta
Film
Selasa, 23 Juli 2019

10 Tahun (500) Days of Summer Menemani Tangisan Budak Cinta

Kamu #TeamTom atau #TeamSummer?
Kebun Binatang Manusia: Jejak Kelam Rasisme di Eropa & Amerika
Sosial budaya
Senin, 24 Sept 2018

Kebun Binatang Manusia: Jejak Kelam Rasisme di Eropa & Amerika

Kapitalisme+rasisme+neo-imperalisme=kebun binatang manusia di akhir abad 19 hingga awal abad 20. Atas nama “primitif” dan “eksotisme”.
Rasisme Pernah Ilmiah di Tangan Samuel Morton
Humaniora
Minggu, 23 Sept 2018

Rasisme Pernah Ilmiah di Tangan Samuel Morton

Samuel Morton dikenal sebagai bapak rasisme ilmiah. Membagi manusia menjadi lima ras dan menempatkan orang kulit putih sebagai ras paling cerdas dengan cara mengukur lingkar tengkorak.
Kanye West dan Amnesia Sejarah Perbudakan Kulit Hitam
Sosial budaya
Selasa, 8 Mei 2018

Kanye West dan Amnesia Sejarah Perbudakan Kulit Hitam

Kanye West melontarkan penyataan yang layak dikecam. Menurut West, perbudakan kulit hitam di AS selama ratusan tahun adalah pilihan.
Perang Saudara Berakhir, Darah Abraham Lincoln Mengalir
Humaniora
Sabtu, 14 Apr 2018

Perang Saudara Berakhir, Darah Abraham Lincoln Mengalir

Letus kepala.
Sang presiden di ujung
nasib celaka.
PRT Rentan Menjadi Objek Perbudakan
Sosial budaya
Jumat, 9 Mar 2018

PRT Rentan Menjadi Objek Perbudakan

Perlakuan eksploitatif terhadap PRT dan pengasuh sulit dipantau: mereka mengalami kekerasan di balik jeruji rumah.
Untung Surapati, Bekas Budak yang Mengawini Perempuan Belanda
Humaniora
Kamis, 1 Mar 2018

Untung Surapati, Bekas Budak yang Mengawini Perempuan Belanda

Untung Surapati, bekas budak, mengawini putri majikannya yang orang Belanda. Ia kemudian terlibat asmara dengan istri seorang pangeran dari Banten.
Perbudakan Pengungsi di Libya, Disponsori Uni Eropa
Hukum
Kamis, 30 Nov 2017

Perbudakan Pengungsi di Libya, Disponsori Uni Eropa

Eropa berusaha keras menahan laju pengungsi. Hasilnya adalah perbudakan.
Korban Perbudakan Modern di Dunia 2016
Kamis, 30 Nov 2017

Korban Perbudakan Modern di Dunia 2016

Korban Perbudakan Modern di Dunia 2016.
Sejarah Modal di Balik Kemolekan Pariwisata Bali
Sosial budaya
Sabtu, 18 Nov 2017

Sejarah Modal di Balik Kemolekan Pariwisata Bali

Industri pariwisata Bali yang mengeksploitasi kemolekan alam menyisakan problem bagi masyarakat sekitar.
Kisah Olaudah Equiano Bebaskan Diri dari Perbudakan
Humaniora
Senin, 16 Okt 2017

Kisah Olaudah Equiano Bebaskan Diri dari Perbudakan

Olaudah Equiano menjadi budak sejak usianya 11 tahun. Selama menjadi budak ia belajar membaca, menulis dan mengumpulkan uang untuk membebaskan diriya dari perbudakan.
Olaudah Equiano Pembebas Kaum Budak Jadi Google Doodle
Humaniora
Minggu, 15 Okt 2017

Olaudah Equiano Pembebas Kaum Budak Jadi Google Doodle

Olaudah Equiano berjasa membebaskan status budak Afrika di Inggris.
Darurat Penculikan Perempuan dan Perbudakan Seksual
Hukum
Senin, 4 Sept 2017

Darurat Penculikan Perempuan dan Perbudakan Seksual

Dua kisah penculikan dan motif yang sepintas mirip menghasilkan kesimpulan penting: perdagangan manusia dan perbudakan seksual makin marak.
Kumpul Kebo dengan Budak ala Orang Eropa di Hindia Belanda
Gaya hidup
Selasa, 1 Agt 2017

Kumpul Kebo dengan Budak ala Orang Eropa di Hindia Belanda

Budak tak hanya disuruh bekerja di ladang dan beres-beres rumah, tapi juga jadi teman tidur tuannya.
Para Budak Korea Utara di Rusia
Sosial budaya
Senin, 31 Juli 2017

Para Budak Korea Utara di Rusia

Sekitar 90 persen dari upah para pekerja Korea Utara di luar negeri dikuasai negara.
Wajah Perbudakan Zaman Dulu dan Zaman Modern
Sosial budaya
Rabu, 12 Juli 2017

Wajah Perbudakan Zaman Dulu dan Zaman Modern

Di Indonesia masih terjadi perbudakan modern yang berawal dari perdagangan manusia.
Jugun Ianfu, Budak Wanita di Masa Penjajahan Jepang
Humaniora
Minggu, 15 Jan 2017

Jugun Ianfu, Budak Wanita di Masa Penjajahan Jepang

Jumat (6/1) lalu, Jepang menarik duta besarnya untuk Korea Selatan lantaran ada patung perempuan di depan konsulat Jepang yang diletakkan oleh para aktivis. Patung itu adalah simbol Jugun Ianfu, wanita-wanita yang dipaksa menjadi budak seks bagi tentara Jepang. Jugun ianfu tak hanya berasal dari Korea, tapi juga banyak wanita Indonesia.
Bahu-membahu Melawan Perbudakan Modern
Sosial budaya
Jumat, 29 Juli 2016

Bahu-membahu Melawan Perbudakan Modern

Laporan IPG 2016 yang dikerjakan oleh Walk Free Foundation menyebut ada kurang lebih 45,8 juta budak modern di seluruh dunia. Mereka terjebak di bisnis prostitusi, eksploitasi seksual, buruh paksa, pernikahan paksa, hingga perdagangan organ. Semuanya bermodal ancaman dan kekerasan. Masing-masing negara berlomba untuk menurunkan angkanya, dan masing-masing negara juga memiliki prioritas serta caranya sendiri. Bagaimana dengan Indonesia?