Indeks Arab Saudi Putuskan Hubungan Dengan Qatar
Qatar Harap Indonesia Bisa Jadi Penengah Konflik
Ahmed mengatakan bahwa Qatar berharap Indonesia bisa hadir sebagai pihak ketiga yang akan menengahi permasalahan di Timur Tengah.
Negara Arab Ajukan 13 Tuntutan ke Qatar untuk Akhiri Krisis
Empat negara Arab yang meliputi Arab Saudi, Uni Emirat Arab (UEA), Mesir dan Bahrain telah menyampaikan 13 tuntutan kepada Qatar untuk akhiri krisis diplomatik.
Qatar Perbolehkan Warga dari Negara Pemboikot Tetap Tinggal
Pemerintah Qatar menyatakan bahwa warga dari negara-negara yang memutuskan hubungan dengan Doha akan diizinkan tetap tinggal.
UEA Sebut Sanksi atas Qatar Desak Pendanaan Terorisme Distop
Uni Emirat Arab mengatakan Qatar harus mengakui kekhawatiran terhadap dukungan negara itu terhadap ekstremisme, dan memeriksa kembali kebijakan kawasannya.
Trump dan Pentagon Berbeda Pandangan Soal Qatar
Donald Trump secara terang-terangan "menyerang" Qatar, namun Pentagon mengingatkan bahwa Qatar adalah negara yang penting bagi AS terkait operasi udara melawan ISIS.
Menlu Arab Saudi Bahas Perselisihan Kawasan dengan Oman
Oman berbeda dari tetangganya di Teluk Arab, memiliki hubungan yang saling menghormati dan bahkan saling bekerja sama dengan Iran.
Dalang Perpecahan Qatar dan Arab Saudi adalah Hacker Rusia?
FBI menuding peretasan stasiun TV Qatar dilakukan oleh peretas Rusia. Meretas saluran televisi bukanlah hal yang sulit.
Krisis Qatar Berdampak Buruk Pada Pariwisata Indonesia
Menteri Pariwisata (Menpar) Arief Yahya menyatakan krisis Qatar bisa membawa dampak buruk ke sektor pariwisata Indonesia karena akan memangkas angka kunjungan turis asal Timur Tengah ke tanah air.
KBRI Doha Minta WNI di Qatar Tenang dan Tetap Waspada
KBRI di Doha menyerukan agar semua Warga Negara Indonesia (WNI) di Qatar tetap tenang sambil terus mewaspadai kemungkinan peningkatan krisis keamanan dan politik di negara tersebut.