Di kubu Tottenham, Mauricio Pachettino memasang Harry Kane dalam starting eleven yang diturunkan, sementara Liverpool kembali diperkuat Roberto Firmino di lini depan.
Liverpool juara Liga Champions 2018/2019 setelah mengalahkan Tottenham dengan skor 0-2 pada final yang digelar di Stadion Wanda Metropolitano, Minggu (2/6/2019).
Jurgen Klopp punya sejarah buruk di final. Ia sudah 6 kali membawa klub yang dibesutnya ke final berbagai ajang, namun selalu gagal meraih juara sejak 2012.
Skor 0-1 menjadi hasil babak pertama antara Tottenham vs Liverpool di final Liga Champions 2018/2019 yang dihelat di Stadion Wanda Metropolitano, Minggu (2/5/2019).
Pertandingan final Liga Champions 2018/2019 antara Tottenham Hotspur vs Liverpool akan digelar di Stadion Wanda Metropolitano, Minggu (2/6/2019) pukul 02.00 WIB.
Tottenham punya peluang lebih besar untuk menjadi juara UCL 2019 dibandingkan Liverpool, jika melihat rekor pertemuan dua tim dari negara yang sama di final Liga Champions. Tim yang berstatus tuan rumah, menang empat kali.
Live streaming Liverpool vs Tottenham di final Liga Champions Eropa 2018/2019 dapat dilakukan melalui laman Vidio.com. Selain itu, laga ini dapat dipantau lewat siaran langsung RCTI pada Minggu (2/6/2019) mulai pukul 02.00 WIB.
Liverpool unggul rekor head to head atas Spurs jelang pertemuan kedua tim tersebut dalam final Liga Champions, Minggu (2/6/2019) di Stadion Wanda Metropolitano.
Roberto Firmino dinyatakan cukup bugar untuk melakoni laga final Liga Champions 2018/2019 antara Tottenham Hotspur vs Liverpool di Stadion Wanda Metropolitano, Minggu (2/6/2019) pukul 02.00 WIB.
Skor 2-3 menjadi hasil akhir Ajax vs Tottenham di leg kedua semifinal Liga Champions 2018/2019, agregat menjadi 3-3. Namun, skuat asuhan Mauricio Pochettino lolos ke final karena unggul produktivitas gol tandang.
Skor 2-0 menjadi hasil babak pertama Ajax vs Tottenham di leg kedua semifinal Liga Champions 2018/2019 yang dihelat di Stadion Johan Cruijff Arena, Kamis (9/5/2019).