Indeks Kemendikbud

Cara Mendaftar KIP Kuliah 2020, Jadwal dan Syarat Pendaftaran
Pendidikan
Selasa, 18 Feb 2020

Cara Mendaftar KIP Kuliah 2020, Jadwal dan Syarat Pendaftaran

Kemendikbud mengumumkan jadwal pendaftaran KIP Kuliah 2020 dibuka untuk calon mahasiswa baru mulai awal Maret mendatang.  
Sri Mulyani: Dana BOS Langsung Ditransfer ke Sekolah Mulai 2020
Pendidikan
Senin, 10 Feb 2020

Sri Mulyani: Dana BOS Langsung Ditransfer ke Sekolah Mulai 2020

Dana BOS tak lagi disalurkan lewat rekening pemerintah daerah.
Nadiem Persilahkan 50 Persen Dana BOS Digunakan Buat Gaji Honorer
Pendidikan
Senin, 10 Feb 2020

Nadiem Persilahkan 50 Persen Dana BOS Digunakan Buat Gaji Honorer

Batasan untuk gaji guru honorer naik dari sebelumnya hanya 15 persen dari total alokasi dana BOS.
Sri Mulyani Ubah Penyaluran Dana BOS Jadi 3 Kali Tiap Tahun
Pendidikan
Senin, 10 Feb 2020

Sri Mulyani Ubah Penyaluran Dana BOS Jadi 3 Kali Tiap Tahun

Perubahan penyaluran ini diyakini bakal membuat dana BOS lebih efektif.
Mahasiswa Demo Kemendikbud Terkait Kasus Kekerasan Seksual
Sosial budaya
Senin, 10 Feb 2020

Mahasiswa Demo Kemendikbud Terkait Kasus Kekerasan Seksual

Sejumlah mahasiswa melakukan aksi damai menuntut Nadiem Makarim mengusut tuntas kasus kekerasan seksual di kampus.
Komisi X DPR Minta Desain Pendidikan Sesuaikan Kebutuhan Pasar
Pendidikan
Kamis, 6 Feb 2020

Komisi X DPR Minta Desain Pendidikan Sesuaikan Kebutuhan Pasar

Ketua Komisi X Syaiful Huda berkata DPR sedang belanja masalah dalam penyempurnaan ekosistem pendidikan vokasi agar menghasilkan lulusan yang sesuai dengan kebutuhan industri.
Mahasiswa Tanggapi Kebijakan Kampus Merdeka Ala Nadiem Makarim
Pendidikan
Kamis, 30 Jan 2020

Mahasiswa Tanggapi Kebijakan Kampus Merdeka Ala Nadiem Makarim

Mendikbud Nadiem Makarim meluncurkan program Merdeka Belajar: Kampus Merdeka, yang juga menuai protes dari mahasiswa karena dinilai pro-pasar.
Dukung Kampus Merdeka, UNJ Rancang Ulang Kurikulum
Pendidikan
Rabu, 29 Jan 2020

Dukung Kampus Merdeka, UNJ Rancang Ulang Kurikulum

UNJ akan melakukan pemetaan terlebih dahulu sebelum menerapkan kebijakan Kampus Merdeka.
Majelis Rektor PTN Tunggu Payung Hukum Kampus Merdeka
Pendidikan
Rabu, 29 Jan 2020

Majelis Rektor PTN Tunggu Payung Hukum Kampus Merdeka

Dengan adanya payung hukum, kampus berharap bisa segera menerapkan kebijakan Kampus Merdeka.
Nadiem Mau Buat 4 Lembaga Baru di Kemdikbud, Termasuk Pusat Data IT
Pendidikan
Selasa, 28 Jan 2020

Nadiem Mau Buat 4 Lembaga Baru di Kemdikbud, Termasuk Pusat Data IT

Nadiem Makarim berencana membentuk empat lembaga baru di Kemendikbud. Empat lembaga baru itu akan berada langsung di bawah Sekjen Kemendikbud. 
Empat Poin Kebijakan 'Kampus Merdeka' Menteri Nadiem Makarim
Pendidikan
Jumat, 24 Jan 2020

Empat Poin Kebijakan 'Kampus Merdeka' Menteri Nadiem Makarim

Salah satunya, Nadiem membolehkan mahasiswa mengambil 60 sks di luar program studi.
Netflix & Kemendikbud Jalin Kerjasama Kembangkan Film Nasional
Film
Kamis, 9 Jan 2020

Netflix & Kemendikbud Jalin Kerjasama Kembangkan Film Nasional

Kerjasama Netflix dan Kemendikbud berfokus pada pengembangan kemampuan kreatif, yang meliputi penulisan kreatif, pelatihan pasca produksi, serta kompetisi konsep cerita untuk film pendek.
Kapal Perempuan Minta Nadiem Makariem Tangani 3 Masalah Pendidikan
Pendidikan
Minggu, 15 Des 2019

Kapal Perempuan Minta Nadiem Makariem Tangani 3 Masalah Pendidikan

Nadiem diminta selesaikan ketimpangan akses pendidikan antara kaum perempuan dan laki-laki hingga sekolah non-formal.
Soal Pendidikan untuk Perempuan, Kemendikbud Dinilai Makin Mundur
Sosial budaya
Minggu, 15 Des 2019

Soal Pendidikan untuk Perempuan, Kemendikbud Dinilai Makin Mundur

Kemendikbud dinilai terus mengalami kemunduran dalam konteks pendidikan terhadap perempuan.
Nasib Lembaga Bimbel & Kontroversi Kebijakan Nadiem Soal UN Dihapus
Pendidikan
Minggu, 15 Des 2019

Nasib Lembaga Bimbel & Kontroversi Kebijakan Nadiem Soal UN Dihapus

Mendikbud Nadiem Makarim akan menghapus ujian nasional dan mengganti dengan Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter. Bagaimana nasib lembaga bimbel?
UN Dihapus, Kemendikbud: Parameter Siswa Ditetapkan Sekolah
Pendidikan
Sabtu, 14 Des 2019

UN Dihapus, Kemendikbud: Parameter Siswa Ditetapkan Sekolah

Jika ujian nasional dihapus, maka parameter penilaian peserta didik akan diserahkan secara otonom kepada masing-masing sekolah.
Syafii Maarif Minta Nadiem Makarim Tak Tergesa-gesa Hapus UN
Pendidikan
Jumat, 13 Des 2019

Syafii Maarif Minta Nadiem Makarim Tak Tergesa-gesa Hapus UN

Syafii Maarif meminta agar Mendikbud Nadiem Makarim tak tergesa-gesa memutuskan untuk menghapus ujian nasional, sebab pendidikan bukan Gojek.
Ujian Nasional Dihapus, Diganti Asesmen Kompetensi dan Karakter
Pendidikan
Kamis, 12 Des 2019

Ujian Nasional Dihapus, Diganti Asesmen Kompetensi dan Karakter

Ujian Nasional akan dihapus, diganti dengan asesmen kompetensi dan survei karakter.
Penjelasan Kemendikbud Soal Ujian Nasional atau UN Dihapus
Pendidikan
Kamis, 12 Des 2019

Penjelasan Kemendikbud Soal Ujian Nasional atau UN Dihapus

Menurut Kemendikbud UN tidak dihapuskan, tetapi diganti dengan evaluasi atau penilaian yang lebih baik.
Ujian Nasional Dihapus Mendikbud dan Sejarahnya di Indonesia
Sosial budaya
Kamis, 12 Des 2019

Ujian Nasional Dihapus Mendikbud dan Sejarahnya di Indonesia

Dalam sejarahnya, Ujian Nasional di Indonesia telah berganti istilah sebanyak 6 kali, sejak diselenggarakan pertama kali pada 1950.