Indeks Lippo Group

Mochtar Riady
Mild report
Senin, 21 Agt 2017

Mochtar Riady "Menyulap" Lahan Tandus Jadi Duit

Salah satu konglomerat superkaya di Indonesia ini membangun gurita bisnis properti yang ternyata lebih kinclong dari awal mula bisnis perbankan.
Lahan Megaproyek Meikarta: Beli Murah Jual Mahal ala Lippo
Mild report
Senin, 21 Agt 2017

Lahan Megaproyek Meikarta: Beli Murah Jual Mahal ala Lippo

Proyek kontroversial Meikarta berdiri di lahan yang sudah disiapkan Lippo puluhan tahun lalu. Lippo membelinya dengan harga sangat murah.
Jorjoran Promo Miliaran Rupiah Proyek Meikarta
Mild report
Senin, 21 Agt 2017

Jorjoran Promo Miliaran Rupiah Proyek Meikarta

Dalam 1,5 bulan terakhir, Meikarta menanam iklan di televisi hingga Rp93,7 miliar dan merekrut ribuan tenaga pemasaran.
Mencari Fulus saat Izin Meikarta Belum Terurus
Bisnis
Senin, 21 Agt 2017

Mencari Fulus saat Izin Meikarta Belum Terurus

Lippo dihadapkan pada tudingan menjual produk ilegal dalam proyek Meikarta karena belum kelar izin peruntukan lahan dan konstruksi.
YLKI: Konsumen Sebaiknya Tunda Pembelian Apartemen Meikarta
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

YLKI: Konsumen Sebaiknya Tunda Pembelian Apartemen Meikarta

YLKI menyarankan kepada para konsumen properti untuk menunda pembelian apartemen Meikarta sebelum ada kepastian perizinan pembangunan proyek garapan Lippo Group tersebut.
Kota Baru dan Mimpi James Riady di Meikarta
Mild report
Jumat, 12 Mei 2017

Kota Baru dan Mimpi James Riady di Meikarta

Daftar proyek prestisius Lippo makin panjang menyusul megaproyek Meikarta. Namun, membangun kota baru tak semudah seperti di atas maket.
Direktur Lippo Sebut Janji Anies Soal Rumah Murah Realistis
Hard news
Kamis, 20 Apr 2017

Direktur Lippo Sebut Janji Anies Soal Rumah Murah Realistis

Direktur Lippo Group, Jhon Riady menilai janji pasangan Anies-Sandiaga soal pengadaan rumah murah dengan DP 0 persen bagi warga DKI Jakarta sangat mungkin direalisasikan.
KPK Yakin Bisa Menjerat Petinggi Lippo Grup
Hard news
Selasa, 22 Nov 2016

KPK Yakin Bisa Menjerat Petinggi Lippo Grup

KPK meyakini dapat menjerat petinggi Lippo Grup, Eddy Sindoro meskipun ia berada di luar negeri. Ia diduga terlibat dalam kasus suap yang menjerat mantan Panitera Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus) Edy Nasution.
Slamet Wibowo Klarifikasi Soal Pencitraan Positif Lippo
Hard news
Kamis, 20 Okt 2016

Slamet Wibowo Klarifikasi Soal Pencitraan Positif Lippo

Penyebutan nama sejumlah media nasional dalam proposal yang diajukan Direktur Utama PT Kobo Media Spirit Stefanus Slamet Wibowo kepada First Media (anak usaha Lippo Group) untuk memberitakan secara positif kasus pemberitaan Lippo Grup dan mantan Sekretaris MA Nurhadi berbuntut panjang. Sejumlah media membantah bahwa mereka menerima aliran dana dari Slamet Wibowo. Sementara Slamet sendiri mengklarifikasi bahwa dirinya tidak memberikan gratifikasi kepada wartawan terkait pencitraan tersebut.
Disebut Ikut Mencitrakan Positif Lippo, Media Membantah
Hard news
Kamis, 20 Okt 2016

Disebut Ikut Mencitrakan Positif Lippo, Media Membantah

Saksi yang dihadirkan Jaksa Penuntut KPK yakni Direktur Utama Kobo Media Spirit Stefanus Slamet Wibowo menyebutkan Lippo Grup membayar hingga ratusan juta kepada perusahaannya untuk “mengamankan” sejumlah media nasional supaya tidak membuat berita negatif tentang Lippo Grup dan Nurhadi. Sontak, sejumlah media yang disebut Slamet, membantahnya.
Panitera PN Jakarta Pusat Didakwa Terima Suap
Hukum
Rabu, 29 Jun 2016

Panitera PN Jakarta Pusat Didakwa Terima Suap

Edy Nasution, Panitera Pengadilan Negeri Jakarta Pusat didakwa menerima suap dari Presiden Komisaris Lippo Group, Eddy Sindoro, bersama empat orang lain. Uang suap senilai Rp150 juta diberikan untuk melancarkan dua perkara yang dihadapi Lippo Group di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus).