COVID-19 membuat banyak proyek infrastruktur tertunda. Dampaknya terasa hingga kontraktor swasta dan ekonomi secara umum karena penerimaan pajak berkurang.
Hingga awal Agustus tahun 2020, Kementerian PUPR telah melakukan realisasi belanja infrastruktur sebesar 44,15 persen atau Rp33,9 triliun dari total pagu TA 2020 sebesar Rp75,6 triliun.
Sejumlah pengerjaan pembangunan proyek jalan tol tetap digarap di tengah pandemi COVID-19, menurut Direktur Pengembangan PT Jasa Marga (Persero) Tbk Adrian Priohutomo.
Sejumlah proyek Kementerian PUPR dipastikan molor karena adanya realokasi anggaran COVID-19. Bagaimana dengan rencana infrastruktur dasar Ibu Kota baru?