Kepala Kantor Staf Kepresidenan Moeldoko mencontohkan Badan Restorasi Gambut (BRG) sebagai pertimbangan yang perlu disatukan setelah melihat manfaat lembaga tersebut.
Badan Restorasi Gambut akan memasang 30 unit SIPALAGA baru di empat provinsi pada tahun 2019. Pemasangan sistem peringatan dini itu dilakukan di daerah-daerah rawan karhutla.
Kebakaran lahan, ekspansi perkebunan, pertambangan, dan sebagainya menjadi ancaman bagi lahan gambut di Indonesia hingga butuh upaya restorasi lahan gambut. Namun, ancaman yang nyata justru bagi umat manusia bila lahan gambut rusak.
Program Lingkungan Perserikatan Bangsa-Bangsa "United Nations Environment Programme" (UNEP) menyatakan Indonesia merupakan negara yang menjadi contoh bagi dunia dalam upaya merestorasi gambut.
Badan Restorasi Gambut (BRG) mendesak masyarakat untuk semakin terlibat dalam merestorasi sekaligus menjaga area gambut agar tidak kering dan menjadi mudah terbakar lagi, mengingat pentingnya peranan masyarakat dalam upaya-upaya restorasi tersebut.