Indeks Isis

ISIS Hampir Tumbang, Uni Eropa Kerahkan Misi Keamanan
Hard news
Senin, 19 Jun 2017

ISIS Hampir Tumbang, Uni Eropa Kerahkan Misi Keamanan

Uni Eropa akan mengirimkan misi keamanan untuk membantu menstabilkan Irak setelah Mosul diperkirakan segera dibebaskan sepenuhnya dari ISIS.
PBB Sebut ISIS Gunakan 100.000 Sandera Sebagai Tameng
Hard news
Sabtu, 17 Jun 2017

PBB Sebut ISIS Gunakan 100.000 Sandera Sebagai Tameng

ISIS telah menangkap warga sipil dalam pertempuran di luar Mosul dan memaksa mereka memasuki Kota Tua, salah satu bagian terakhir kota yang masih berada dalam kekuasaan mereka.
Mendagri Tak Persoalkan Sulut Siaga Satu Antisipasi ISIS
Hard news
Jumat, 16 Jun 2017

Mendagri Tak Persoalkan Sulut Siaga Satu Antisipasi ISIS

Menurut pandangan Mendagri, penetapan status siaga satu perlu dilakukan agar tercipta kewaspadaan atas masuknya kelompok ekstremis pro-ISIS yakni Maute dari Marawi, Mindanao, Filipina ke Indonesia.
Gubernur Kaltim Waspada Masuknya ISIS Filipina ke Wilayahnya
Hard news
Jumat, 16 Jun 2017

Gubernur Kaltim Waspada Masuknya ISIS Filipina ke Wilayahnya

Gubernur meminta semua pihak untuk tetap berwaspada mengingat adanya kemungkinan menyusupnya kelompok ISIS ke wilayah Indonesia, terutama di wilayah Kaltim dan Kaltara.
Rusia Klaim Tewaskan Pemimpin ISIS Abu Bakar al-Baghdadi
Hard news
Jumat, 16 Jun 2017

Rusia Klaim Tewaskan Pemimpin ISIS Abu Bakar al-Baghdadi

Rusia mengklaim telah menewaskan pemimpin ISIS, Abu Bakar al-Baghdadi tewas saat serangan udara.
Minim Alat Perang, Filipina Sulit Melumpuhkan ISIS di Marawi
Current issue
Jumat, 16 Jun 2017

Minim Alat Perang, Filipina Sulit Melumpuhkan ISIS di Marawi

Bahkan rompi antipeluru pun tak dimiliki pasukan Filipina di front terdepan di tengah kemampuan kombatan ISIS yang memahami medan Marawi.
Singapura Pertama Kali Tahan Perempuan Diduga Terlibat ISIS
Hard news
Selasa, 13 Jun 2017

Singapura Pertama Kali Tahan Perempuan Diduga Terlibat ISIS

Penahanan pertama wanita Singapura yang dicurigai terkait aliran keras itu muncul saat kekhawatiran penyebaran pengaruh ISIS berkembang di kawasan tersebut.
Iran Klaim Bunuh Dalang di Balik Serangan Teror Parlemen
Hard news
Minggu, 11 Jun 2017

Iran Klaim Bunuh Dalang di Balik Serangan Teror Parlemen

Iran memperketat keamanannya pasca serangan teror parlemen dengan membunuh dalang di bali aksi terorisme tersebut.
Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Korban Serangan Teror di Iran
Hard news
Jumat, 9 Jun 2017

Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Korban Serangan Teror di Iran

Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Teheran hingga saat ini masih terus mengikuti perkembangan situasi keamanan setelah serangan teror Iran.
Indonesia Kecam dan Ikut Berduka atas Serangan Teror di Iran
Hard news
Kamis, 8 Jun 2017

Indonesia Kecam dan Ikut Berduka atas Serangan Teror di Iran

Pemerintah Indonesia mengecam aksi teror yang menewaskan 12 orang dan puluhan korban luka-luka di Teheran, Iran.
Rizieq Tewas di Suriah Usai Jadi Pembom Bunuh Diri
Hard news
Kamis, 8 Jun 2017

Rizieq Tewas di Suriah Usai Jadi Pembom Bunuh Diri

Lagi Amaq merilis sukarelawan dari Indonesia yang mau terlibat dalam aksi bom mobil di Suriah.
ISIS Klaim Ada di Balik Serangan Teror Parlemen di Iran
Hard news
Kamis, 8 Jun 2017

ISIS Klaim Ada di Balik Serangan Teror Parlemen di Iran

Serangan tersebut, diakui ISIS, dilakukan dengan menggunakan senapan serbu, granat, dan rompi bunuh diri.
Pembom Bunuh Diri di Parlemen Iran Menyamar Jadi Wanita
Hard news
Kamis, 8 Jun 2017

Pembom Bunuh Diri di Parlemen Iran Menyamar Jadi Wanita

Pelaku serangan teror yang meledakkan bom bunuh diri di parlemen Iran dan makam Ayatollah Khomeini di Teheran menyamar dalam pakaian wanita untuk masuk ke gedung utama parlemen.
Iran Tuduh Arab Saudi Dalang Serangan Teror di Parlemen Iran
Hard news
Kamis, 8 Jun 2017

Iran Tuduh Arab Saudi Dalang Serangan Teror di Parlemen Iran

Iran menuding Arab Saudi berada di balik serangan teror yang menyerang parlemen Iran dan makam Ayatollah Khomeini di Teheran untuk menewaskan setidaknya 13 orang.
Teror Penembakan dan Bom di Iran Tewaskan Belasan Korban
Hard news
Rabu, 7 Jun 2017

Teror Penembakan dan Bom di Iran Tewaskan Belasan Korban

Dua aksi teror berupa penembakan dan bom bunuh diri mengguncang Iran dan menewaskan belasan orang. Dua serangan, yang diklaim oleh ISIS, itu terjadi di Gedung Parlemen Iran dan area makam Ayatollah Khomeini.
ISIS Klaim Serang Parlemen Iran dan Makam Khomeini
Hard news
Rabu, 7 Jun 2017

ISIS Klaim Serang Parlemen Iran dan Makam Khomeini

ISIS mengklaim melakukan serangan terhadap dua tempat simbolis di Iran yakni gedung parlemen dan Ayatollah Ruhollah Khomeini, pemimpin kharismatik Iran.
Survei: Pancasila Masih Laku, Mayoritas Menolak Khilafah
Mild report
Rabu, 7 Jun 2017

Survei: Pancasila Masih Laku, Mayoritas Menolak Khilafah

Sebuah survei menunjukkan kesetiaan masyarakat Indonesia pada Pancasila masih tinggi.
Tujuan Teroris Mengklaim Serangan yang Tidak Mereka Lakukan
Mild report
Selasa, 6 Jun 2017

Tujuan Teroris Mengklaim Serangan yang Tidak Mereka Lakukan

Dengan mengklaim aksi kekerasan, kelompok-kelompok teroris berebut anggaran, sukarelawan, dan dukungan publik.
Bom Fosfor si Putih yang Mematikan    
Mild report
Selasa, 6 Jun 2017

Bom Fosfor si Putih yang Mematikan    

White phosphorus atau Fosfor putih sudah digunakan sebagai senjata untuk perang sejak lama. Penggunaan salah satu senjata kimia ini telah dilarang untuk perang karena sifatnya yang bahaya dan mematikan tak kecuali terhadap masyarakat sipil.
ISIS Akui Dalang Penembakan & Penyanderaan di Melbourne
Hard news
Selasa, 6 Jun 2017

ISIS Akui Dalang Penembakan & Penyanderaan di Melbourne

Insiden penyanderaan seorang wanita di kompleks apartemen di Brighton, Melbourne yang menyebabkan dua orang tewas ini diklaim dilakukan oleh organisasi radikal ISIS, Senin (5/6/2017) malam.