Indeks Penegakan Ham

Apa Saja Upaya Pemerintah dalam Menegakkan HAM di Indonesia?
Pendidikan
Rabu, 6 Des 2023

Apa Saja Upaya Pemerintah dalam Menegakkan HAM di Indonesia?

Apa saja upaya pemerintah Indonesia dalam menegakkan HAM? Penjelasan selengkapnya akan dibahas dan diuraikan secara singkat pada artikel ini.
Saat Polisi Aktif Lolos Seleksi Calon Anggota Komnas HAM 2022-2027
Current issue
Kamis, 2 Jun 2022

Saat Polisi Aktif Lolos Seleksi Calon Anggota Komnas HAM 2022-2027

Revanlee menilai kehadiran Polri di tubuh Komnas HAM bisa berbahaya. Sebab, Komnas HAM akan menjadi bias.
Yang Absen dalam Pidato Kenegaraan Jokowi: Isu Korupsi dan HAM
Hard news
Senin, 16 Agt 2021

Yang Absen dalam Pidato Kenegaraan Jokowi: Isu Korupsi dan HAM

Berbeda dengan pidato-pidato sebelumnya, kali ini Jokowi sama sekali tidak menyinggung isu pemberantasan korupsi terlebih penegakan HAM.
Jokowi Sebut Masyarakat Perlu Kepastian Hukum dalam Berperkara
Hard news
Rabu, 26 Feb 2020

Jokowi Sebut Masyarakat Perlu Kepastian Hukum dalam Berperkara

Presiden Jokowi mengapresiasi MA mampu memutus sekitar 20 ribu perkara dan menyisakan tunggakan perkara menjadi 217 perkara pada 2019.
Mahfud MD Klaim Insiden 21-22 Mei Bukan Pelanggaran HAM
Hard news
Kamis, 12 Des 2019

Mahfud MD Klaim Insiden 21-22 Mei Bukan Pelanggaran HAM

Mahfud MD mengatakan, kasus 22 Mei tidak termasuk pelanggaran HAM karena polisi justru dilempar dan diajak berkelahi saat penanganan aksi 21-22 Mei.
Pidato Jokowi: Koruptor Dipenjara Bukan Tanda Penindakan Sukses
Hukum
Jumat, 16 Agt 2019

Pidato Jokowi: Koruptor Dipenjara Bukan Tanda Penindakan Sukses

Jokowi menyindir kinerja lembaga penegak hukum dan HAM. Menurutnya, ukuran penegakan hukum dan HAM harus diubah, termasuk dalam soal pemberantasan korupsi. 
Soal HAM, Prabowo Maupun Jokowi Dinilai Belum Samai Level Gus Dur
Hard news
Kamis, 20 Des 2018

Soal HAM, Prabowo Maupun Jokowi Dinilai Belum Samai Level Gus Dur

Prabowo maupun Jokowi dinilai belum menunjukkan keberpihakan terhadap penegakan HAM. Soal urusan penegakan HAM, keduanya dianggap masih di bawah level Gus Dur. 
Moeldoko: Prajurit TNI Tak Boleh Takut Kepada HAM
Hard news
Rabu, 3 Okt 2018

Moeldoko: Prajurit TNI Tak Boleh Takut Kepada HAM

Moeldoko menyatakan, prajurit TNI tak boleh takut kepada HAM, serta harus ditegakkan.
KontraS: Pelanggaran HAM Tertinggi Terjadi di Jakarta
Hard news
Minggu, 10 Des 2017

KontraS: Pelanggaran HAM Tertinggi Terjadi di Jakarta

Menurut data KontraS, sekitar 19 orang luka-luka, 16 orang ditahan, dan 39 orang mengalami intimidasi, akibat pelanggaran HAM dalam Pilkada DKI Jakarta lalu.
Politik Mengganggu Penegakan HAM di Indonesia
Hard news
Minggu, 10 Des 2017

Politik Mengganggu Penegakan HAM di Indonesia

KontraS menilai pemerintah masih belum berkomitmen menyelesaikan permasalahan HAM masa lalu.
Presiden Jokowi Akui Belum Bisa Tuntaskan Penegakan HAM
Hard news
Minggu, 10 Des 2017

Presiden Jokowi Akui Belum Bisa Tuntaskan Penegakan HAM

"Saya menyadari masih banyak pekerjaan besar, pekerjaan rumah perihal penegakan HAM yang belum bisa tuntas diselesaikan," kata Presiden Joko Widodo (Jokowi).