Indeks Banjir Jakarta

Anies Terbitkan Ingub Bangun Sistem Deteksi Dini Banjir di Jakarta
Sosial budaya
Rabu, 23 Sept 2020

Anies Terbitkan Ingub Bangun Sistem Deteksi Dini Banjir di Jakarta

Anies instruksikan jajarannya membangun sistem deteksi peringatan dini banjir dan sistem penanggulangan bencana banjir yang lebih antisipatif dan prediktif.
Anies Minta Pengetahuan Banjir Dimasukkan di Mulok Kurikulum 2021
Pendidikan
Rabu, 23 Sept 2020

Anies Minta Pengetahuan Banjir Dimasukkan di Mulok Kurikulum 2021

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta Disdik DKI untuk memasukkan pengetahuan tentang banjir dan perubahan iklim ke kurikulum muatan lokal 2021.
Cegah Banjir, Wagub Riza Klaim Siapkan 54 Eskavator & Buat Sodetan
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

Cegah Banjir, Wagub Riza Klaim Siapkan 54 Eskavator & Buat Sodetan

Riza mengatakan Pemprov DKI telah menyiapkan sebanyak 54 Eskavator untuk mengeruk lumpur yang ada di waduk, sungai, dan kali di Jakarta.
Banjir Jakarta Hari Ini: 56 RT Terdampak & 10 Ruas Jalan Tergenang
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

Banjir Jakarta Hari Ini: 56 RT Terdampak & 10 Ruas Jalan Tergenang

Banjir di wilayah DKI Jakarta, hari ini, mengakibatkan 56 RT terdampak dan 10 ruas jalan tergenang, Selasa (22/9/2020).
951 Meter Kubik Sampah Terkumpul usai Banjir Jakarta
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

951 Meter Kubik Sampah Terkumpul usai Banjir Jakarta

Banjir melanda sejumlah wilayah di Jakarta akibat hujan deras dan luapan sungai Ciliwung sejak Senin (21/9/2020).
Banjir Jakarta Hari Ini: Air Mulai Surut, 505 Warga Pulang ke Rumah
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

Banjir Jakarta Hari Ini: Air Mulai Surut, 505 Warga Pulang ke Rumah

Banjir yang melanda sejumlah wilayah di Jakarta, hari ini, Selasa (22/9/2020), mengakibatkan 505 warga Pengadegan mengungsi.
BNPB Catat 49 RT Tergenang Banjir Jakarta, Mayoritas di Jaktim
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

BNPB Catat 49 RT Tergenang Banjir Jakarta, Mayoritas di Jaktim

Banjir paling banyak menggenang di Jakarta Timur yakni 23 lingkungan RT.
Permukiman di Kebon Pala Terendam Banjir Sejak Dini Hari
Selasa, 22 Sept 2020

Permukiman di Kebon Pala Terendam Banjir Sejak Dini Hari

Pemukiman warga di Kebon Pala, Kampung Melayu, Jakarta Timur, terendam banjir sejak pukul 03.15 pagi akibat luapan kali Ciliwung, Jakarta, Selasa (22/9/2020).
Luapan Air Ciliwung Merendam Rumah Warga Kebon Pala, Kampung Melayu
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

Luapan Air Ciliwung Merendam Rumah Warga Kebon Pala, Kampung Melayu

Ketinggian banjir di Kebon Pala sekitar 50-70 centimeter dan air memasuki rumah warga.
Banjir Jakarta Hari Ini: Daftar 30 Jalan Jakbar yang Terendam Air
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

Banjir Jakarta Hari Ini: Daftar 30 Jalan Jakbar yang Terendam Air

Update banjir Jakarta hari ini: 30 ruas jalan di Jakarta Barat yang terendam air.
30 Jalan Umum di Jakarta Barat Tergenang Banjir
Sosial budaya
Selasa, 22 Sept 2020

30 Jalan Umum di Jakarta Barat Tergenang Banjir

Sejumlah ruas jalan terendam banjir akibat curah hujan tinggi serta luapan Kali Ciliwung.
Penyebab Katulampa Siaga 1 dan Daftar Jalan Terendam Banjir Jakarta
Sosial budaya
Senin, 21 Sept 2020

Penyebab Katulampa Siaga 1 dan Daftar Jalan Terendam Banjir Jakarta

Hujan ekstrem menyebabkan pintu air Bendung Katulampa berstatus Siaga 1 pada Senin malam. 
Air Naik dalam Waktu Satu Jam, Bendungan Katulampa Siaga Satu
Sosial budaya
Senin, 21 Sept 2020

Air Naik dalam Waktu Satu Jam, Bendungan Katulampa Siaga Satu

Volume air di Bendungan Katulampa naik dengan cepat, mencapai 240 cm dalam waktu satu jam.
Antisipasi Banjir, Dinas SDA DKI Keruk Lumpur Waduk hingga Sungai
Sosial budaya
Senin, 21 Sept 2020

Antisipasi Banjir, Dinas SDA DKI Keruk Lumpur Waduk hingga Sungai

Pemprov DKI mulai aatisipasi banjir tahunan setiap musim penghujan.
Wagub DKI: Pembebasan Lahan Jadi Cara Cepat Tangani Banjir
Sosial budaya
Kamis, 9 Juli 2020

Wagub DKI: Pembebasan Lahan Jadi Cara Cepat Tangani Banjir

Cara cepat penanganan banjir Jakarta dengan cara pembebasan lahan, pembangunan sheet pile, dan sistem polder.
BPDB DKI: Banjir Melanda 18 RW di Jakarta, Tinggi Air Capai 2 Meter
Sosial budaya
Selasa, 19 Mei 2020

BPDB DKI: Banjir Melanda 18 RW di Jakarta, Tinggi Air Capai 2 Meter

BPBD DKI Jakarta melaporkan 18 RW tergenang banjir di tengah pandemi COVID-19 dan pemberlakuan PSBB, Selasa (19/5/2020) pagi.
Banjir saat Corona: 128 Warga Jaktim Mengungsi dengan Protokol PSBB
Sosial budaya
Selasa, 19 Mei 2020

Banjir saat Corona: 128 Warga Jaktim Mengungsi dengan Protokol PSBB

Ratusan warga Kelurahan Balekambang, Kecamatan Kramat Jati, Jakarta Timur, mengungsi dengan protokol PSBB COVID-19 akibat banjir, Selasa pagi ini.
Tinggi Permukaan Air PS. Pesanggrahan Capai 180 cm Status Siaga 3, Per 18 Mei 2020 Pukul 19:50 WIB
Senin, 18 Mei 2020

Tinggi Permukaan Air PS. Pesanggrahan Capai 180 cm Status Siaga 3, Per 18 Mei 2020 Pukul 19:50 WIB

Warga Jakarta perlu mewaspadai potensi banjir. Sebab tinggi Air PS. Pesanggrahan Capai cm Status siaga 3
Tinggi Permukaan Air PS. Depok Capai 298 cm Status Siaga 2, Per 18 Mei 2020 Pukul 19:50 WIB
Senin, 18 Mei 2020

Tinggi Permukaan Air PS. Depok Capai 298 cm Status Siaga 2, Per 18 Mei 2020 Pukul 19:50 WIB

Warga Jakarta perlu mewaspadai potensi banjir. Sebab tinggi Air PS. Depok Capai cm Status siaga 2
Bagaimana Warga Johar Baru Bertahan di tengah Banjir & Tawuran
Sosial budaya
Selasa, 14 Apr 2020

Bagaimana Warga Johar Baru Bertahan di tengah Banjir & Tawuran

Di tengah kepungan penderitaan ala kaum miskin kota—banjir, tawuran, kepadatan penduduk—warga Johar Baru tetap menjalani hidup sebagaimana biasa.