Indeks Gerindra

DPR Mengabarkan Menteri Edhy Prabowo Positif COVID-19
Hard news
Selasa, 8 Sept 2020

DPR Mengabarkan Menteri Edhy Prabowo Positif COVID-19

Pekan lalu DPR sampai menunda rapat dengan Kementerian KKP karena kabar Edhy Prabowo positif Corona atau COVID-19.
Sindiran Puan & Mega soal Sumbar Menuai Protes PKS, PAN & Gerindra
Current issue
Jumat, 4 Sept 2020

Sindiran Puan & Mega soal Sumbar Menuai Protes PKS, PAN & Gerindra

Partai koalisi dan partai pesaing PDIP di Sumatera Barat protes sindiran Puan dan Megawati seolah rakyat Sumbar tak 'pancasialis'.
PKS & Putri Woelan Yakin Bisa Lawan Gibran meski Kecil Peluangnya
Hard news
Kamis, 13 Agt 2020

PKS & Putri Woelan Yakin Bisa Lawan Gibran meski Kecil Peluangnya

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Solo mewanti-wanti PAN dan Gerindra bakal kehilangan suara pada Pemilu 2024 bila mendukung Gibran di Pilwalkot Solo
Prabowo Subianto Jadi Ketua Umum Partai Gerindra Lagi
Hard news
Sabtu, 8 Agt 2020

Prabowo Subianto Jadi Ketua Umum Partai Gerindra Lagi

Prabowo Subianto terpilih kembali sebagai Ketua Umum Partai Gerindra untuk lima tahun ke depan. 
KLB Gerindra akan Kukuhkan Prabowo Jadi Ketua Umum Lagi
Hard news
Jumat, 7 Agt 2020

KLB Gerindra akan Kukuhkan Prabowo Jadi Ketua Umum Lagi

Kongres Luar Biasa (KLB) Gerindra akan mengukuhkan kembali Prabowo Subianto menjadi Ketua Umum sekaligus Ketua Dewan Pembina.
Gerindra Beri Dukungan untuk Denny Indrayana di Pilkada Kalsel
Hard news
Minggu, 2 Agt 2020

Gerindra Beri Dukungan untuk Denny Indrayana di Pilkada Kalsel

Gerindra meyakini Denny Indrayana mampu menarik dukungan publik karena saat ini Kalsel membutuhkan pemimpin baru untuk lima tahun kedepan.
Politikus Gerindra: Kinerja Menteri Nadiem Makarim Layak Dievaluasi
Hard news
Senin, 27 Juli 2020

Politikus Gerindra: Kinerja Menteri Nadiem Makarim Layak Dievaluasi

Berbagai kebijakan yang dibuat Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim dianggap hanya membuat kegaduhan.
Soal Eksportir Benih Lobster, Edhy Prabowo Bantah Untungkan Kolega
Hard news
Senin, 6 Juli 2020

Soal Eksportir Benih Lobster, Edhy Prabowo Bantah Untungkan Kolega

Edhy Prabowo klarifikasi isu banyak nama kader Partai Gerindra jadi pemegang saham dan pengurus perusahaan eksportir benih lobster yang ditunjuk KKP.
Prabowo Belum Restui Keponakannya Maju di Pilwalkot Tangsel
Hard news
Selasa, 23 Jun 2020

Prabowo Belum Restui Keponakannya Maju di Pilwalkot Tangsel

Prabowo Subianto baru melemparkan senyum saat mengetahui keponakannya Rahayu Saraswati ingin maju pada Pilwalkot Tangsel.
KKP Minta Anggaran Tambahan Rp1,024 T untuk Stimulus Nelayan
Hard news
Kamis, 28 Mei 2020

KKP Minta Anggaran Tambahan Rp1,024 T untuk Stimulus Nelayan

Dana Rp1,024 triliun itu akan digunakan untuk membantu nelayan akibat pandemi corona COVID-19.
Djoko Santoso Meninggal, Politikus Gerindra: Dia Panutan Kami
Hard news
Minggu, 10 Mei 2020

Djoko Santoso Meninggal, Politikus Gerindra: Dia Panutan Kami

Sebagai Dewan Pembina, sosok Djoko Santoso dianggap sangat dekat dengan semua anggota partai Gerindra.
Gerindra Minta Kartu Prakerja Diprioritaskan untuk Korban PHK
Hard news
Kamis, 30 Apr 2020

Gerindra Minta Kartu Prakerja Diprioritaskan untuk Korban PHK

Anggota Komisi IX fraksi Gerindra meminta kartu Prakerja diprioritaskan ke korban PHK.
DPR Bingung Pelatihan Buat Pempek di Kartu Prakerja Rp600 Ribu
Hard news
Rabu, 29 Apr 2020

DPR Bingung Pelatihan Buat Pempek di Kartu Prakerja Rp600 Ribu

Anggota Komisi III DPR Habiburokhman menilai harga pelatihan di progam Kartu Prakerja tak wajar.
Jokowi Lantik Riza Patria Besok, Istana Rapid Test Tamu Undangan
Hard news
Selasa, 14 Apr 2020

Jokowi Lantik Riza Patria Besok, Istana Rapid Test Tamu Undangan

Pelaksanaan pelantikan Riza Patria sebagai Wagub DKI Jakarta terpilih akan menerapkan protokol kesehatan selama pandemi Covid-19.
Riza Patria Terpilih Jadi Wagub, PKS: Sudah Takdirnya
Hard news
Senin, 6 Apr 2020

Riza Patria Terpilih Jadi Wagub, PKS: Sudah Takdirnya

PKS menyayangkan proses pemilihan Wagub yang dinilai kurang terbuka.
DPR Minta Menkumham Deportasi TKA Cina Ilegal: Jangan Takut Luhut
Hard news
Rabu, 1 Apr 2020

DPR Minta Menkumham Deportasi TKA Cina Ilegal: Jangan Takut Luhut

Urusan izin masuk WNA merupakan domain Kemenkumham, sehingga tak perlu ragu dan takut oleh intervensi dari luar, termasuk menteri lain. 
Temui Anies, Riza Patria & Nurmansyah Serahkan Persyaratan Cawagub
Hard news
Senin, 9 Mar 2020

Temui Anies, Riza Patria & Nurmansyah Serahkan Persyaratan Cawagub

Berkas-berkas yang menjadi persyaratan pencalonan cawagub DKI yakni ijazah, Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN), Surat Kesehatan; Anti Narkoba, Utang; Pajak; Pengadilan, dan lainnya.
Sambangi Fraksi Gerindra DPR, Bobby Cari Dukungan di Pilkada Medan
Hard news
Jumat, 21 Feb 2020

Sambangi Fraksi Gerindra DPR, Bobby Cari Dukungan di Pilkada Medan

Menantu Presiden Joko Widodo ini berharap Partai Gerindra mengeluarkan rekomendasi untuk mendukung dirinya maju di Pilkada Medan 2020.
Politikus Gerindra Khawatir RUU Cilaka Bikin Negara Jadi Otoriter
Hard news
Senin, 17 Feb 2020

Politikus Gerindra Khawatir RUU Cilaka Bikin Negara Jadi Otoriter

Menurut Sodik Mudjahid pengesahan pasal 170 dalam RUU Cilaka nantinya bisa membawa Indonesia menjadi negara otoriter karena kekuasaan penuh ada di pemerintah.
Gerebek PSK, Andre Rosiade Disidang Gerindra Hari Ini
Hard news
Selasa, 11 Feb 2020

Gerebek PSK, Andre Rosiade Disidang Gerindra Hari Ini

Majelis Kehormatan Partai Gerindra mengagendakan sidang Andre Rosiade pada hari Selasa (11/2/2020).