Saat berumur 56 tahun, Sukarno mulai menggagas Demokrasi Terpimpin, Soeharto bermuka dua pada kelompok islam, Habibie asyik mengulik N-250, Gus Dur membela NU, dan Mega mengirim pasukan ke Aceh. Lalu Jokowi?
Presiden Indonesia ke-3 BJ Habibie melakukan pencoblosan di TPS 5 Patra Kuningan, Jakarta Selatan. Habibie datang ke TPS dengan didampingi keluarganya.
Wakapolsek Setiabudi Kompol Fahri Siregar bersama jajarannya terpaksa mengusir sekelompok orang di TPS 5 Patra Kuningan, Jakarta, Selatan, tempat Presiden RI ketiga BJ Habibie melakukan pencoblosan Pilkada DKI Jakarta.
Presiden Joko Widodo memenuhi undangan Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Aburizal Bakrie untuk berbuka puasa bersama yang juga dihadiri oleh Presiden ke-3 RI BJ Habibie, Ketua DPR Ade Komaruddin, dan sejumlah ketua umum partai politik.