Berdasarkan hasil penelitian tersebut terapi gen dapat dilakukan untuk pengobatan penyakit ginjal monogenetik, karsinoma sel ginjal, dan untuk induksi toleransi dalam transplantasi.
"Misal pinggang di bagian kiri sakit, hampir pasti batu ginjal. Konstan, mau nungging nyerinya enggak akan hilang. Beda dengan nyeri otot, dibawa tiduran bisa lebih baik, karena posisinya relaks."