Indeks Dahlan Iskan

Kronologi Kasus Korupsi PT PWU yang Menjerat Dahlan Iskan
Hard news
Jumat, 28 Okt 2016

Kronologi Kasus Korupsi PT PWU yang Menjerat Dahlan Iskan

Berikut adalah kronologi kasus korupsi PT PWU yang melibatkan Dahlan Iskan.
Dahlan Iskan dan Jerat Korupsi para Menteri Era-SBY
Mild report
Jumat, 28 Okt 2016

Dahlan Iskan dan Jerat Korupsi para Menteri Era-SBY

Dahlan Iskan, akhirnya ditahan dalam kasus pelepasan aset BUMD. Penetapan tersangka Dahlan Iskan memperpanjang daftar buruk menteri-menteri era-SBY yang terjerat dalam kasus korupsi.
Dahlan Iskan Ditahan
Kamis, 27 Okt 2016

Dahlan Iskan Ditahan

Kejaksaan Tinggi Jawa Timur akhirnya menahan Dahlan Iskan sebagai tersangka penjualan aset saat yang bersangkutan menjabat sebagai Direktur Utama PT PWU, sebuah BUMD milik Pemprov Jawa Timur.
Dahlan Iskan Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus PT PWU
Hard news
Kamis, 27 Okt 2016

Dahlan Iskan Ditetapkan Sebagai Tersangka Kasus PT PWU

Setelah memeriksa untuk kelima kalinya pada hari ini, Kamis (27/10/2016), kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur menetapkan mantan Direktur PT Panca Wira Usaha (PWU) Dahlan Iskan sebagai tersangka dalam kasus penjualan aset BUMD Pemerintah Daerah Jawa Timur. Kejaksaan kemudian menahan Dahlan di Rumah Tahanan (rutan) Medaeng, Jawa Timur.
Kejati Jatim Hentikan Pemeriksaan Dahlan Iskan karena Sakit
Hard news
Rabu, 19 Okt 2016

Kejati Jatim Hentikan Pemeriksaan Dahlan Iskan karena Sakit

Kejaksaan Tinggi Jawa Timur dikabarkan telah menghentikan untuk sementara pemeriksaan terhadap mantan Direktur Utama PT Panca Wira Usaha (PWU) Dahlan Iskan karena sakit. Dahlan diperiksa terkait dengan kasus penjualan dua aset milik BUMD Jatim itu pada 2003 silam.
Dahlan Iskan Kembali Jalani Pemeriksaan Terkait Kasus PT PWU
Hard news
Rabu, 19 Okt 2016

Dahlan Iskan Kembali Jalani Pemeriksaan Terkait Kasus PT PWU

Mantan Direktur BUMD PT Panca Wira Usaha (PWU) Jatim Dahlan Iskan kembali menjalani pemeriksaan pada Rabu (19/10/2016) dari Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jawa Timur terkait dengan dugaan korupsi kasus pelepasan aset periode tahun 2000 sampai dengan 2010. Sebelumnya sehari lalu Kejati telah memeriksa Dahlan namun diberhentikan sementara karena kedua pihak kelelahan.
Dahlan Iskan Diperiksa Kejati Jatim Terkait Kasus PT PWU
Hard news
Selasa, 18 Okt 2016

Dahlan Iskan Diperiksa Kejati Jatim Terkait Kasus PT PWU

Kejati Jatim telah memeriksa mantan Direktur Utama PT PWU Jawa Timur, Dahlan Iskan. Pemeriksaan kepada Dahlan dilakukan setelah sebelumnya Kejati Jatim menetapkan mantan Manajer Aset PT PWU, Wishnu Wardhana, sebagai tersangka.
Kejati Jatim Periksa Dahlan Iskan
Selasa, 18 Okt 2016

Kejati Jatim Periksa Dahlan Iskan

Dahlan Iskan yang menjabat sebagai Direktur Utama PT PWU tahun 2000-2010 diperiksa sebagai saksi sehubungan dengan kasus dugaan korupsi penjualan aset Badan Usaha Milik Daerah PT PWU.
Drama Mobil Listrik Indonesia
Mild report
Senin, 30 Mei 2016

Drama Mobil Listrik Indonesia

Di saat permintaan mobil listrik di dunia kian menggila, pengembangan mobil listrik di dalam negeri masih jalan di tempat. Mimpi memiliki industri mobil listrik entah kapan bisa diwujudkan. Ricky adalah salah satu pemuda asal Indonesia yang paham tentang mobil listrik. Ia hidup selama 14 tahun di Jepang, dan sudah memiliki hak paten internasional atas mobil listrik di Jepang. namun prestasi di luar negri tidak selalu sejalan dengan di dalam negri
Dahlan Iskan Lolos, Kejagung Ajukan Banding
Jumat, 18 Mar 2016

Dahlan Iskan Lolos, Kejagung Ajukan Banding

Kejaksaan Agung (Kejagung) mengajukan banding atas putusan Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta Pusat terhadap perkara korupsi pengadaan mobil listrik yang dilakukan Dasep Ahmadi.