Kritik Edwards merespons wawancara Zuckerberg dengan ABC yang dinilai tak ingin berkomitmen untuk mengubah teknologi dalam platform livestream Facebook.
Kuasa Usaha Ad Interim Dubes Selandia Baru untuk RI, Roy Ferguson menjelaskan situasi dan upaya pemerintah negaranya setelah terjadi teror penembakan jemaah masjid di Christchurch.
Ratusan orang hadir dalam salat Jumat di Christchurch sepekan setelah insiden penembakan, bahkan warga non-muslim, termasuk Perdana Menteri Jecinda Ardern.
Geng motor di Selandia Baru berencana menjaga masjid selama salat Jumat berlangsung. Mereka ingin memastikan umat muslim di negara itu beribadah dengan nyaman dan aman.
Federasi Sepak Bola Inggris, FA, Premier League, dan English Football League (EFL) dikritik oleh Yunus Lunat, bertindak "munafik" karena tidak melalukan hening cipta untuk korban penembakan Christchurch.