Kepala Bagian Pembangunan Sekretariat Kabupaten Penajam Paser Utara Nicko Herlambang mengatakan pembangunan bendungan di wilayah Kecamatan Sepaku bersumber dari APBN.
Presiden Jokowi mengumbar sejumlah janji untuk ibu kota negara baru di Kalimantan Timur, mulai dari bernuansa hijau, pelayanan publik terintegrasi dengan teknologi informasi hingga bebas emisi.
Masyarakat Suku Dayak berharap pemerintah bisa memberikan lahan seluas lima hektare (Ha) per keluarga terkait pemindahan ibu kota negara ke Kalimantan Timur.
Pendaftaran CNPS 2019 di Kabupaten Penajam Paser Utara terancam mundur hingga akhir tahun, sebab hingga kini belum ada keputusan formasi seleksi dari Pemerintah Pusat.
Kodam VI/Mulawarman sekarang mungkin akan bernasib seperti Kodam di Jakarta saat ini. Dulu Panglima Kodam di Kalimantan adalah jenderal yang kurang disukai.