Indeks Industri Otomotif Nasional

Kamis, 7 Apr 2016

KEIN: Industri Otomotif Nasional Bisa Maju dengan Pameran

Anggota Komite Ekonomi Industri Nasional (KEIN) Johnny Darmawan berpendapat bahwa industri otomotif nasional tidak akan maju dan berjalan di jalur yang benar tanpa adanya pameran sebagai ajang promosi.