Indeks Gunung Agung Terkini

Gunung Agung Kembali Erupsi, 53.200 Jiwa Masih Mengungsi
Hard news
Kamis, 11 Jan 2018

Gunung Agung Kembali Erupsi, 53.200 Jiwa Masih Mengungsi

Gunung Agung kembali erupsi hari ini dengan mengeluarkan asap yang condong ke arah utara hingga timur laut. Masyarakat dihimbau tetap tenang dan mentaati peraturan. 
PVMBG Turunkan Radius Aman Gunung Agung Jadi 6 KM
Hard news
Kamis, 4 Jan 2018

PVMBG Turunkan Radius Aman Gunung Agung Jadi 6 KM

Batas radius aman Gunung Agung dari sebelumnya 8 hingga 10 KM diturunkan ke radius 6 KM, namun semua masyarakat dan wisatawan diimbau untuk tetap selalu waspada.
OJK Keluarkan Kebijakan Khusus untuk Terdampak Letusan Gunung Agung
Hard news
Rabu, 3 Jan 2018

OJK Keluarkan Kebijakan Khusus untuk Terdampak Letusan Gunung Agung

OJK berharap kinerja perbankan dan kondisi perekonomian Bali pasca-bencana alam erupsi Gunung Agung dapat segera normal kembali.
Bandara Ngurah Rai Aman Usai Gunung Agung Erupsi Abu 1.500 Meter
Hard news
Selasa, 2 Jan 2018

Bandara Ngurah Rai Aman Usai Gunung Agung Erupsi Abu 1.500 Meter

BMKG menyebutkan satelit cuaca Himawari mendeteksi pergerakan debu Gunung Agung mengarah ke barat daya Senin malam tadi.
OJK Buat Kebijakan Pulihkan Perekonomian Bali Pasca-Gunung Agung
Hard news
Rabu, 27 Des 2017

OJK Buat Kebijakan Pulihkan Perekonomian Bali Pasca-Gunung Agung

OJK saat ini tengah mengidentifikasi kebutuhan perumusan kebijakan untuk menangani debitur dan kondisi perbankan di Bali pasca-letusan Gunung Agung.
Gunung Agung Kembali Erupsi Kecil Minggu Pagi, Bali Tetap Aman
Hard news
Minggu, 24 Des 2017

Gunung Agung Kembali Erupsi Kecil Minggu Pagi, Bali Tetap Aman

Erupsi Gunung Agung tidak membahayakan, selama masyarakat berada di luar radius yang telah ditetapkan PVMBG.
Jokowi Putuskan Cabut Status Tanggap Darurat Bencana Gunung Agung
Hard news
Sabtu, 23 Des 2017

Jokowi Putuskan Cabut Status Tanggap Darurat Bencana Gunung Agung

Jokowi memutuskan status tanggap darurat bencana Gunung Agung, Bali dicabut, pada Jumat malam (22/12/2017). 
Luhut: Bencana Gunung Agung Bisa Jadi Objek Wisata Akhir Tahun
Hard news
Jumat, 15 Des 2017

Luhut: Bencana Gunung Agung Bisa Jadi Objek Wisata Akhir Tahun

Menurut Menko Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan, wisatawan tak perlu membatalkan rencana liburan akhir tahun ke Bali, karena kondisi di sana aman.
Masih Berstatus Awas, Gunung Agung Meletus Tujuh Kali dalam 10 Jam
Hard news
Sabtu, 9 Des 2017

Masih Berstatus Awas, Gunung Agung Meletus Tujuh Kali dalam 10 Jam

Letusan abu vulkanik sampai ke tanah dalam waktu sekitar satu jam dan hanya mengenai Desa Tianyar dan Desa Kubu, yang berada di lereng utara Gunung Agung.
Gunung Agung Terkini: PVMBG Sebut Aktivitas Magma Masih Tinggi
Hard news
Selasa, 5 Des 2017

Gunung Agung Terkini: PVMBG Sebut Aktivitas Magma Masih Tinggi

Berdasarkan pantauan, PVMBG mencatat aktivitas Gunung Agung masih tinggi dan berpotensi mengalami erupsi.
Jokowi Bujuk Turis Tetap Datang, Sepenting Apa Pariwisata di Bali?
Periksa data
Selasa, 5 Des 2017

Jokowi Bujuk Turis Tetap Datang, Sepenting Apa Pariwisata di Bali?

Presiden Jokowi mengatakan agar wisatawan tetap datang ke Bali, meski Gunung Agung alami erupsi. Seberapa penting turisme bagi pendapatan Bali?
Gubernur Bali Imbau Warganya Sabar Hadapi Bencana
Hard news
Senin, 4 Des 2017

Gubernur Bali Imbau Warganya Sabar Hadapi Bencana

Gubernur I Made Mangku Pastika saat meninjau posko pengungsian, mengimbau warganya untuk bersabar hadapi situasi bencana.
Indonesia Kehilangan Devisa Rp9 T Akibat Erupsi Gunung Agung
Hard news
Senin, 4 Des 2017

Indonesia Kehilangan Devisa Rp9 T Akibat Erupsi Gunung Agung

Pemerintah Indonesia memperkirakan akan ada pengurangan kunjungan sebanyak 1 juta wisman.
56 Jadwal Penerbangan di Bandara Ngurah Rai Masih Dibatalkan
Hard news
Senin, 4 Des 2017

56 Jadwal Penerbangan di Bandara Ngurah Rai Masih Dibatalkan

Total sebanyak 56 jadwal penerbangan domestik dan internasional Bandara Ngurah Rai dibatalkan masing-masing maskapai penerbangan dari dan menuju Bali.
PVMBG Nyatakan Konsentrasi SO2 Gunung Agung Menurun
Hard news
Minggu, 3 Des 2017

PVMBG Nyatakan Konsentrasi SO2 Gunung Agung Menurun

Konsentrasi gas sulfur dioksida (SO2) Gunung Agung menurun jika dibandingkan ketika erupsi eksplosif pada akhir November lalu
Gunung Agung Meletus: PVMBG Sebut Lava Sudah di Permukaan Tanah
Hard news
Jumat, 1 Des 2017

Gunung Agung Meletus: PVMBG Sebut Lava Sudah di Permukaan Tanah

PVMBG menyatakan bahwa saat ini fluktuasi inflasi dan deflasi Gunung Agung terus terjadi.
Gunung Agung Meletus: 1.100 Personil TNI Bantu Evakuasi Pengungsi
Hard news
Jumat, 1 Des 2017

Gunung Agung Meletus: 1.100 Personil TNI Bantu Evakuasi Pengungsi

Personel TNI turut membantu proses evakuasi pengungsi Gunung Agung dan siap siaga selama 24 jam.
Gunung Agung Meletus: PVMBG Sebut Sepertiga Kawah Sudah Terisi Lava
Hard news
Jumat, 1 Des 2017

Gunung Agung Meletus: PVMBG Sebut Sepertiga Kawah Sudah Terisi Lava

Terisinya lava di kawah gunung Agung disebabkan oleh adanya dorongan magma keluar.
Operasional Bandara Lombok di Praya Kembali Normal
Hard news
Jumat, 1 Des 2017

Operasional Bandara Lombok di Praya Kembali Normal

Bandara Lombok kembali dibuka pada pukul 08.45 Wita dan pihak bandara terus melakukan rapat evaluasi untuk situasi kedepan.
Maskapai Penerbangan Cina Kirimkan Sejumlah Pesawat ke Bali
Hard news
Kamis, 30 Nov 2017

Maskapai Penerbangan Cina Kirimkan Sejumlah Pesawat ke Bali

Dua maskapai penerbangan milik pemerintah Cina mengirimkan sejumlah pesawat ke Bali untuk membantu pemulangan wisatawan Cina