Banjir rob di Muara Angke diperkirakan berlangsung sampai 21 November 2024 (Kamis). Namun hingga kini Pemprov DKI belum punya solusi untuk mengatasinya.
Para peneliti dan ilustrator Komisi Pengetahuan Hindia Belanda meninggal dalam tugas ekspedisi. Rata-rata karena sakit, satu orang tewas dalam kerusuhan.
GUSDURian mendorong pemerintah merevisi atau menghapus UU diskriminatif seperti UU ITE maupun UU Adminduk untuk menunjukkan komitmen kebebasan beragama.
Bersama Menteri PKP, Maruarar Sirait, Erick bakal mengoptimalkan lahan-lahan yang tidak digunakan dengan maksimal, termasuk tanah dari hasil sitaan korupsi.
Erick mengatakan, tersedianya infrastruktur mulai dari pelabuhan, bandara, jalan tol, hingga jalan-jalan di daerah, pemerintah bisa menekan biaya logistik.
Banjir rob yang terjadi di Kelurahan Marunda, Kecamatan Cilincing, disebabkan oleh fenomena pasang maksimum air laut bersamaan dengan fenomena supermoon.
Kehadiran tim penyelaras pembinaan PMI dilakukan agar mencocokkan kebutuhan PMI dan memudahkan PMI dapat kerja di luar negeri tanpa harus penyelarasan.