Aditya Widya Putri

Aditya Widya Putri

Aditya Widya Putri adalah seorang jurnalis yang mengkhususkan diri dalam bidang kesehatan, sains, lingkungan, sosial, dan budaya pop. Beliau telah bekerja dengan beberapa media online dan majalah. Saat ini, Aditya Widya Putri bekerja sebagai jurnalis kesehatan dan sains di Tirto.ID sejak Maret 2016 hingga sekarang, selama 7 tahun 1 bulan. Kantor Tirto.ID berlokasi di Jakarta.

Indeks Tulisan

Amankah Anak-Anak Berpuasa?
Mild report
Jumat, 8 Jun 2018

Amankah Anak-Anak Berpuasa?

Dokter anak di Jerman merekomendasikan anak-anak tidak berpuasa karena berisiko terhadap kesehatan dan mengganggu kegiatan belajar.
Mewaspadai Risiko Memakai Jasa Tukang Gigi
Mild report
Minggu, 3 Jun 2018

Mewaspadai Risiko Memakai Jasa Tukang Gigi

Tukang gigi hanya boleh melakukan tindakan pembuatan dan pemasangan gigi palsu saja.
Doyan Tutut Boleh Saja, Tapi Perhatikan Cara Olah dan Makannya
Mild report
Rabu, 30 Mei 2018

Doyan Tutut Boleh Saja, Tapi Perhatikan Cara Olah dan Makannya

Tutut adalah salah satu sumber pangan kaya protein, tapi ia bisa jadi perantara parasit masuk ke tubuh manusia.
Berhentilah Melihat Menstruasi sebagai Tabu
Mild report
Senin, 28 Mei 2018

Berhentilah Melihat Menstruasi sebagai Tabu

Saatnya kampanyekan manajemen kebersihan menstruasi untuk hak hidup perempuan yang lebih sehat.
2 Minggu Pasca-Bom Surabaya: Ragam Kisah Perempuan Bernikab
Mild report
Sabtu, 26 Mei 2018

2 Minggu Pasca-Bom Surabaya: Ragam Kisah Perempuan Bernikab

Aksi-aksi "free hug" hingga membagi-bagikan ta'jil dilakukan komunitas-komunitas bernikab guna mengimbangi stigma nikab yang diidentikkan dengan terorisme.
Jadwal Imsak, Subuh, dan Buka Puasa 2018 Kota Sungai Penuh Hari Ini
Hard news
Kamis, 17 Mei 2018

Jadwal Imsak, Subuh, dan Buka Puasa 2018 Kota Sungai Penuh Hari Ini

Lemang Tapai merupakan makanan khas Kota Sungai Penuh yang lazim disajikan saat bulan puasa.
Jadwal Imsak, Subuh & Buka Puasa 2018 di Kota Bima Hari Ini
Hard news
Kamis, 17 Mei 2018

Jadwal Imsak, Subuh & Buka Puasa 2018 di Kota Bima Hari Ini

Masjid Terapung jadi tempat ibadah unik nan eksotis di Kota Bima karena berada di atas Pantai Ama Hami.
Jadwal Imsak, Subuh & Buka Puasa 2018 di Kota Payakumbuh Hari Ini
Hard news
Kamis, 17 Mei 2018

Jadwal Imsak, Subuh & Buka Puasa 2018 di Kota Payakumbuh Hari Ini

Payakumbuh punya tradisi pesantren Ramadhan di lebih 70 masjid dan musala di kota tersebut.
Menyelami Aplikasi Layanan Transfer Uang Gratis Antar-Bank
Mild report
Senin, 14 Mei 2018

Menyelami Aplikasi Layanan Transfer Uang Gratis Antar-Bank

Kini ada aplikasi yang mengakomodir kegiatan transfer uang gratis antarbank dari memanfaatkan celah tarif gratis transfer sesama bank.
Merasa Gerah? Jangan Khawatir, Suhu Panas Bisa Disiasati
Mild report
Senin, 14 Mei 2018

Merasa Gerah? Jangan Khawatir, Suhu Panas Bisa Disiasati

Siap-siap, selama empat bulan ke depan, suhu panas musim kemarau dapat mencapai 35°C.
Akupresur bisa Merangsang Persalinan
Mild report
Kamis, 10 Mei 2018

Akupresur bisa Merangsang Persalinan

Jangan cemas saat tanda persalinan tak kunjung datang. Jika kehamilan tak berisiko, Anda bisa lakukan induksi alami dengan akupresur.
Agar Panjang Umur Seperti Penduduk Wilayah Blue Zone
Mild report
Senin, 7 Mei 2018

Agar Panjang Umur Seperti Penduduk Wilayah Blue Zone

Mereka mempraktikkan apa yang disebut gaya hidup Blue Zone Diet.
Paspampres Perempuan, Perisai Nyawa Para Ibu Negara
Mild report
Senin, 7 Mei 2018

Paspampres Perempuan, Perisai Nyawa Para Ibu Negara

Bagi mereka, nyawa pihak yang diamankan jauh lebih berharga ketimbang nyawanya sendiri.
Rasa Superior di Balik Makanan Organik
Mild report
Minggu, 6 Mei 2018

Rasa Superior di Balik Makanan Organik

Makanan organik, selain lebih sehat, juga membuktikan bahwa asal-usul makanan bisa membuat konsumen lebih puas.
Ngobrol dan Gawai, Pangkal Kelalaian Orangtua saat Menjaga Anak
Mild report
Kamis, 3 Mei 2018

Ngobrol dan Gawai, Pangkal Kelalaian Orangtua saat Menjaga Anak

Tiga dari lima kegiatan anak yang berisiko terjadi saat pengasuhnya lalai mengawasi.
Parafimosis, Masalah Penis Dianggap Mistis yang Butuh Medis
Mild report
Minggu, 29 Apr 2018

Parafimosis, Masalah Penis Dianggap Mistis yang Butuh Medis

Kasus parafimosis dan fimosis sama-sama butuh penanganan cepat, sunat adalah jalan keluar yang tepat.
Jangan Sepelekan Varises yang Bisa Terkait Penyakit Jantung
Mild report
Sabtu, 28 Apr 2018

Jangan Sepelekan Varises yang Bisa Terkait Penyakit Jantung

Varises bisa jadi awal mula risiko serangan jantung, karena ia menyumbat aliran darah menuju jantung.
Jangan Sampai Stres dan Mengalami
Mild report
Jumat, 27 Apr 2018

Jangan Sampai Stres dan Mengalami "Serangan Jantung"

Kendalikan stresmu. Jika tidak, salah satu risikonya adalah terkena broken heart syndrome.
Tren Filler Puting & Persepsi terhadap Payudara
Mild report
Rabu, 25 Apr 2018

Tren Filler Puting & Persepsi terhadap Payudara

Tren filler puting menunjukkan apa yang dianggap indah dari payudara tak selalu sama.
Menilik Eksploitasi Satwa di Sekitar Kita
Mild report
Selasa, 24 Apr 2018

Menilik Eksploitasi Satwa di Sekitar Kita

Penyiksaan bisa jadi kita lakukan terhadap satwa dengan menonton topeng monyet, naik gajah tunggang, delman, atau menikmati sirkus.