Indeks Impor Baja
Resmikan Pabrik Baru Krakatau Steel, Jokowi: Tak Lagi Impor-Impor
Dengan adanya Hot Strip Mill #2 milik PT Krakatau Steel, Presiden Jokowi berharap Indonesia tak lagi mengimpor baja.
Jokowi: Baja Masuk Tiga Besar Impor di Indonesia
Jokowi singgung besarnya impor baja yang ikut membebani defisit neraca transaksi berjalan.
7 Pabrik Baja Tutup Diserbu Impor, Krakatau Steel Bisa Bangkrut
Dirut Krakatau Steel (KS) mengeluhkan terjangan baja impor di sektor hilir karena bisa membuat perusahaannya kehilangan permintaan.
Dirut Krakatau Steel Minta Impor Baja Dibatasi
Direktur Utama PT Krakatau Steel meminta pemerintah membatasi impor baja untuk mengamankan industri baja di dalam negeri.
IISIA Keluhkan Pemerintah Pakai Baja Impor untuk Infrastruktur
Pemerintah gencar membangun proyek infrastruktur namun masih menggunakan produk baja impor.
Indonesia Mulai Penyelidikan Anti-Dumping Baja asal Cina & Vietnam
Komite Anti Dumping Indonesia (KADI) memulai penyelidikan antidumping atas produk impor baja lapis aluminium seng (BJLAS) asal China dan Vietnam. Kini pihak-pihak yang berkepentingan diberikan kesempatan untuk menyampaikan tambahan informasi, tanggapan secara tertulis, dan/atau permintaan dengar pendapat (hearing) yang berkaitan dengan penyelidikan tersebut.
Baja Indonesia Bebas Bea Masuk Anti Dumping ke Australia & Malaysia
Malaysia dan Australia tidak lagi mengenakan Bea Masuk Anti Dumping (BMAD) atas impor produk baja dalam negeri.
India Kaji Bea Masuk Besi & Baja, Kemendag Yakin Indonesia Tak Kena
Meski India berencana menerapkan bea masuk harga besi dan baja, Kemendag meyakini jika ancaman bagi Indonesia belum terlihat.
Banjir Baja Impor dari Cina Bikin Pengusaha Lokal Rugi
Pengusaha lokal merasa rugi setelah impor baja ringan membanjiri Indonesia.
IISIA: Impor Baja Cina Mulai Masuk Sejak 2014, Makin Parah di 2018
Yerry mengatakan, impor baja itu semakin parah di 2018. Penyebabnya adalah Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 22 Tahun 2018.
IISIA Minta Pemerintah Lindungi Industri Baja dari Impor Cina
"Lama-lama hancurlah industri baja nasional. Daya saing dari industri nasional juga terancam," kata Silmy.
Aturan Impor Baja Direvisi, Asosiasi: Pelaksanaannya Harus Diawasi
IISIA menyatakan penerapan aturan baru mengenai impor besi dan baja harus tetap diawasi meski isinya menjanjikan proses pemeriksaan barang dari luar negeri lebih ketat.