Indeks Kasus Corona Di Jakarta

Cegah Gelombang Kedua Corona, Anies: Warga Jangan Balik ke Jakarta
Kesehatan
Senin, 25 Mei 2020

Cegah Gelombang Kedua Corona, Anies: Warga Jangan Balik ke Jakarta

Penurunan angka COVID-19 di DKI Jakarta agar tidak naik lagi setelah ada warga yang kembali ke Ibu Kota setelah dari daerah.
Update COVID-19 DKI di Hari Lebaran: 6.561 Positif & 505 Meninggal
Kesehatan
Minggu, 24 Mei 2020

Update COVID-19 DKI di Hari Lebaran: 6.561 Positif & 505 Meninggal

Sebanyak 6.561 pasien dinyatakan positif COVID-19 di DKI Jakarta per Minggu (24/5/2020).
Update COVID-19 DKI 11 Mei: Positif 5.195 dan Meninggal 453
Kesehatan
Senin, 11 Mei 2020

Update COVID-19 DKI 11 Mei: Positif 5.195 dan Meninggal 453

Data pasien positif COVID-19 DKI mengalami kenaikan sebanyak 55 orang dari jumlah hari sebelumnya Minggu (10/5/2020) menjadi 5.195 kasus.
Update Corona DKI 10 Mei: 5.140 Positif, 444 Meninggal, 803 Sembuh
Kesehatan
Minggu, 10 Mei 2020

Update Corona DKI 10 Mei: 5.140 Positif, 444 Meninggal, 803 Sembuh

Kasus terkonfirmasi positif di DKI Jakarta bertambah 182, pasien sembuh 36 dan meninggal 10 per Ahad 10 Mei. 
Update COVID-19 DKI 8 Mei: 4.901 Positif, 431 Meninggal, 763 Sembuh
Kesehatan
Jumat, 8 Mei 2020

Update COVID-19 DKI 8 Mei: 4.901 Positif, 431 Meninggal, 763 Sembuh

Gugus Tugas Pemprov DKI Jakarta melaporkan pasien positif COVID-19 sebanyak 4.901 per Jumat (8/5/2020). 431 pasien meninggal dunia dan 763 orang telah dinyatakan sembuh.
Gubernur Anies Mengaku Sudah Lacak Kasus COVID-19 sejak Januari
Kesehatan
Jumat, 8 Mei 2020

Gubernur Anies Mengaku Sudah Lacak Kasus COVID-19 sejak Januari

Gubernur Anies ungkap pemprov sudah melacak dugaan kasus COVID-19 sejak Januari namun tidak diizinkan melakukan tes.
Update COVID-19 DKI 5 Mei: 4.641 Positif dan 414 Meninggal
Kesehatan
Selasa, 5 Mei 2020

Update COVID-19 DKI 5 Mei: 4.641 Positif dan 414 Meninggal

Jumlah kasus positif DKI per 5 Mei sebanyak 4.471 orang, 414 pasien meninggal dan 711 pasien dinyatakan telah sembuh.
COVID-19 di DKI 26 April: 3.745 Positif, 357 Meninggal & 338 Sembuh
Kesehatan
Minggu, 26 Apr 2020

COVID-19 di DKI 26 April: 3.745 Positif, 357 Meninggal & 338 Sembuh

Per Minggu (26/4/2020) jumlah kasus positif COVID-19 di DKI sebanyak 3.745, 357 pasien meninggal dunia dan 338 orang telah dinyatakan sembuh.
Anak Difabel Ganda Positif COVID-19 Ditolak Dirawat di Wisma Atlet
Kesehatan
Jumat, 24 Apr 2020

Anak Difabel Ganda Positif COVID-19 Ditolak Dirawat di Wisma Atlet

Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet hanya melayani pasien COVID-19 dengan kemampuan mandiri. 
Pemprov DKI Tutup Sementara 34 Perusahaan karena Langgar PSBB
Bisnis
Selasa, 21 Apr 2020

Pemprov DKI Tutup Sementara 34 Perusahaan karena Langgar PSBB

Perusahaan-perusahaan tersebut ditutup hingga pelaksanaan PSBB Jakarta selesai.
Kronologi Penularan Corona Seminari Bethel & Mengapa Jadi Isu SARA
Sosial budaya
Sabtu, 18 Apr 2020

Kronologi Penularan Corona Seminari Bethel & Mengapa Jadi Isu SARA

Kasus terkonfirmasi COVID-19 gelombang pertama dan kedua di Seminari Bethel Jakarta belum diketahui riwayat kontaknya.
Kendaraan Disetop saat PSBB, Polisi: Teguran Bukan Tilang
Hukum
Kamis, 16 Apr 2020

Kendaraan Disetop saat PSBB, Polisi: Teguran Bukan Tilang

Pengguna kendaraan sepeda motor maupun mobil yang melanggar PSBB akan disetop petugas dan diberi blanko teguran.
Update Corona Jakarta: 2.242 Positif, 209 Meninggal, & 142 Sembuh
Kesehatan
Senin, 13 Apr 2020

Update Corona Jakarta: 2.242 Positif, 209 Meninggal, & 142 Sembuh

Angka tersebut berdasarkan data per Senin (13/4/2020) pukul 08:00 WIB.
130 Tenaga Medis DKI Positif COVID-19: 1 Meninggal dan 21 Sembuh
Kesehatan
Rabu, 8 Apr 2020

130 Tenaga Medis DKI Positif COVID-19: 1 Meninggal dan 21 Sembuh

Hingga Selasa (7/4/2020), total orang yang menjalani rapid test sebanyak 27.696.
Rapid Test DKI Jakarta Temukan 428 Positif Corona
Kesehatan
Jumat, 3 Apr 2020

Rapid Test DKI Jakarta Temukan 428 Positif Corona

"Jadi total dari 20.532 orang tes cepat hasilnya 428 positif dan 20.104 negatif," ujar Kepala Bidang Kesehatan Masyarakat Dinkes DKI Jakarta, Fify Mulyani.
Update Corona Jakarta: 885 Positif, 90 Meninggal dan 52 Sembuh
Kesehatan
Kamis, 2 Apr 2020

Update Corona Jakarta: 885 Positif, 90 Meninggal dan 52 Sembuh

Sekitar 885 warga DKI Jakarta dinyatakan positif COVID-19 (corona) dengan rincian 90 orang meninggal dunia, 562 masih dirawat, 181 isolasi diri, dan 52 orang dinyatakan sembuh.
84 Tenaga Medis Kena Corona, Warga Kirim APD ke Pemprov DKI
Sosial budaya
Rabu, 1 Apr 2020

84 Tenaga Medis Kena Corona, Warga Kirim APD ke Pemprov DKI

Bantuan warga terus mengalir kepada Pemprov DKI Jakarta mulai dari APD hingga hand sanitizer.
Update COVID-19 di DKI: 794 Warga Positif, 87 Meninggal & 51 Sembuh
Kesehatan
Rabu, 1 Apr 2020

Update COVID-19 di DKI: 794 Warga Positif, 87 Meninggal & 51 Sembuh

Per Rabu (1/4/2020) di DKI Jakarta sebanyak 794 warga Positif, 87 meninggal dan 51 orang dinyatakan sembuh dari corona COVID-19.
11 Pasien Positif Corona COVID-19 di Jakarta Barat Sembuh
Kesehatan
Selasa, 31 Mar 2020

11 Pasien Positif Corona COVID-19 di Jakarta Barat Sembuh

Kasus positif Corona di Jakarta berjumlah 144 pasien.
Update Corona Jakarta: 720 Positif, 76 Meninggal, dan 48 Sembuh
Kesehatan
Senin, 30 Mar 2020

Update Corona Jakarta: 720 Positif, 76 Meninggal, dan 48 Sembuh

Jumlah itu lebih tinggi dari data sebelumnya, Ahad (29/3/2020), dengan jumlah 647 kasus.