Organ tubuh manusia, terutama otak, ternyata memiliki kekuatan beradaptasi yang luar biasa dan melebihi prediksi orang awam apalagi para ilmuwan. Contoh: seorang pria Prancis (44) yang berprofesi sebagai pegawai negeri sipil mampu hidup normal dengan satu istri dan dua anaknya meskipun ia hanya memiliki otak dengan volume 10 persen dari ukuran otak normal dan sisanya hanya cairan. Bagaimana bisa?