Indeks Banjir Jakarta

Soal Banjir, Kubu Ahok dan Kubu Anies Sama-sama Jayus
Mild report
Rabu, 22 Feb 2017

Soal Banjir, Kubu Ahok dan Kubu Anies Sama-sama Jayus

Saat banjir menimpa berbagai wilayah di Jakarta dan memakan korban, olok-olok antar-pendukung cagub tak juga surut.
Anies Galang Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Anies Galang Bantuan untuk Korban Banjir Jakarta

Calon Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan menggalang bantuan datri pendukungnya untuk membantu korban banjir Jakarta. 
Polisi dan TNI Bergerak Bantu Penanganan Banjir di Jakarta
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Polisi dan TNI Bergerak Bantu Penanganan Banjir di Jakarta

Kapolda Metro Jaya Irjen Pol M. Iriawan mengaku mendapat laporan bahwa banjir tersebut terjadi di 23 titik di DKI Jakarta.
Banjir Terus Datang dan Surut di Cipinang Utara
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Banjir Terus Datang dan Surut di Cipinang Utara

Warga mengeluhkan banjir di Jakarta terus terjadi. Belum ada solusi konkrit atas masalah ini.
Ahok Ngotot Banjir Jakarta Timur Akibat Normalisasi Mandeg
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Ahok Ngotot Banjir Jakarta Timur Akibat Normalisasi Mandeg

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) menyatakan banjir di Jakarta Timur terjadi karena ada program normalisasi sungai mandeg di sana. 
Ancaman Penyakit Menular di Kala Banjir
Mild report
Selasa, 21 Feb 2017

Ancaman Penyakit Menular di Kala Banjir

Bagi manusia, banjir adalah bencana. Namun bagi beberapa bakteri dan virus penyakit, banjir justru kondisi yang terbaik untuk membiakkan diri dan menyebar termasuk ke diri manusia.
Jakarta Banjir, Rute Trans Jakarta Alami Gangguan
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Jakarta Banjir, Rute Trans Jakarta Alami Gangguan

Banjir dan jalur penuh lumpur, pihak Trans Jakarta pun mengambil kebijakan untuk memotong rute perjalan.
Anies: Soal Banjir Kita Tidak Perlu Saling Menyalahkan
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Anies: Soal Banjir Kita Tidak Perlu Saling Menyalahkan

Anies meminta semua pendukungnya untuk tidak perlu ribut saling menuding, tidak perlu saling menyalahkan dan jangan pula sampai saling menghujat.
Banjir, Operator Jakarta-Cikampek Tutup Akses Lintasan Tol
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Banjir, Operator Jakarta-Cikampek Tutup Akses Lintasan Tol

Operator Jakarta-Cikampek menutup dua akses lintasan jalur tol masing-masing di KM9 B Ramp Pondokgede Timur arah Jakarta dan Ramp 8 Simpang Susun Cikunir arah Pondok Indah akibat tergenang banjir.
Pejaten Jaksel Terendam Banjir Setinggi 30 Cm
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Pejaten Jaksel Terendam Banjir Setinggi 30 Cm

Sejumlah rua jalan di Pejaten Jakarta seletan terendam banjir. Warga berharap Pemprov DKI Jakarta segera perbaiki sanitasi.
BMKG Ungkapkan Sebab Terjadinya Hujan Lebat di Jabodetabek
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

BMKG Ungkapkan Sebab Terjadinya Hujan Lebat di Jabodetabek

Hasil analisis BMKG menunjukkan bahwa hujan deras di Jabodetabek disebabkan adanya pertemuan angin. Hal itu menyebabkan pertumbuhan awan hujan menjadi sangat kuat.
Kebijakan Ahok, Normalisasi Sungai Bisa Atasi Banjir
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Kebijakan Ahok, Normalisasi Sungai Bisa Atasi Banjir

Masalah banjir yang kerap melanda wilayah ibu kota dapat diselesaikan dengan melakukan normalisasi terhadap seluruh sungai dan waduk.
Ribuan Rumah di Jakarta Terendam Banjir
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Ribuan Rumah di Jakarta Terendam Banjir

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat banjir yang terjadi di 54 titik di Jakarta menyebabkan ribuan rumah terendam.
Pantauan Titik Genangan Air di Jakarta Pagi Ini
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Pantauan Titik Genangan Air di Jakarta Pagi Ini

Sejumlah titik di Jakarta terpantau digenangi air. Genangan air di sejumlah tempat berimbas pada penutupan jalan.
54 Titik Banjir di Jakarta Sebabkan Ribuan Rumah Terendam
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

54 Titik Banjir di Jakarta Sebabkan Ribuan Rumah Terendam

Ribuan rumah di Jakarta terendam akibat banjir yang meluap di 54 titik. Banjir juga merendam wilayah Bekasi dan Tangerang.
Hujan Lebat, Sejumlah Lintasan KRL Terendam Air
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Hujan Lebat, Sejumlah Lintasan KRL Terendam Air

Sejumlah lintasan kereta rel listrik (KRL) Jabodetabek terendam genangan akibat hujan yang turun merata di wilayah Jabodetabek dan sekitarnya
Hujan Deras, BMKG Prediksi Potensi Puting Beliung
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Hujan Deras, BMKG Prediksi Potensi Puting Beliung

BMKG mengingatkan masyarakat Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalteng, untuk mewaspadai hujan deras disertai puting beliung yang berpotensi terjadi hingga sebulan ke depan terkait puncak musim hujan di daerah itu.
Diguyur Hujan, Jalan S. Parman Banjir
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Diguyur Hujan, Jalan S. Parman Banjir

Intensitas hujan di Jakarta cukup tinggi menimbulkan banjir, salah satunya di kawasan Grogol, Jakarta Barat.
Potensi Hujan Tinggi, BMKG Ingatkan Warga Waspadai Banjir
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Potensi Hujan Tinggi, BMKG Ingatkan Warga Waspadai Banjir

BMKG memprediksi potensi hujan masih tinggi di wilayah Jakarta. Masyarakat diimbau mewaspadai banjir.
Hujan Lebat Akibatkan Genangan Air di Jakarta Pusat
Hard news
Selasa, 21 Feb 2017

Hujan Lebat Akibatkan Genangan Air di Jakarta Pusat

Hujan lebat yang melanda wilayah Jakarta, sejak Selasa dinihari, mengakibatkan genangan air sekitar 5-10 cm di sejumlah ruas jalan wilayah Jakarta Pusat