Indeks Bogor

Sebagian Wilayah Jakarta Terendam Banjir
Hard news
Rabu, 8 Mar 2017

Sebagian Wilayah Jakarta Terendam Banjir

Hingga pukul 07.00 WIB Rabu (8/3/2017) Pusdalops BPBD DKI Jakarta mencatat sebanyak 24 RW, 8 kelurahan di 7 kecamatan di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur terendam banjir dengan ketinggian rata-rata 20-50 centimeter.
Jaringan Dakwah Salafi/Wahabi di Bogor
Mild report
Senin, 6 Mar 2017

Jaringan Dakwah Salafi/Wahabi di Bogor

Pesantren milik Yazid bin Abdul Qodir al-Jawas memiliki pengaruh luas dalam jaringan Salafi di Bogor. Membangun komunikasi dengan sejumlah pendakwah di pelbagai kota di Indonesia.
Mereka Kompak Menolak Aliran Wahabi
Politik
Senin, 6 Mar 2017

Mereka Kompak Menolak Aliran Wahabi

Warga dan tokoh masyarakat di Bogor Utara menolak keberadaan masjid penyebar paham Salafi. Mereka menolak karena akidahnya dibilang bidah.
Raja Salman Akan Disambut Pelajar yang Padati Jalan di Bogor
Hard news
Rabu, 1 Mar 2017

Raja Salman Akan Disambut Pelajar yang Padati Jalan di Bogor

Para pelajar se Kota Bogor Jawa Barat memadati pusat kota jalan-jalan protokol yang akan menjadi jalur lintasan rombongan Raja Arab Saudi, Salman Bin Abdul Aziz Al- Saud, menuju Istana Bogor, Rabu (1/3/2017).
Kebun Raya Bogor Ditutup untuk Sambut Kedatangan Raja Salman
Hard news
Selasa, 28 Feb 2017

Kebun Raya Bogor Ditutup untuk Sambut Kedatangan Raja Salman

Manajemen Kebun Raya Bogor memiliki pertimbangan khusus dan memutuskan untuk tetap menutup operasional kebun raya selama satu hari.
Debit Air Bendung Katulampa Masih Berstatus Siaga Empat
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Debit Air Bendung Katulampa Masih Berstatus Siaga Empat

Ketinggian muka air Sungai Ciliwung di Bendung Katulampa, Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa pagi bertahan pada status siaga empat banjir atau dengan ketinggian 50 centimeter.
Sekolah Tidak Layak di Bogor
Pendidikan
Selasa, 31 Jan 2017

Sekolah Tidak Layak di Bogor

Murid-murid kelas jauh SDN Rabak 01 mengikuti pelajaran di gubuk milik warga di Kampung Haniwung, Gunung Suling, Rabak, Rumpin, Kabupaten Bogor.
Sekolah Beratap Terpal di Bogor
Pendidikan
Selasa, 10 Jan 2017

Sekolah Beratap Terpal di Bogor

SDN Sirna Asih, sekolah beratap terpal di Kampung Cisarua , Desa Banyuresmi, Kecamatan Cigudeg, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.
Bus Wisata Uncal Bogor Beroperasi
Sabtu, 7 Jan 2017

Bus Wisata Uncal Bogor Beroperasi

Bus wisata Uncal Bogor beroperasi setiap hari Sabtu dan Minggu.
Bogor yang Makin Ramah untuk Pejalan Kaki
Hard news
Selasa, 13 Des 2016

Bogor yang Makin Ramah untuk Pejalan Kaki

Seiring dengan keterbatasan infrastruktur jalan dan mobilisasi kendaraan yang terus bertambah dari waktu ke waktu, Pemerintah Kota Bogor, Jawa Barat, berupaya menata wajah kota dengan membangun trotoar bagi pedestrian yang nyaman sehingga diharapkan mampu mengurai lalu lintas yang kian memburuk.
Kampung Gambar di Bogor
Selasa, 29 Nov 2016

Kampung Gambar di Bogor

Mural tokoh pewayangan menghiasi tembok di Kampung Gambar RT 04/09, Kelurahan Babakan Pasar, Bogor Tengah, Kota Bogor, Jawa Barat, Senin (28/11).
Marquez Memberi Pelatihan di Sentul
Selasa, 25 Okt 2016

Marquez Memberi Pelatihan di Sentul

Juara dunia MotoGP 2016 Marc Marquez (depan) memberikan pelatihan kepada para pembalap muda Honda di Sirkuit Sentul, Bogor, Jawa Barat.
Buang Sampah Sembarangan di Puncak, Didenda Rp50 Juta
Hard news
Selasa, 18 Okt 2016

Buang Sampah Sembarangan di Puncak, Didenda Rp50 Juta

Volume sampah di kawasan Puncak terus meningkat setiap harinya, terutam ketika akhir pekan. Untuk itu UPT Ciawi, Bogor memberlakukan sanksi tegas bagi pembuang sampah sembarangan di kawasan Puncak. Mereka harus siap dikenai sanksi penjara selama enam bulan atau denda sebesar Rp50 juta.
Rimba Jalanan Bogor dan Potret Buruk Transportasi Kota
Mild report
Selasa, 4 Okt 2016

Rimba Jalanan Bogor dan Potret Buruk Transportasi Kota

Bogor ditetapkan sebagai kota dengan transportasi terburuk kedua di dunia oleh survei The Waze Driver Satisfaction Index 2016. Akar permasalahannya merentang dari struktur kota yang terlalu terpusat, tak disiplinnya pengguna jalan, keberadaan PKL, parkir liar, hingga minimnya penambahan panjang jalan disaat jumlah kendaraan pribadi makin tak terkendali. Fenomena serupa terjadi di kota-kota lain di Indonesia.
Komunitas Pecinta Museum, Bentuk Kepedulian Pelajar Bogor
Hard news
Jumat, 30 Sept 2016

Komunitas Pecinta Museum, Bentuk Kepedulian Pelajar Bogor

Menolak lupa, sejumlah pelajar kota Bogor dari beberap sekolah pun berinisiatif membentuk komunitas pecinta museum. Bima Arya Sugiarto, selaku Wali Kota mengapresiasi kepedulian para pelajar ini di tengah menurunnya minat terhadap sejarah.
Bima Arya Pertanyakan Validitas Index Kepuasan Pengemudi Waze
Hard news
Selasa, 20 Sept 2016

Bima Arya Pertanyakan Validitas Index Kepuasan Pengemudi Waze

Dinobatkannya Bogor di urutan kedua dalam daftar kota dengan tingkat  dengan tingkat kepuasan berkendara terburuk di dunia membuat Wali Kota Bogor Bima Arya Sugiarto berjanji untuk mempercepat reformasi transportasi di Kota Hujan tersebut. Namun demikian, sang Wali Kota juga mempertanyakan keabsahan dari indeks tersebut.
Jumlah Kendaraan Menuju Puncak Bogor Meningkat 80 Persen
Sosial budaya
Kamis, 7 Juli 2016

Jumlah Kendaraan Menuju Puncak Bogor Meningkat 80 Persen

Hari kedua Lebaran Idul Fitri 1437 Hijriah/2016, Kamis, jalur Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat kembali dipadati kendaraan yang jumlahnya mengalami peningkatan sekitar 80 persen dibanding hari biasanya.
 Inilah Jadwal Buka Tutup Jalur Puncak Hari Ini
Sosial budaya
Sabtu, 7 Mei 2016

Inilah Jadwal Buka Tutup Jalur Puncak Hari Ini


Kepolisian Resor (Polres) Bogor mengimbau para pengemudi yang menuju ke daerah Puncak, Bogor, untuk menyesuaikan waktu keberangkatan dengan jadwal buka tutup jalan raya Puncak.
Abu Bakar Baasyir Dipindah ke Rutan Gunung Sindur
Hukum
Sabtu, 16 Apr 2016

Abu Bakar Baasyir Dipindah ke Rutan Gunung Sindur

Eka Hendra Putra selaku Kepala Lapas Pasir Putih mengatakan Abu Bakar Baasyir telah dipindahkan ke Rutan Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat dengan menggunakan pesawat.