Selain bermuara pada proklamasi kemerdekaan, era pergerakan nasional juga meninggalkan sejumput tengara berupa tugu peringatan di Surakarta dan Padang.
Perayaan tahunan kebangkitan nasional yang merujuk pada tanggal lahir Boedi Oetomo adalah politik historiografi pemerintah Indonesia untuk mewujudkan persatuan nasional.
Ketua DPR Ade Komarudin (Akom) mengatakan Indonesia menghadapi banyak tantangan saat ini, baik secara internal maupun eksternal. Ia mengajak masyarakat Indonesia menjadikan Indonesia bangsa yang kompetitif.