Indeks Beras Bulog

Cadangan Beras Aman, Bulog Klaim RI Tak Perlu Impor Beras di 2021
Hard news
Selasa, 18 Mei 2021

Cadangan Beras Aman, Bulog Klaim RI Tak Perlu Impor Beras di 2021

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso mengklaim stok cadangan beras pemerintah (CBP) di gudang Bulog mencapai 1,3 juta ton.
DPR Nilai Kinerja Bulog Terkait Pengelolaan Beras Perlu Diaudit
Hard news
Jumat, 26 Mar 2021

DPR Nilai Kinerja Bulog Terkait Pengelolaan Beras Perlu Diaudit

DPR menyoroti cadangan beras Bulog yang tidak tersalurkan dan berpotensi menimbulkan kerugian negara.
Beda dengan Mendag, Buwas Sebut Stok Beras Bulog Hampir 1 Juta Ton
Hard news
Kamis, 25 Mar 2021

Beda dengan Mendag, Buwas Sebut Stok Beras Bulog Hampir 1 Juta Ton

Buwas sebut stok beras Bulog per 25 Maret 2021 hampir 1 juta ton. Pernyataan Buwas ini bertolak belakang dengan klaim Mendag Lutfi.
Pemerintah Impor 1 Juta Ton Beras Lewat Bulog
Hard news
Kamis, 4 Mar 2021

Pemerintah Impor 1 Juta Ton Beras Lewat Bulog

Bulog akan melakukan impor 500.000 ton untuk Cadangan Beras Pemerintah (CBP) dan 500.000 ton sesuai kebutuhan Bulog.
Pemerintah Belum Bayar Utang Penugasan ke Bulog Rp1,76 Triliun
Hard news
Kamis, 25 Jun 2020

Pemerintah Belum Bayar Utang Penugasan ke Bulog Rp1,76 Triliun

Utang pemerintah ke Bulog untuk penyaluran CBP tahun 2018-2019 sebesar Rp 409,81 miliar, dan untuk CSHP utang pemerintah tercatat Rp 1,354 triliun.
Bulog Ajukan Anggaran Pangan Rp19,05 Triliun di RAPBN 2021
Hard news
Kamis, 25 Jun 2020

Bulog Ajukan Anggaran Pangan Rp19,05 Triliun di RAPBN 2021

Dirut Bulog Budi Waseso usul anggaran pangan senilai Rp19,05 triliun masuk dalam RAPBN 2021. Terdiri dari Rp15 triliun untuk CBP 1,5 juta ton dan Rp4,051 triliun untuk subsidi beras.
Bulog Sulit Salurkan Sembako saat COVID-19 Terkendala Dana Kemensos
Hard news
Kamis, 9 Apr 2020

Bulog Sulit Salurkan Sembako saat COVID-19 Terkendala Dana Kemensos

Perum Bulog mengaku kesulitan menyalurkan bantuan sembako bagi masyarakat terdampak pandemi Corona atau Covid-19.
Bulog Siapkan Cadangan Beras Pemerintah 950 Ribu Ton Sepanjang 2020
Hard news
Kamis, 9 Apr 2020

Bulog Siapkan Cadangan Beras Pemerintah 950 Ribu Ton Sepanjang 2020

Bulog menargetkan pengadaan cadangan beras pemerintah (CBP) sepanjang tahun 2020 di kisaran 950 ribu ton.
Bulog Hentikan Produksi Beras Medium, Beralih ke Kualitas Premium
Hard news
Kamis, 12 Mar 2020

Bulog Hentikan Produksi Beras Medium, Beralih ke Kualitas Premium

Bulog tak lagi menyediakan beras medium di tahun 2020.
Pemerintah Berencana Buka Keran Impor Beras Lagi di 2020
Hard news
Kamis, 12 Mar 2020

Pemerintah Berencana Buka Keran Impor Beras Lagi di 2020

Pemerintah berencana mengimpor beras untuk menjaga stabilitas harga.
Imbau Warga Tak Panik, Erick: Beras Bulog Aman Hingga Lebaran
Hard news
Rabu, 4 Mar 2020

Imbau Warga Tak Panik, Erick: Beras Bulog Aman Hingga Lebaran

Menteri BUMN Erick Thohir memastikan ada 1,6 juta ton beras yang disimpan oleh Bulog dan cukup untuk konsumsi hingga lebaran.
Bulog Masih Simpan 900.000 Ton Beras Impor Tahun 2018
Hard news
Kamis, 27 Feb 2020

Bulog Masih Simpan 900.000 Ton Beras Impor Tahun 2018

Dirut Bulog memastikan penyimpanan beras impor dilakukan dengan baik dengan memperhatikan kelembaban gudang.
Target Penyaluran BPNT Bulog Dipangkas Jadi 500 Ribu Ton di 2020
Hard news
Rabu, 19 Feb 2020

Target Penyaluran BPNT Bulog Dipangkas Jadi 500 Ribu Ton di 2020

Perum Bulog menargetkan penyaluran BPNT di kisaran 400-500 ribu ton jauh di bawah target tahun 2019.
Bulog Terbelit Distribusi Beras Impor Bernilai Triliunan Rupiah
Indepth
Kamis, 6 Feb 2020

Bulog Terbelit Distribusi Beras Impor Bernilai Triliunan Rupiah

Impor beras tahun 2018 yang ugal-ugalan terancam merugikan Bulog triliunan rupiah akibat beras tidak tersalurkan dan berpotensi turun mutu.
Kemenkeu Sebut Bulog Terancam Bangkrut, Utangnya Capai Rp28 Triliun
Hard news
Selasa, 3 Des 2019

Kemenkeu Sebut Bulog Terancam Bangkrut, Utangnya Capai Rp28 Triliun

Perum Bulog memiliki kinerja keuangan yang buruk sehingga berpotensi diberi lampu merah sebagai indikasi mudah terguncang dan bisa berujung pada kebangkrutan, menurut Kemenkeu.
Bulog Klaim akan Lelang Beras Turun Mutu Jadi Tepung dan Pakan
Hard news
Selasa, 3 Des 2019

Bulog Klaim akan Lelang Beras Turun Mutu Jadi Tepung dan Pakan

Direktur Utama Perum Bulog, Budi Waseso (Buwas) membantah bila perusahaannya akan memusnahkan 20 ribu ton cadangan beras pemerintah (CBP).
Bulog Musnahkan 20 Ribu Ton Beras: Karena Impor atau Salah Kelola?
Current issue
Selasa, 3 Des 2019

Bulog Musnahkan 20 Ribu Ton Beras: Karena Impor atau Salah Kelola?

Besarnya beras yang perlu dimusnahkan turut dipengaruhi pengadaan importasi berlebihan oleh pemerintah di tahun 2018.
Banyak Beras Tak Terjual, Bulog Gandeng Aprindo untuk Distribusi
Hard news
Selasa, 12 Nov 2019

Banyak Beras Tak Terjual, Bulog Gandeng Aprindo untuk Distribusi

Aprindo dan Perum Bulog meneken nota kesepahaman (MoU) kerja sama distribusi beras.
60.000 Ton Beras Petani Merauke Terancam Tak Terjual
Hard news
Kamis, 24 Okt 2019

60.000 Ton Beras Petani Merauke Terancam Tak Terjual

60.000 ton beras hasil produksi petani Merauke terancam tidak dapat dijual.
Bongkar Kecurangan Distribusi BPNT, Buwas: Negara Rugi Rp5 Triliun
Hard news
Senin, 23 Sept 2019

Bongkar Kecurangan Distribusi BPNT, Buwas: Negara Rugi Rp5 Triliun

Penyaluran beras lewat skema BPNT dianggap merugikan negara sebesar Rp5 triliun. Buwas menyebut banyak oknum mengambil untung dari subsidi pangan tersebut.