Menuju konten utama

Pengusaha James Riady Lapor Tax Amnesty

James Riady menyatakan tax amnesty merupakan momentum yang sangat tepat untuk masuk ke dalam babak baru sistem perpajakan di Indonesia, dan dirinya mengaku selain mendeklarasikan hartanya di dalam negeri, dia juga akan menarik hartanya yang di luar negeri (repatriasi).

Pengusaha James Riady Lapor Tax Amnesty
Pengusaha nasional James Riady bergegas usai melaporkan tax amnesty di Kantor DJP Pajak, Jakarta, Jumat (2/9). James Riady menyatakan tax amnesty merupakan momentum yang sangat tepat untuk masuk ke dalam babak baru sistem perpajakan di Indonesia, dan dirinya mengaku selain mendeklarasikan hartanya di dalam negeri, dia juga akan menarik hartanya yang di luar negeri (repatriasi). ANTARA FOTO/Norman

tirto.id - Pengusaha nasional James Riady bergegas usai melaporkan tax amnesty di Kantor DJP Pajak. James Riady menyatakan tax amnesty merupakan momentum yang sangat tepat untuk masuk ke dalam babak baru sistem perpajakan di Indonesia, dan dirinya mengaku selain mendeklarasikan hartanya di dalam negeri, dia juga akan menarik hartanya yang di luar negeri (repatriasi).

Baca juga artikel terkait FOTO - ARTA atau tulisan lainnya

Editor: Taufik Subarkah