Indeks Kasus Fintech
Daftar Fintech Berkedok Koperasi Simpan Pinjam & Perlu Diwaspadai
OJK merilis daftar fintech yang berkedok koperasi simpan pinjam dan telah dinormalisasi.
Kasus Pembobolan Saldo GoPay Tak Cuma Terjadi pada Maia Estianty
Setelah meretas akun Gojek, pelaku bisa membobol akun aplikasi lain yang kita miliki, termasuk WhatsApp.
Darmin Sebut Fintech Rentan Disalahgunakan
Darmin minta pengelola financial technology (fintech) untuk mewaspadai praktik pencucian uang hingga penyalahgunaan data konsumen.
Ribuan Fintech Tak Terdaftar di OJK Sejak 2018
Ketua SWI Tongam Lumban Tobing menyatakan sejak 2018, ribuan fintech tak terdaftar di OJK.
OJK: Penagihan Fintech Legal Tak Sesuai Aturan Bisa Dicabut Izinnya
OJK akan mencabut izin fintech P2P lending legal yang terbukti melakukan penagihan di luar cara yang wajar.
Sempat Booming, Bisnis Pinjaman Online di Cina Rontok
Saat di Indonesia bisnis pinjaman online makin menjamur, di Cina justru sedang dalam tahap keruntuhan akibat masalah fraud.
OJK : 803 P2P Lending Ilegal Diblokir Hingga Awal Maret 2019
P2P lending merebak karena proses pembuatan yang mudah. Di sisi lain, masyarakat membutuhkan pendanaan nonbank. Januar-Maret OJK memblokir 803 fintech P2P lending.
LinkAja Target Saingi Kompetitor dengan Strategi Awal 'Bakar Uang'
LinkAja menggabungkan uang elektronik Bank Mandiri (e-cash), Bank BNI (Unikqu), Bank BRI (Tbank), dan Telkom Group (TCASH dan T-money).
OJK Rilis Daftar 99 Pinjaman Online Resmi per Februari 2019
OJK merilis daftar 99 perusahaan pinjaman online (pinjol) yang resmi diakui mengingat makin banyaknya kasus pinjaman online ilegal.
Cerita Konsumen yang Terjerat Utang 15 Penyedia Pinjaman Online
Seorang debitur mengaku sempat terjerat utang kepada 15 penyedia pinjaman online karena tidak mampu membayar cicilan dengan bunga selangit.
Asosiasi Buka Posko Pengaduan P2P Lending Bermasalah
Asosiasi jasa keuangan digital membuka posko sebagai komitmen pelayanan kepada pelanggan.
OJK: Fintech Tidak Boleh Abuse of Power
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) meminta perusahaan jasa keuangan digital (Fintech) tidak boleh berlaku sewenang-wenang atau abuse of power terhadap nasabahnya.
AFPI: LBH Jakarta Tak Datang Saat Bahas Korban Pinjaman Online
AFPI mengaku belum bertemu dengan LBH Jakarta guna membahas tentang korban pinjaman online.
Asosiasi Fintech Lending Bakal Tetapkan Batasan Biaya Bagi Peminjam
AFPI akan menetapkan aturan soal batasan biaya bagi peminjam layanan fintech yang wajib diterapkan oleh 73 anggota asosiasi.