Akhmad Muawal Hasan

Akhmad Muawal Hasan

Indeks Tulisan

Bus Berisi Remaja Hungaria Jatuh dan Terbakar di Italia
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Bus Berisi Remaja Hungaria Jatuh dan Terbakar di Italia

Sebuah bus yang membawa remaja Hungaria jatuh dan terbakar di jalan bebas hambatan di Italia utara, hingga menewaskan 16 orang, kata petugas pemadam kebakaran, Sabtu (21/1/2017).
Ledakan Bom di Pakistan Tewaskan 20 Orang & Lukai 50 Lainnya
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Ledakan Bom di Pakistan Tewaskan 20 Orang & Lukai 50 Lainnya

Sebuah ledakan mengguncang pasar sayuran di Barat Laut Pakistan, menewaskan sedikitnya 20 orang dan melukai 50 orang lainnya.
Retno Marsudi Antar Bantuan Kemanusiaan Rohingya ke Myanmar
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Retno Marsudi Antar Bantuan Kemanusiaan Rohingya ke Myanmar

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi hari ini tengah menuju Switte di negara bagian Rakhine, Myanmar untuk menyampaikan bantuan kemanusiaan berupa 10 kontainer makanan dan pakaian dari Indonesia yang secara langsung telah dilepas Presiden Joko Widodo pada 29 Desember 2016.
Trump Sangsikan Eksistensi NATO, PM Inggris Tetap Optimis
Hard news
Sabtu, 21 Jan 2017

Trump Sangsikan Eksistensi NATO, PM Inggris Tetap Optimis

Perdana Menteri Inggris Theresa May tetap optimistis bahwa Presiden Amerika Serikat Donald Trump akan mengakui pentingnya NATO.
Menyelamatkan Primata Langka Bukan Perkara Eksotisme Semata
Mild report
Jumat, 20 Jan 2017

Menyelamatkan Primata Langka Bukan Perkara Eksotisme Semata

Sebanyak 60 persen populasi kera, monyet, lemur, dan lorises terancam punah akibat pelenyapan habitat hingga dijadikan santapan manusia. Upaya penanggulangan yang tegas harus segera direalisasikan. Ini karena dalam konteks ekosistem dunia, punahnya satwa liar turut membawa kerugian besar bagi umat manusia.
Agar Pisang Tak Punah
Mild report
Kamis, 19 Jan 2017

Agar Pisang Tak Punah

Pisang jenis Cavendish terancam punah oleh wabah Panama. Padahal, dengan sistem monokultur bermodal rekayasa genetika, Cavendish telah memenuhi 95 persen perdagangan pisang dunia dan diminati konsumen karena pasokannya selalu tersedia di toko swalayan terdekat. Bagaimana solusinya?
Hidup dalam Keragaman Membikin Kita Lebih Pintar
Mild report
Rabu, 18 Jan 2017

Hidup dalam Keragaman Membikin Kita Lebih Pintar

Belakangan, komunitas homogen jadi populer, misalnya sekolah berdasar agama, kost-kostan dengan syarat agama, bahkan perumahan pun ada yang berdasarkan agama tertentu. Padahal, anak yang tumbuh dalam keragaman kemungkinan bisa lebih pintar.
Kala Hubungan AS-Kuba Sedang Membaik, Muncullah Donald Trump
Mild report
Senin, 16 Jan 2017

Kala Hubungan AS-Kuba Sedang Membaik, Muncullah Donald Trump

Hubungan AS-Kuba di era Obama mulai membaik. Banyak kemajuan di bidang ekonomi hingga diplomatik yang tercapai. Namun segalanya dipertanyakan ulang saat Donald Trump duduk di kursi kepresidenan AS.
Belanda akan Menggerakkan Kereta dengan Energi Angin
Mild report
Minggu, 15 Jan 2017

Belanda akan Menggerakkan Kereta dengan Energi Angin

Belanda menargetkan pada 2018 seluruh kereta api listrik tenaga angin yang menjangkau hingga ke pelosok negeri.
Peraturan MA Baru Akan Ubah Mekanisme Sidang Tilang
Hard news
Minggu, 15 Jan 2017

Peraturan MA Baru Akan Ubah Mekanisme Sidang Tilang

Peraturan Mahkamah Agung (Perma) Nomor 12 Tahun 2016 tentang Tata Cara Penyelesaian Perkara Pelanggaran Lalu Lintas yang baru akan mengubah mekanisme sidang tilang. Salah satunya, pelanggar tak perlu lagi hadir di persidangan.
Pasukan Irak Raih Kemenangan, ISIS Makin Terdesak di Mosul
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Pasukan Irak Raih Kemenangan, ISIS Makin Terdesak di Mosul

Pasukan khusus Irak menyerang sebuah kompleks universitas di bagian timur laut kota Mosul pada Jumat (13/1/2-17) dan terus berhasil menang memukul mundur kelompok bersenjata ISIS di area terdekat untuk merebut dua jembatan Sungai Tigris.
Ahli Bahasa Tubuh: Ahok Harusnya Pasang Ekspresi Serius
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Ahli Bahasa Tubuh: Ahok Harusnya Pasang Ekspresi Serius

Ahli bahasa tubuh Monica Kumalasari menilai Ahok seharusnya bisa memasang ekspresi yang lebih serius saat menghadapi pertanyaan tentang pemilihan presiden RI tahun 2019 mendatang. Takut diinterpretasikan macam-macam oleh lawan.
Politik Dinasti Warnai Pilkada Serentak di 11 Daerah
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Politik Dinasti Warnai Pilkada Serentak di 11 Daerah

Koalisi Pilkada Bersih menemukan setidaknya 12 calon kepala daerah di 11 daerah berasal dari dinasti politik dan akan mengikuti pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak 2017.
Trump Indikasikan Akan Cabut Sanksi AS untuk Rusia
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Trump Indikasikan Akan Cabut Sanksi AS untuk Rusia

Donald Trump mengindikasikan akan mencabut sejumlah sanksi, yang dijatuhkan oleh pemerintahan Presiden Barack Obama pada Desember 2016 terkait skandal peretasan pusat data pemilihan umum AS, jika pihak Moskow berperan besar dalam memerangi terorisme dan tujuan lain yang sesuai dengan kepentingan Washington.
Pesawat Tempur Angkatan Udara Kerajaan Thailand Jatuh
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Pesawat Tempur Angkatan Udara Kerajaan Thailand Jatuh

Pesawat tempur milik Angkatan Udara Kerajaan Thailand yang bernama JAS39 Gripen jatuh dalam manuver pertunjukan terkait perayaan Hari Anak, di Pangkalan Udara Hat Tai, Provinsi Songkhla, Thailand, Sabtu (14/1/2017) pagi.
Subsidi Tarif Listrik 900 Watt ke Bawah Salah Sasaran
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Subsidi Tarif Listrik 900 Watt ke Bawah Salah Sasaran

Direktur Utama (Dirut) PT. Perusahaan Listrik Negara (PLN) Sofyan Basyir mengakui jika subsidi energi dalam bentuk subsidi tarif yang selama ini diberikan pemerintah untuk masyarakat pelanggan listrik 900 watt ke bawah, salah sasaran.
3 Doors Down Ramaikan Konser Pelantikan Trump
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

3 Doors Down Ramaikan Konser Pelantikan Trump

Dalam sesi acara pelantikan presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump yang bertajuk "Make America Great Again! Welcome Celebration", 3 Doors Down menjadi salah satu grup band yang tampil. Acara  akan digelar pada Jumat (20/1/2017) waktu setempat di Lincoln Memorial, Washington DC, Amerika Serikat.
Pasokan Berkurang, Harga Cabai di Lebak Tembus Rp120 Ribu
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Pasokan Berkurang, Harga Cabai di Lebak Tembus Rp120 Ribu

Sejak dua hari terakhir harga cabai merah keriting di Kabupaten Lebak, Banten, mencapai Rp120.000 per kilogram dari yang sebelumnya Rp105.000 per kilogram.
Nelayan Asal NTT Kembali Dideportasi Otoritas Australia
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Nelayan Asal NTT Kembali Dideportasi Otoritas Australia

Ucok Bahar, nelayan asal Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) dan tertuduh kasus penangkapan ikan secara ilegal (illegal fishing) di wilayah perairan Australia kembali dideportasi oleh otoritas setempat.
Banjir Rendam Kawasan Pesisir Pelabuhan Ratu di Sukabumi
Hard news
Sabtu, 14 Jan 2017

Banjir Rendam Kawasan Pesisir Pelabuhan Ratu di Sukabumi

Hujan deras yang berlangsung lebih dari 4 jam telah menyebabkan banjir di kawasan pesisir Pelabuhan Ratu, Kabupaten Sukabumi, Provinsi Jawa Barat, pada Sabtu (14/1/2017) pukul 09.00 WIB.