Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni

Ayu Mumpuni biasa dipanggil Ayu. Saat ini menjadi reporter desk Polhukam di Tirto sejak Oktober 2023. Sejak lulus dari Universitas Diponegoro Semarang, Tirto menjadi kantor media keduanya. Sejak awal menjadi jurnalis, Ayu memang selalu bergelut di isu politik, hukum, dan keamanan. 

Indeks Tulisan

AKBP Reinhard Dicopot dari Kapolres Dairi Imbas Aniaya Anak Buah
Polhukam
Rabu, 27 Sept 2023

AKBP Reinhard Dicopot dari Kapolres Dairi Imbas Aniaya Anak Buah

AKBP Reinhard H Nainggolan saat ini menjalani proses pemeriksaan oleh Propam Polda Sumatra Utara buntut kasus penganiayaan terhadap dua anak buahnya.
Cupi Cupita Dicecar 20 Pertanyaan Terkait Promosi Judi Online
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Cupi Cupita Dicecar 20 Pertanyaan Terkait Promosi Judi Online

Cupi Cupita mengaku dalam pemeriksaan dicecar 20 pertanyaan mengenai promosi situs judi online yang diunggahnya di media sosial tahun 2020.
19 KK Warga Kampung Bayam Bersedia Pindah ke Rusun Nagrak
Kesra
Selasa, 26 Sept 2023

19 KK Warga Kampung Bayam Bersedia Pindah ke Rusun Nagrak

Sebanyak 19 kepala keluarga (KK) warga eks Kampung Bayam bersedia direlokasi ke Rusun Nagrak.
Bareskrim Periksa Pedangdut Cupi Cupita soal Promosi Judi Online
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Bareskrim Periksa Pedangdut Cupi Cupita soal Promosi Judi Online

Bareskrim Polri melakukan pemeriksaan terhadap penyanyi dangdut Cupi Cupita yang diduga mempromosikan situs judi online.
WNI Korban Penculikan di Malaysia dalam Perlindungan KJRI Penang
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

WNI Korban Penculikan di Malaysia dalam Perlindungan KJRI Penang

Kemlu memastikan WNI korban penculikan dan penyiksaan di Penang, Malaysia, sudah dalam perlindungan Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) Penang.
Polri Fokuskan Buru Gembong Narkoba Fredy Pratama di Thailand
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Polri Fokuskan Buru Gembong Narkoba Fredy Pratama di Thailand

Polri meyakini sosok buron Fredy Pratama diyakini masih berada di kawasan Asia Tenggara.
Polri: WNI Diculik & Disiksa di Malaysia karena Persoalan Bisnis
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Polri: WNI Diculik & Disiksa di Malaysia karena Persoalan Bisnis

Polri sebut motif penculikan dan penyiksaan kepada warga negara Indonesia (WNI) di Penang, Malaysia karena persoalan bisnis.
Kemlu RI Jelaskan Kronologi WNI Diculik saat Liburan di Malaysia
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Kemlu RI Jelaskan Kronologi WNI Diculik saat Liburan di Malaysia

Kemlu RI memastikan WNI yang menjadi korban penculikan dan penyiksaan di Malaysia dalam perlindungan KJRI Penang.
Truk Penyebab Kecelakaan di Simpang Bawen Langgar ODOL
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Truk Penyebab Kecelakaan di Simpang Bawen Langgar ODOL

Hasil pemeriksaan polisi menemukan truk penyebab kecelakaan di simpang exit Tol Bawen sudah dimodifikasi sehingga melebihi larangan ODOL.
Arsjad Rasjid Cuti dari Kadin dan Indika, Fokus ke TPN Ganjar
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Arsjad Rasjid Cuti dari Kadin dan Indika, Fokus ke TPN Ganjar

Arsjad Rasjid menyatakan akan fokus menjadi Ketua Tim Pemenangan Nasional (TPN) Ganjar Pranowo pada Pilpres 2024.