Indeks Bali

World Culture Forum Akan Kembali Diselenggarakan di Bali
Sosial budaya
Senin, 18 Apr 2016

World Culture Forum Akan Kembali Diselenggarakan di Bali

Pemerintah Indonesia, melalui Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud), akan menggelar World Culture Forum (WCF) kedua yang dijadwalkan untuk diselenggarakan pada tanggal 10-14 Oktober 2016 di Nusa Dua, Bali, dengan mengangkat tema "Culture for an Inclusive Sustainable Planet."
Ritel Modern Dilarang Ganti Uang Kembalian dengan Permen
Senin, 18 Apr 2016

Ritel Modern Dilarang Ganti Uang Kembalian dengan Permen

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Bali melarang pelaku usaha khususnya toko modern dan ritel memberikan uang kembali setelah transaksi dengan permen. Hal itu karena pengembalian dengan permen dapat memicu kecilnya pemasukan uang logam kembali ke Bank Indonesia. Padahal uang logam itu juga sangat dibutuhkan oleh masyarakat.
Keramik Cina Kuno Dapat Dinikmati di Galeri Bali
Sosial budaya
Kamis, 14 Apr 2016

Keramik Cina Kuno Dapat Dinikmati di Galeri Bali

Keramik Cina Kuno peninggalan dinasti Song, Yuan, Ming dan Qing kini dapat dinikmati di Galeri Seni Satrya Kota Denpasar, Provinsi Bali yang mendukung kemajuan pariwisata sekaligus bukti sejarah hubungan Indonesia dan Cina pada masa lalu hingga kini.
Ekspor Nonmigas Bali ke AS Naik 12,89 Persen
Ekonomi
Kamis, 14 Apr 2016

Ekspor Nonmigas Bali ke AS Naik 12,89 Persen

Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bali mencatat ekspor nonmigas provinsi tersebut ke Amerika Serikat (AS) meningkat 12,89 persen.
BPS: Ekspor Pakaian Bali Naik 24,61 Persen
Ekonomi
Rabu, 13 Apr 2016

BPS: Ekspor Pakaian Bali Naik 24,61 Persen

Badan Pusat Statistik Bali menyebutkan bahwa selama bulan Februari, telah terjadi peningkatan ekspor pakaian jadi bukan rajutan sebesar 24,61 persen. Pakaian jadi bukan rajutan memberikan kontribusi sebesar 14,66 persen dari total ekspor Bali secara keseluruhan yaitu sebesar 40,331 juta dolar AS.
BPS: Ekspor Kerajinan Kulit Bali Naik 7,68 Persen
Selasa, 12 Apr 2016

BPS: Ekspor Kerajinan Kulit Bali Naik 7,68 Persen

Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Bali Ir Adi Nugroho di Denpasar. menyebutkan nilai ekspor produk kerajinan Bali berupa cenderamata berbahan baku kulit pada Februari 2016 menghasilkan devisa senilai 1,18 juta dolar Amerika Serikat atau meningkat 7,68 persen dibanding bulan Januari 2016 yang tercatat 1,10 juta dolar.
Soal Teluk Benoa, Wagub Bali Janji Perhatikan
Senin, 11 Apr 2016

Soal Teluk Benoa, Wagub Bali Janji Perhatikan "Sabha Pandita"

Wakil Gubernur Provinsi Bali Ketut Sudikerta mengatakan, keputusan "Pesamuhan Sabha Pandita" Parisada Hindu Dharma Indonesia yang salah satu keputusannya bahwa Teluk Benoa adalah kawasan suci perlu diperhatikan. Hal ini terkait dengan rencana revitalisasi kawasan tersebut.
Legenda Ceko Kalahkan Bali United 3-1
Senin, 11 Apr 2016

Legenda Ceko Kalahkan Bali United 3-1

Sejumlah legenda sepakbola tim nasional Ceko era 1996 mampu mengalahkan Bali United dengan skor 3-1 dalam laga persahabatan di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.
Ekspor Patung dan Cinderamata Bali Naik 27,73 Persen
Jumat, 8 Apr 2016

Ekspor Patung dan Cinderamata Bali Naik 27,73 Persen

Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pada Februari 2016, Provinsi Bali menghasilkan devisa sebesar USD 3,99 juta dari hasil pengapalan patung dan aneka jenis cinderamata berbahan baku kayu ke pasaran ekspor, atau meningkat 27,73 persen dibanding bulan sebelumnya yang tercatat sebesar USD 3,13 juta.
Bebas Visa, Turis Rusia Banjiri Bali
Rabu, 6 Apr 2016

Bebas Visa, Turis Rusia Banjiri Bali

Peraturan bebas visa kunjungan berdampak positif terhadap jumlah kunjungan wisatawan asing, termasuk Rusia ke Bali. Dinas Pariwisata Bali mencatat jumlah kedatangan turis asing asal Rusia ke pulau dewata itu periode Januari-Februari 2016 sebanyak 12.616 orang atau bertambah hingga 25,28 persen, jika dibandingkan periode yang sama tahun 2015 hanya 10.070 orang.
Bali Hasilkan Devisa USD 40,33 Juta
Sabtu, 2 Apr 2016

Bali Hasilkan Devisa USD 40,33 Juta

Provinsi Bali menghasilkan devisa sebesar USD 40,33 juta dari lima komoditas utama selama bulan Februari 2016, yang meningkat 11,44 persen dibanding bulan sebelumnya yang tercatat USD 36,19 juta.
Karya Seni Bali Utara Terdapat di Museum Leiden Belanda
Sabtu, 2 Apr 2016

Karya Seni Bali Utara Terdapat di Museum Leiden Belanda

Sebuah museum di Kota Leiden, Belanda menyimpan berbagai jenis peninggalan karya seni masa lampau yang berasal dari Bali Utara, yang belum tentu ditemukan di Indonesia.
Hadapi MEA, TKA di Badung Wajib Bayar Retribusi USD 100
Jumat, 1 Apr 2016

Hadapi MEA, TKA di Badung Wajib Bayar Retribusi USD 100

Kepala Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Badung IB Oka Dirga mengatakan dalam menghadapi era Masyarakat Ekonomi Asean, Tenaga Kerja Asing yang bekerja di Kabupaten Badung wajib membayar retribusi izin mempekerjakan tenaga asing sebesar USD 100 per bulan per orang.
Ekskavasi Arkeolog Denpasar Temukan Candi Abad 14
Senin, 28 Mar 2016

Ekskavasi Arkeolog Denpasar Temukan Candi Abad 14

Balai Besar Arkeologi Denpasar, Bali berhasil menemukan peninggalan situs bersejarah candi abad ke-14 di Pura Gelang Agung, Banjar Buangga, Kecamatan Petang, Badung, Bali. Setelah ekskavasi, peneliti saat ini fokus mendata temuan di area tersebut.
Guru Lukis Seniman Ubud Meninggal Dunia
Hard news
Jumat, 25 Mar 2016

Guru Lukis Seniman Ubud Meninggal Dunia

Indonesia dan Australia Mulai Pertemuan Bali Process ke-6
Selasa, 22 Mar 2016

Indonesia dan Australia Mulai Pertemuan Bali Process ke-6

Indonesia bersama Australia memulai pertemuan sebagai tuan rumah bersama dalam Pertemuan Tingkat Menteri "Bali Process" ke-6 terkait Penyelundupan, Perdagangan Manusia dan Kejahatan Lintas Batas dari tanggal 22 – 23 Maret 2016, di Bali.
BI: Pertumbuhan Ekonomi Bali Melambat
Hard news
Kamis, 17 Mar 2016

BI: Pertumbuhan Ekonomi Bali Melambat

Penerbangan Domestik Ngurah Rai Bali Turun
Sabtu, 12 Mar 2016

Penerbangan Domestik Ngurah Rai Bali Turun

Penerbangan domestik Bandara Internasional Ngurah Rai, Bali alami penurunan 2,05 persen selama Januari 2016 dibanding Desember 2015, berbeda dengan penerbangan ke mancanegara yang mengalami peningkatan.