Pelamar yang dinyatakan lulus CPNS Kemenkeu harus melakukan pemberkasan online melalui website http://rekrutmen.kemenkeu.go.id mulai 4 – 8 Desember 2017.
Terdapat tujuh catatan dalam hasil klarifikasi Ombudsman RI ke pihak Kementerian Keuangan (Kemenkeu) yang membahas pengaduan soal dugaan kecurangan proses SKD CPNS 2017 di instansi itu.
Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2017 di Kementerian Keuangan mendapat sorotan dari Ombudsman RI setelah ada sejumlah pengaduan dari peserta tes ke lembaga itu.
Menurut Sekretaris Jenderal Kemenkeu Hadiyanto, proses rekrutmen CPNS Kemenkeu sudah dirancang sedemikian rupa melalui sejumlah tahapan yang sangat ketat.
Tahap psikotes CPNS Kemenkeu akan dilaksanakan pada 4 – 5 November 2017 di enam lokasi: Medan, Jakarta, Yogyakarta, Balikpapan, Makassar, dan Jayapura.
Dilansir dari laman resmi Kemendikbud, perubahan ini hanya berlaku untuk pelaksanaan SKD wilayah ujian DKI Jakarta, DI Yogyakarta, Jawa Tengah, dan Riau.