Indeks Headline

BPS Catat Nilai Ekspor Masker Maret 2020 Capai 2,475 Juta Dolar AS
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

BPS Catat Nilai Ekspor Masker Maret 2020 Capai 2,475 Juta Dolar AS

Negara tujuan ekspor masker bedah pada Maret: Hong Kong, Tiongkok,  Singapura, Korsel, dan Australia.
Bangku & Meja Rumah Makan Disita, Kasatpol PP: Tak Ada Peraturannya
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Bangku & Meja Rumah Makan Disita, Kasatpol PP: Tak Ada Peraturannya

Kasatpol PP DKI menegaskan tak ada peraturan yang memperbolehkan petugas menyita bangku dan meja rumah makan.
Rasio Tes Covid-19 Rendah, Indonesia Target Tes Harian 10.000 PCR
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Rasio Tes Covid-19 Rendah, Indonesia Target Tes Harian 10.000 PCR

Tes harian Covid-19 saat ini di bawah 5.000, akan ditingkatkan menjadi 10.000 per hari.
DPRD DKI Minta Riza Patria Segera Pantau Warga Terdampak Corona
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

DPRD DKI Minta Riza Patria Segera Pantau Warga Terdampak Corona

DPRD DKI Jakarta meminta Riza Patria segera bersinergi dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dalam menangani pandemi corona COVID-19.
Helmy Yahya Resmi Menggugat Pemecatannya di TVRI ke PTUN Jakarta
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Helmy Yahya Resmi Menggugat Pemecatannya di TVRI ke PTUN Jakarta

Helmy menunjuk Eri Hertiawan dari Assegaf Hamzah and Partners sebagai pengacaranya.
Tio Pakusadewo Konsumsi Sabu untuk Hilangkan Sakit
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Tio Pakusadewo Konsumsi Sabu untuk Hilangkan Sakit

Berdasarkan pemeriksaan, aktor senior Tio Pakusadewo mengkonsumsi narkoba karena ingin meredakan sakit lantaran stroke.
PSBB di DKI: Satpol PP Cempaka Putih Tutup Bengkel yang Masih Buka
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

PSBB di DKI: Satpol PP Cempaka Putih Tutup Bengkel yang Masih Buka

Satpol PP Cempaka Putih, Jakarta telah menutup 8 bengkel yang masih buka saat PSBB. Mereka harus menutup sampai 23 April 2020.
iPhone 9/iPhone SE 2: Bocoran Spesifikasi, Fitur hingga Harga
Teknologi
Rabu, 15 Apr 2020

iPhone 9/iPhone SE 2: Bocoran Spesifikasi, Fitur hingga Harga

Apple sedang menyiapkan low-cost baru penerus iPhone SE.
Pemprov Papua Ancam Polisikan Media Sebar Hoax Gubernur Kena Corona
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Pemprov Papua Ancam Polisikan Media Sebar Hoax Gubernur Kena Corona

Pemprov Papua siap tempuh jalur hukum bila ada media massa terbukti sebar hoaks Gubernur Papua Lukas Enembe kena virus corona COVID-19.
Dilantik Jadi Wagub DKI, Riza Janji Bantu Anies Tangani Corona
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Dilantik Jadi Wagub DKI, Riza Janji Bantu Anies Tangani Corona

Ketua DPP Partai Gerindra Ahmad Riza Patria secara resmi dilantik oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) sebagai Wakil Gubernur DKI Jakarta, hari ini, Rabu (15/4/2020).
Update Corona 15 April: 5.136 Kasus, 446 Sembuh, 469 Meninggal
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Update Corona 15 April: 5.136 Kasus, 446 Sembuh, 469 Meninggal

Laporan harian Covid-19 per 14 April 2020 kasus positif bertambah 297, pasien sembuh bertambah 20, kasus meninggal ada 10.
Motif MIT Serang Polisi Poso: Menerobos Pegunungan demi Amaliyah
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Motif MIT Serang Polisi Poso: Menerobos Pegunungan demi Amaliyah

Dua pelaku yang menyerang seorang polisi di area parkir Bank Syariah Mandiri Cabang Poso ialah personel Mujahidin Indonesia Timur (MIT).
7 Militer Aktif & PNS TNI Meninggal Terjangkit Corona COVID-19
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

7 Militer Aktif & PNS TNI Meninggal Terjangkit Corona COVID-19

Anggota TNI Angkatan Laut dan Angkatan Darat yang meninggal karena COVID-19, berprofesi sebagai dokter militer. 
Pengendara Sedan yang Tabrak Pekerja Tol JORR Jadi Tersangka
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Pengendara Sedan yang Tabrak Pekerja Tol JORR Jadi Tersangka

MO jadi tersangka. Ia menabrak pekerja tol hingga tewas.
BPS Catat Impor RI dari Cina pada Maret 2020 Naik 1 Miliar Dolar AS
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

BPS Catat Impor RI dari Cina pada Maret 2020 Naik 1 Miliar Dolar AS

BPS mencatat impor RI dari Cina melonjak drastis di angka 1 miliar dolar AS, melampaui kenaikan impor negara-negara lain seperti Hong Kong, Taiwan, Swiss, dan AS.
Bocah 4 Tahun Asal Cilacap Sembuh dari COVID-19
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Bocah 4 Tahun Asal Cilacap Sembuh dari COVID-19

Bocah 4 tahun asal Cilacap sembuh dari COVID-19.
Kasus Surat Stafsus Andi Taufan, KPK Dinilai Perlu Turun Tangan
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Kasus Surat Stafsus Andi Taufan, KPK Dinilai Perlu Turun Tangan

Ketua Umum BMI Farkhan Evendi mendorong agar KPK turun tangan terkait dugaan penyelewenang kekuasaan yang dilakukan stafsus milenial Jokowi, Andi Taufan Garuda.
463 Anggota TNI-AD Terjangkit COVID-19, 4 Orang Meninggal
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

463 Anggota TNI-AD Terjangkit COVID-19, 4 Orang Meninggal

Di lingkungan TNI, ada 1.187 kasus COVID-19, 55 orang di antaranya positif, menurut Panglima Hadi Tjahjanto.
Jokowi Minta Ekspor APD Covid-19 Tetap Jalan Meski Ada Syaratnya
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

Jokowi Minta Ekspor APD Covid-19 Tetap Jalan Meski Ada Syaratnya

Presiden Jokowi meminta agar jajarannya memberikan kemudahan perizinan bagi para pengusaha untuk mengurus produksi alat medis yang diperlukan saat pandemi Covid-19 termasuk APD.
KADIN: Reformasi Struktural Redam Dampak COVID-19 ke Perekonomian
Hard news
Rabu, 15 Apr 2020

KADIN: Reformasi Struktural Redam Dampak COVID-19 ke Perekonomian

Ketua KADIN Roesan Roslani mengingatkan pemerintah untuk segera melakukan reformasi struktural untuk pemulihan ekonomi usai wabah COVID-19.