Indeks Isis

ISIS Bakar Kilang Minyak Qayyara
Selasa, 30 Agt 2016

ISIS Bakar Kilang Minyak Qayyara

Api muncul dari sumur minyak, dibakar oleh militan Islamic State sebelum melarikan diri dari wilayah penghasil minyak Qayyara, Irak, yang sudah dikendalikan kembali oleh pasukan Irak.
Polda Kepulauan Riau Tingkatkan Keamanan di Tempat Ibadah
Hard news
Senin, 29 Agt 2016

Polda Kepulauan Riau Tingkatkan Keamanan di Tempat Ibadah

Polda Kepri berupaya untuk meningkatkan keamanan di tempat-tempat ibadah di Kepulauan Riau. Patroli dilakukan secara bergantian selama 24 jam. Meskipun kondisi di Batam kondusif, namun pihak Polda Kepri tak ingin kejadian teror bom di Gereja Santo Yosef di Medan terjadi juga di wilayahnya.
Lobi-lobi Erdogan: Menggerus Kurdi, Melengserkan Assad
Mild report
Jumat, 26 Agt 2016

Lobi-lobi Erdogan: Menggerus Kurdi, Melengserkan Assad

Kecerdikan berpolitik Recep Tayyip Erdogan tak perlu lagi ditanyakan. Kecerdikan dan kelicikan itu beda-beda tipis. Di politik dua-duanya harus bisa dikombinasikan betul agar kekuasaan bisa terus bersinambung. Erdogan paham betul dengan ini. Dia tidak seperti politisi-politisi yang terpengaruh pemikiran Hasan Al-Bana lainnya.
Iran Kutuk Serangan Bom Pernikahan Turki
Sosial budaya
Senin, 22 Agt 2016

Iran Kutuk Serangan Bom Pernikahan Turki

Kementerian Luar Negeri Iran pada Ahad (21/8) dengan keras mengutuk serangan bom mematikan terhadap pesta perkawinan di Kota Gaziantep di Turki Tenggara, dan menyatakan itu "tidak manusiawi", demikian laporan media setempat.
Kurdi, Bangsa tanpa Negara
Mild report
Minggu, 21 Agt 2016

Kurdi, Bangsa tanpa Negara

Ini adalah kisah bangsa tanpa negara, Kurdi. Mereka tak memiliki wilayah yang berdaulat. Wilayah yang mereka sebut sebagai Kurdistan bukanlah sebuah negara resmi yang diakui dunia.
Propaganda Efektif ISIS di Jejaring Sosial
Mild report
Minggu, 21 Agt 2016

Propaganda Efektif ISIS di Jejaring Sosial

ISIS memanfaatkan media sosial dan internet untuk menyebarkan pengaruhnya. Pola promosi yang indah dan segar, membuat banyak anak muda tertarik menjadi anggota ISIS.
TNI dan Polri Tangkap Dua Terduga ISIS di Wonosobo
Hard news
Rabu, 17 Agt 2016

TNI dan Polri Tangkap Dua Terduga ISIS di Wonosobo

Tim gabungan TNI dan Polri berhasil menangkap dua orang terduga ISIS yang berencana mengibarkan bendera ISIS di puncak Gunung Sumbing bertepatan dengan hari kemerdekaan RI.
Trump Tuding Hillary dan Obama Sebagai Pendiri ISIS
Politik
Jumat, 12 Agt 2016

Trump Tuding Hillary dan Obama Sebagai Pendiri ISIS

Calon Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, pada Kamis menyebut seteru Hillary Clinton dan Presiden Barack Obama sebagai "para pendiri" kelompok bersenjata ISIS.
RI Ajak Dunia Internasional Antisipasi Lone Wolf
Politik
Rabu, 10 Agt 2016

RI Ajak Dunia Internasional Antisipasi Lone Wolf

Pemerintah Indonesia mengajak dunia internasional untuk mewaspadai dan mengantisipasi gerakan-gerakan teroris individual yang sebelumnya pernah bergabung dalam gerakan ekstrimis seperti ISIS.
BNPT Temui Delegasi AS Bahas Penanggulangan Terorisme
Politik
Selasa, 9 Agt 2016

BNPT Temui Delegasi AS Bahas Penanggulangan Terorisme

BNPT mengadakan pertemuan singkat dengan delegasi Amerika guna membahas sejumlah pergerakan yang dilakukan kelompok teroris. Sementara itu, pihak AS menyampaikan apresiasi terhadap langkah-langkah yang telah dilakukan BNPT dalam menanggulangi terorisme.
Serangan Bom Bunuh Diri di RS Pakistan Tewaskan 70 Orang
Politik
Selasa, 9 Agt 2016

Serangan Bom Bunuh Diri di RS Pakistan Tewaskan 70 Orang

Bom bunuh diri kembali menewaskan sekurang-kurangnya 70 orang dan melukai lebih dari 100 orang dalam sebuah serangan teror terhadap para pelayat di sebuah rumah sakit di Quetta, Pakistan barat daya.
Polri dan Kemkominfo Blokir Situs Bermuatan Radikal
Hukum
Senin, 8 Agt 2016

Polri dan Kemkominfo Blokir Situs Bermuatan Radikal

Bekerja sama dengan Kemkominfo, Polri berencana memblokir stus di media daring yang dianggap memiliki nuansa radikalisme. Pemblokiran tersebut termasuk juga akun jejaring sosial Facebook yang diduga menjadi media komunikasi petempur ISIS asal Indonesia.
Pencitraan Front Nusra yang Memperdaya AS dan Rusia
Mild report
Kamis, 4 Agt 2016

Pencitraan Front Nusra yang Memperdaya AS dan Rusia

Dua anak Al Qaeda lahir dan memilih jalan berbeda. Di saat ISIS memilih untuk jadi musuh bersama manusia se-dunia, Jabhat Nusra memilih melunak dan memposisikan diri menjadi gerakan ekstremis islam yang lebih lunak
Mendukung Terorisme
Kolumnis
Senin, 1 Agt 2016

Mendukung Terorisme

Pemerintah mesti melakukan upaya yang lebih sistematis untuk menutup semua ruang gerak teroris, khususnya sel-sel perekrutan mereka, melalui pendekatan intelijen dan keamanan.  Pada saat yang sama organisasi Islam perlu berperan menangkal paham-paham radikal, dengan menyebarkan gagasan Islam damai.  
Unair: Kami Tidak Memiliki Data Lengkap Mahasiwa Terduga ISIS
Hard news
Rabu, 27 Juli 2016

Unair: Kami Tidak Memiliki Data Lengkap Mahasiwa Terduga ISIS

Pihak Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Airlangga (Unair) Surabaya mengaku tidak mengenal secara mendalam serta memiliki data yang lengkap mengenai salah satu mahasiswanya yang oleh Densus 88/Antiteror disebut terlibat dalam kegiatan ISIS. Mereka menegaskan, data yang mereka miliki hanyalah data akademis mahasiswa tersebut.
Kelompok Kanan - Kiri yang Meneror Turki
Politik
Kamis, 21 Juli 2016

Kelompok Kanan - Kiri yang Meneror Turki

Tahun ini adalah tahun tergila bagi Turki. Aksi serangan teror terjadi di mana-mana. Jumlah serangan dan korban dalam waktu enam bulan lebih banyak ketimbang satu dekade terakhir. Akar permasalahan ini bermuara di Suriah. Bagi Turki, selama konflik di Suriah tak segera padam, selama itu pula kota-kota di Turki tidak akan aman.
Santoso Malang, yang Mati Kesepian
Mild report
Selasa, 19 Juli 2016

Santoso Malang, yang Mati Kesepian

Santoso, teroris paling dicari di Indonesia akhirnya berhasil dilumpuhkan. Inilah akhir dari pencarian polisi dan TNI selama berbulan-bulan, terhadap teroris paling diburu di Indonesia.
Radikalisasi yang Cepat Sebabkan Supir Truk Serang Nice
Politik
Minggu, 17 Juli 2016

Radikalisasi yang Cepat Sebabkan Supir Truk Serang Nice

Proses radikalisasi yang cepat dipastikan menjadi sebab serangan supir truk di Nice, Prancis, yang menyebabkan tewasnya 84 orang pada perayaan Hari Bastille pada 14 Juli 2016 waktu setempat. Perdana Menteri Prancis Manuel Valls pada Minggu (17/7/2016) mengatakan bahwa proses tersebut juga mengarah secara lebih spesifik pada radikalisasi ala gerakan ekstrimis Islam atas keluarnya klaim ISIS sebagai pihak yang bertanggung jawab atas tragedi Nice.
Ketika ISIS Melebarkan Konflik ke Asia Tenggara
Mild report
Jumat, 15 Juli 2016

Ketika ISIS Melebarkan Konflik ke Asia Tenggara

Ruang gerak ISIS di Timur Tengah semakin sempit. Kini, mereka mulai melirik kawasan Asia Tenggara yang sebelumnya jauh dari pengaruh ISIS. Propaganda pun dimulai untuk merekrut anggota sebanyak-banyaknya dari Asia Tenggara.
Pendukung IS Sambut Serangan Truk Dengan Antusias
Sosial budaya
Jumat, 15 Juli 2016

Pendukung IS Sambut Serangan Truk Dengan Antusias

Serangan truk di Perancis beberapa waktu lalu disambut dengan antusias oleh para pendukungnya. Seperti yang terlihat dari beberapa cuitan pendukung IS melalui Twitter.