Kapasitas penumpang KRL Jabodetabek masih dibatasi maksimal menjadi 40 persen dari kapasitas untuk menjaga jarak aman antarpenumpang KRL meski sudah ada relaksasi aturan dari Kemenhub.
Maskapai penerbangan diberikan keleluasaan untuk mengangkut penumpang sebanyak 70 persen dari total kapasitas angkut, sesuai dengan aturan Permenhub baru soal protokol new normal.
Mahasiswa yang gagal wisuda akibat pandemi COVID-19 merasa kecewa, pasalnya tidak ada kejelasan dan transparansi dari pihak kampus terkait uang wisuda yang sudah dibayarkan.
PT Garuda Indonesia kehilangan potensi pendapatan sebesar 10 persen dari total pendapatan utama setelah Kemenag mengumumkan pembatalan layanan ibadah haji 2020 karena pandemi COVID-19.
Sudah tiga bulan bisnis bioskop mati suri akibat COVID-19, perusahaan pengelola bioskop mulai melakukan pengurangan karyawan karena kondisi keuangan makin jeblok.
Presiden Jokowi meminta Gugus Tugas memberikan atensi kepada tiga provinsi, yakni Jawa Timur, Kalimantan Selatan dan Sulawesi Selatan agar kurva COVID-19 bisa turun.
Menuju new normal diterapkan, Pemerintah melalui Kemendag membatasi antrean di kasir hanya boleh 10 orang saja dengan jarak antrean antar pembeli 1,5 meter di pasar, swalayan dan mal.
Usai PSBB berakhir pada Kamis lalu, 1.380 masjid dan musala di Kota Pekanbaru segera dioperasionalkan untuk persiapan menuju kelaziman baru (new normal).
Kemenhub memperketat pengawasan menghadapi potensi lonjakan arus balik pada masa pasca Idul Fitri 1441 H yang diprediksi akan mencapai satu juta kendaraan.