Indeks Darmin Nasution

Menteri Darmin: Perizinan Butuh Beberapa Jam Saja pada 2018
Ekonomi
Kamis, 31 Agt 2017

Menteri Darmin: Perizinan Butuh Beberapa Jam Saja pada 2018

Menko Perekonomian Darmin Nasution optimistis pemerintah bisa memangkas habis-habisan lama proses perizinan pada 2018. Lama perizinan akan dipangkas dari berbulan-bulan menjadi beberapa jam saja.
Pola Konsumsi Masyarakat Berubah ke Arah Rekreasi
Ekonomi
Senin, 14 Agt 2017

Pola Konsumsi Masyarakat Berubah ke Arah Rekreasi

Saat ini masyarakat mulai mementingkan rekreasi. Hal ini dibuktikan dengan meningkatnya konsumsi rekreasi.
Pemerintah Tak Khawatir Defisit RAPBNP 2017 Hampir 3 Persen
Ekonomi
Selasa, 11 Juli 2017

Pemerintah Tak Khawatir Defisit RAPBNP 2017 Hampir 3 Persen

Asumsi defisit anggaran pada RAPBN-P 2017 mencapai hampir 3 persen, Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution menilai kenaikan asumsi defisit bukanlah hal yang perlu dikhawatirkan.
Kemenko Perekonomian Tunggu Hasil Kajian Pemindahan Ibu Kota
Politik
Kamis, 6 Juli 2017

Kemenko Perekonomian Tunggu Hasil Kajian Pemindahan Ibu Kota

Wahyu mengatakan, nantinya Bappenas akan mengkaji berbagai hal seperti luas tanah yang dibutuhkan, drainase, infrastruktur dan perumahan.
Menko Darmin Klaim Infrastruktur Tidak Banyak Didanai APBN
Ekonomi
Selasa, 30 Mei 2017

Menko Darmin Klaim Infrastruktur Tidak Banyak Didanai APBN

Menurut Darmin, menurunnya beban APBN untuk pembangunan infrastruktur merupakan dampak dari diubahnya skema pembiayaan sejak 2016 lalu.
Harga Pangan Jadi Kunci Pengendalian Inflasi 2017
Ekonomi
Senin, 19 Des 2016

Harga Pangan Jadi Kunci Pengendalian Inflasi 2017

Pemerintah mengungkapkan bahwa laju inflasi 2017 dapat diatasi jika dapat mengatasi persoalan pangan.
Menko: Peringkat Kemudahan Berusaha Indonesia Naik 29 Tangga
Ekonomi
Kamis, 27 Okt 2016

Menko: Peringkat Kemudahan Berusaha Indonesia Naik 29 Tangga

Menko Perekonomian Darmin Nasution memaparkan hasil studi analisis Bank Dunia yang menunjukkan keberhasilan Indonesia memperbaiki tingkat kemudahan berusaha sehingga peringkatnya berhasil melesat 29 tingkat.
Indonesia Masuk Daftar Top 10 Reformers Kemudahan Berusaha
Bisnis
Rabu, 26 Okt 2016

Indonesia Masuk Daftar Top 10 Reformers Kemudahan Berusaha

Meningkatnya kinerja pemerintah untuk menggenjot tingkat kemudahan berusaha di Indonesia membuat Indonesia masuk dalam daftar 10 besar negara yang berhasil melakukan reformasi dalam bidang kemudahan berusaha.
Darmin: Pertumbuhan Ekonomi 5,3% Bukan Hal Sulit
Ekonomi
Kamis, 18 Agt 2016

Darmin: Pertumbuhan Ekonomi 5,3% Bukan Hal Sulit

Darmin Nasution optimistis asumsi pertumbuhan ekonomi pada RAPBN 2017 sebesar 5,3 persen bisa tercapai melalui optimalisasi kinerja sektor investasi.
Bank Dunia: Kinerja Logistik Indonesia Turun 10 Peringkat
Ekonomi
Jumat, 5 Agt 2016

Bank Dunia: Kinerja Logistik Indonesia Turun 10 Peringkat

Indonesia mengalami penurunan peringkat dalam empat bidang, yaitu bea cukai, infrastruktur, kompetensi logistik, dan aktualitas.
Paket Kebijakan Ekonomi ke-13 Memuat E-Commerce dan Perumahan
Ekonomi
Kamis, 4 Agt 2016

Paket Kebijakan Ekonomi ke-13 Memuat E-Commerce dan Perumahan

Menko Perekonomian Darmin Nasution mengungkapkan paket kebijakan ekonomi ke-13 akan berisi tentang dua garis besar substansi yakni tentang e-commerce dan perumahan.
Jokowi Beri Arahan Terkait Dana Investasi Real Estate
Ekonomi
Senin, 18 Juli 2016

Jokowi Beri Arahan Terkait Dana Investasi Real Estate

Sejumlah kepala daerah mendapatkan pengarahan dari Presiden Joko Widodo terkait fasilitas Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) untuk penerbitan Dana Investasi Real Estate (DIRE).
Menko Perekonomian Pastikan Ekonomi Indonesia Stabil
Ekonomi
Kamis, 14 Apr 2016

Menko Perekonomian Pastikan Ekonomi Indonesia Stabil

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian (Menko Perekonomian) Darmin Nasution mengatakan pemerintah akan terus berupaya menjaga konsumsi masyarakat dan mendorong investasi agar perekonomian nasional tetap berjalan. Ia memproyeksikan pertumbuhan ekonomi triwulan I-2016 berkisar antara 5,1 persen-5,2 persen.
Inilah 4 Strategi Menko Ekonomi Turunkan Suku Bunga
Selasa, 23 Feb 2016

Inilah 4 Strategi Menko Ekonomi Turunkan Suku Bunga

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan pemerintah sedang menyusun langkah-langkah strategis untuk menurunkan suku bunga yang dinilai masih tinggi. Darmin menjelaskan ada 4 strategi yang diterapkan pemerintah saat ini.