Indeks Makan Bergizi Gratis

KKP Akan Usul Ikan Kaleng Jadi Bahan Baku Makan Bergizi Gratis
Ekonomi
Senin, 11 Nov 2024

KKP Akan Usul Ikan Kaleng Jadi Bahan Baku Makan Bergizi Gratis

KKP menegaskan bahwa ikan kaleng Indonesia aman dikonsumsi meski mengandung pengawet karena memenuhi standar pengolahan sesuai SNI.
8 BUMN Diminta Erick Thohir Terlibat Makan Bergizi Gratis
Ekonomi
Jumat, 8 Nov 2024

8 BUMN Diminta Erick Thohir Terlibat Makan Bergizi Gratis

Sebanyak 8 BUMN diminta ikut terlibat program makan bergizi gratis, yaitu 4 Himbara, Telkom, PLN, PGN, dan Pupuk Indonesia.
BG Sebut Makan Bergizi Gratis Tingkatkan IQ Anak Hingga 15 Poin
Politik
Kamis, 7 Nov 2024

BG Sebut Makan Bergizi Gratis Tingkatkan IQ Anak Hingga 15 Poin

Budi Gunawan mendorong swasembada pangan demi menopang program makan bergizi gratis.
Erick Thohir Siapkan Anggaran Rp11 M bagi Satuan Pelayanan Gizi
Sosial budaya
Rabu, 6 Nov 2024

Erick Thohir Siapkan Anggaran Rp11 M bagi Satuan Pelayanan Gizi

Erick Thohir menginisiasi pembentukan Satuan Pelayanan Gizi untuk menyediakan makanan bergizi bagi masyarakat.
Badan Gizi akan Kirim Makanan Kemasan Vakum ke Daerah Terpencil
Sosial budaya
Jumat, 1 Nov 2024

Badan Gizi akan Kirim Makanan Kemasan Vakum ke Daerah Terpencil

Dadan Hindayana menjelaskan sejumlah metode pelayanan program makan bergizi gratis bagi para penerima. Apa saja?
DPR Minta Pemerintah Kawal Ketat Distribusi Program MBG
Sosial budaya
Kamis, 31 Okt 2024

DPR Minta Pemerintah Kawal Ketat Distribusi Program MBG

Pemerintah pusat diminta bekerja sama dengan pemerintah daerah ihwal pengawasan program MBG.
Uji Coba MBG di Kepulauan Seribu, Makanan Dibawa dari Luar Pulau
Sosial budaya
Kamis, 31 Okt 2024

Uji Coba MBG di Kepulauan Seribu, Makanan Dibawa dari Luar Pulau

Paket MBG itu dibiayai dari dana CSR salah satu BUMD DKI Jakarta, yakni PT Pembangunan Jaya Ancol.
Badan Gizi Penuhi Protein Hewani Berdasarkan Potensi Wilayah
Sosial budaya
Rabu, 30 Okt 2024

Badan Gizi Penuhi Protein Hewani Berdasarkan Potensi Wilayah

Minimnya produksi susu sapi dalam negeri membuat Badan Gizi Nasional menyesuaikan potensi wilayah masing-masing dalam memenuhi kebutuhan protein hewani. 
Wamentan Usul Susu Sapi Tak Masuk Program Makan Bergizi Gratis
Ekonomi
Rabu, 30 Okt 2024

Wamentan Usul Susu Sapi Tak Masuk Program Makan Bergizi Gratis

Produksi susu sapi di Indonesia masih belum mencukupi jika harus digunakan untuk kebutuhan makan bergizi gratis.
Wamentan: Lebih dari 140 Perusahaan Pasok Sapi untuk Program MBG
Sosial budaya
Selasa, 29 Okt 2024

Wamentan: Lebih dari 140 Perusahaan Pasok Sapi untuk Program MBG

Meski demikian, perusahaan-perusahaan itu belum terikat kontrak. Mereka baru sebatas meneken nota kesepakatan bersama.
Survei Indikator: 77,6% Masyarakat Dukung Program Makan Gratis
Politik
Minggu, 27 Okt 2024

Survei Indikator: 77,6% Masyarakat Dukung Program Makan Gratis

Kesuksesan atau kegagalan program MBG bisa jadi faktor yang memengaruhi tingkat kepercayaan publik terhadap Prabowo.
Pemprov Jakarta Alokasikan Rp2 Triliun untuk Program MBG
Sosial budaya
Kamis, 24 Okt 2024

Pemprov Jakarta Alokasikan Rp2 Triliun untuk Program MBG

Anggaran program Makan Bergizi Gratis itu dialokasikan dari dana bagi hasil yang didapat dari Kementerian Keuangan.
Pemprov DKI Mulai Hitung Anggaran Makan Bergizi Gratis 2025
Sosial budaya
Kamis, 24 Okt 2024

Pemprov DKI Mulai Hitung Anggaran Makan Bergizi Gratis 2025

Teguh belum mengungkapkan berapa total anggaran yang dialokasikan dari APBD DKI 2025 untuk program makan bergizi gratis.
Pesan Prabowo ke Kabinet Tak Dukung Makan Bergizi Gratis: Keluar
Sosial budaya
Rabu, 23 Okt 2024

Pesan Prabowo ke Kabinet Tak Dukung Makan Bergizi Gratis: Keluar

Prabowo meminta program makan bergizi gratis segera disiapkan oleh kementerian lembaga agar bisa dimulai.
Gibran Tinjau Simulasi Makan Bergizi Gratis dengan Pemprov DKI
Politik
Selasa, 22 Okt 2024

Gibran Tinjau Simulasi Makan Bergizi Gratis dengan Pemprov DKI

Sebagai wakil presiden baru, Gibran kembali terjun ke lapangan. Kali ini meninjau simulasi makan bergizi gratis yang di SDN 03 Menteng, Jakarta.     
Pj Gubernur Teguh Setyabudi Bahas Program Makan Bergizi Gratis
Politik
Jumat, 18 Okt 2024

Pj Gubernur Teguh Setyabudi Bahas Program Makan Bergizi Gratis

Menurut Teguh, Pemprov Jakarta bakal berperan dalam pelaksanaan program MBG tersebut.
Indef Sebut Program Makan Bergizi Gratis Banyak Diincar Bandit
Ekonomi
Jumat, 18 Okt 2024

Indef Sebut Program Makan Bergizi Gratis Banyak Diincar Bandit

Indef mewanti-wanti program makan bergizi gratis banyak diincar oleh bandit. Kok bisa?
Makan Bergizi Gratis Bisa Sumbang Rp4.510 Triliun ke PDB 2025
Ekonomi
Kamis, 17 Okt 2024

Makan Bergizi Gratis Bisa Sumbang Rp4.510 Triliun ke PDB 2025

Makan Bergizi Gratis juga berpotensi menaikkan kinerja sektor UMKM, bila melihat simulasi yang dilakukan di 10 kabupaten/kota di Indonesia.
Hashim: Program Prioritas Prabowo Kesempatan Pengusaha Raup Cuan
Ekonomi
Senin, 7 Okt 2024

Hashim: Program Prioritas Prabowo Kesempatan Pengusaha Raup Cuan

Dari Program Makan Bergizi Gratis sampai Program Pembangunan 3 Juta Rumah Per Tahun menjadi pintu bagi para pengusaha untuk mendapatkan untung.
Pemprov DKI Telah Bagikan 5.389 Paket Makan Siang Bergizi Gratis
Sosial budaya
Senin, 23 Sept 2024

Pemprov DKI Telah Bagikan 5.389 Paket Makan Siang Bergizi Gratis

Pemprov DKI sudah melakukan sekitar 7 kali uji coba program makan siang gratis dengan bantuan BUMD DKI Jakarta dan dana operasional gubernur.