Indeks Twitter Indonesia

Twitter Akan Buat Fitur Deskripsi, Jelaskan Topik yang Trending
Teknologi
Rabu, 9 Sept 2020

Twitter Akan Buat Fitur Deskripsi, Jelaskan Topik yang Trending

Twitter akan meluncurkan fitur Deskripsi untuk menjelaskan alasan topik yang trending.
Emoji Film Gundala Joko Anwar Trending Topic di Twitter Indonesia
Film
Kamis, 1 Agt 2019

Emoji Film Gundala Joko Anwar Trending Topic di Twitter Indonesia

Gundala Putra Petir merupakan tokoh fiksi pahlawan asli Indonesia yang difilmkan oleh Joko Anwar.
#DebatPilpres2019 Kedua Hasilkan 1,5 Juta Twit di Twitter
Hard news
Senin, 18 Feb 2019

#DebatPilpres2019 Kedua Hasilkan 1,5 Juta Twit di Twitter

Puncak percakapan #DebatPilpres2019 kedua terjadi sekitar pukul 22.00-23.00 WIB dengan hampir 290.000 twit per menit.
Twitter Tangguhkan 70 Juta Akun Manipulatif Sapanjang Tahun 2018
Hard news
Kamis, 6 Des 2018

Twitter Tangguhkan 70 Juta Akun Manipulatif Sapanjang Tahun 2018

Sebagai bagian dari komitmen Twitter untuk menjadi platform sehat, media sosial itu telah menangguhkan 70 juta akun manipulatif pada sepanjang 2018.
Anthony Ginting dan Badminton Top Trending Topic Twitter Indonesia
Badminton
Senin, 27 Agt 2018

Anthony Ginting dan Badminton Top Trending Topic Twitter Indonesia

Sepekan Asian Games 2018, Anthony Ginting dan Badminton jadi topik yang paling banyak dibicarakan warganet Indonesia.
Sejarah Twitter: Kisah Politis si Burung Biru - Tirto Mozaik
Selasa, 20 Mar 2018

Sejarah Twitter: Kisah Politis si Burung Biru - Tirto Mozaik

Burung berkicau.
Ceracau topik bikin
panggung berkilau.
Ahok Paling Jadi Sorotan, #PersibDay Terlaris di Twitter
Mild report
Jumat, 8 Des 2017

Ahok Paling Jadi Sorotan, #PersibDay Terlaris di Twitter

Tercatat ada 11,2 juta kicauan terkait Pilkada serentak di Twitter sepanjang tahun ini.
10 Peristiwa Paling Ramai Dibicarakan di Twitter Sepanjang 2017
Hard news
Rabu, 6 Des 2017

10 Peristiwa Paling Ramai Dibicarakan di Twitter Sepanjang 2017

Pernikahan putri Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu, dengan Bobby Nasution ini mendapat perhatian warga Twitte dan menggema di linimasa.
Twitter Resmi Menambah Batasan Kicauan Jadi 280 Karakter
Hard news
Rabu, 8 Nov 2017

Twitter Resmi Menambah Batasan Kicauan Jadi 280 Karakter

Twitter melihat, pengguna dapat mencuit dengan lebih mudah dan lebih sering ketika menggunakan lebih dari 140 karakter.
Menteri Rudiantara Bertemu Petinggi Twitter Bahas Hoax
Hard news
Senin, 20 Feb 2017

Menteri Rudiantara Bertemu Petinggi Twitter Bahas Hoax

Menteri Komunikasi dan Informatika, Rudiantara bertemu dengan petinggi Twitter untuk membahas solusi penangkalan berita hoax, akun palsu dan konten negatif. 
Twitter Sajikan Cara Baru Nonton Periscope
Teknologi
Jumat, 22 Juli 2016

Twitter Sajikan Cara Baru Nonton Periscope

Dalam siaran persnya, Twitter Indonesia mengumumkan fitur terbaru untuk menikmati siaran yang memiliki tautan ke Periscope. Pembaruan ini juga memudahkan pengguna Twitter untuk menemukan dan menonton baik siaran langsung maupun siaran ulang.
Twitter Longgarkan Pengguna dengan 10.000 Karakter
Teknologi
Selasa, 17 Mei 2016

Twitter Longgarkan Pengguna dengan 10.000 Karakter

Twitter akan memberi penggunanya keleluasaan dalam mengunggah cuitan, tautan, dan foto dengan memperlebar batasan karakter yang dapat diunggah menjadi 10.000 karakter dari sebelumnya 140 karakter. Perubahan ini bisa terjadi dalam beberapa pekan depan dan diyakini bisa mengatasi gangguan yang selama ini terjadi di platform media sosial tersebut.
Kobe Bryant Pensiun, Hastag #ThankYouKobe Mendunia
Sabtu, 16 Apr 2016

Kobe Bryant Pensiun, Hastag #ThankYouKobe Mendunia

Hastag #ThankYouKobe di jejaring sosial Twitter beserta cuitan berisi pujian mengiringi masa pensiun Kobe Bryant yang resmi mengakhiri 20 tahun karier cemerlangnya di liga bola basket pria Amerika Serikat alias NBA. Para pengguna Twitter juga memakai hastag #MambaDay sebagai bentuk sanjungan serta apresiasi kepada pemain berusia 37 tahun yang bersinar berasma LA Lakers tersebut.
Twitter: Medsos Hilangkan Sekat Birokrasi
Hard news
Kamis, 17 Mar 2016

Twitter: Medsos Hilangkan Sekat Birokrasi