Yuda Prinada

Yuda Prinada

Yuda Prinada merupakan alumni Program Studi Sastra Indonesia UI, lulus tahun 2022. Kegiatannya semasa bangku perkuliahan beberapa kali mengkaji tentang fenomena bahasa dan perkembangan sastra Indonesia. Kemudian, sempat mempelajari juga perihal penulisan kreatif, sastra anak, sosiologi sastra, hingga penyuntingan. Adapun penelitian terakhir yang digunakan sebagai syarat kelulusan berjudul "Representasi Kekuasaan dalam Cerpen: 'Penguburan Kembali Sitaresmi' Karya Triyanto Triwikromo" (2022). Lalu, pernah berkontribusi di media jurusan kuliah bernama Media Gaung (2018-2020) sebagai penulis dan editor.

Saat ini Yuda bekerja di bidang penulisan sebagai Kontributor di Tirto.id yang selaras dengan riwayat pendidikannya. Pengalaman pekerjaan itu sudah dimulai sejak November 2020 silam. Adapun tulisan-tulisan yang saat ini digeluti mencakup tema edukasi, ragam, dan hiburan. Hobi sehari-hari Yuda mendengarkan musik sambil menyelesaikan tulisan. Sesekali juga memainkan gitar jika ada waktu luang.

Indeks Tulisan

Sinopsis Teenie Scouts BIG FIVE yang Tayang Mulai 24 Des di NET TV
Film
Minggu, 27 Des 2020

Sinopsis Teenie Scouts BIG FIVE yang Tayang Mulai 24 Des di NET TV

Sinopsis Teenie Scouts BIG FIVE, film animasi yang tayang mulai 24 Desember di Net TV.
Preview Attack on Titan Episode 4: Cara Nonton Sub Indo di iQIYI
Film
Sabtu, 26 Des 2020

Preview Attack on Titan Episode 4: Cara Nonton Sub Indo di iQIYI

Attack On Titan: Final Season sudah ditayangkan secara resmi dan gratis di Indonesia.
Cara Monetisasi Twitter Melalui Media Studio
Teknologi
Jumat, 25 Des 2020

Cara Monetisasi Twitter Melalui Media Studio

Sebelum melakukan monetisasi, Anda harus memiliki reputasi akun twitter yang baik.
Sinopsis The Mortal Instruments City of Bones di Trans TV Hari Ini
Film
Kamis, 24 Des 2020

Sinopsis The Mortal Instruments City of Bones di Trans TV Hari Ini

Sinopsis The Mortal Instruments City of Bones film Trans TV 24 Desember hari ini.
Isi Pasal 20 UUD 1945 Sebelum & Setelah Amandemen untuk Tes CPNS
Politik
Rabu, 23 Des 2020

Isi Pasal 20 UUD 1945 Sebelum & Setelah Amandemen untuk Tes CPNS

Pasal 20 yang mengatur fungsi DPR, baik sebelum maupun setelah amandemen UUD 1945, kerap muncul di tes CPNS.
Sinopsis Klaus Film Bertema Natal yang Bisa Ditonton di Netflix
Film
Rabu, 23 Des 2020

Sinopsis Klaus Film Bertema Natal yang Bisa Ditonton di Netflix

Sinopsis film bertema Hari Raya Natal yang bisa disaksikan lewat layanan streaming Netflix. 
Sejarah Candi Plaosan: Wajah Toleransi Beragama Hindu-Buddha
Sosial budaya
Rabu, 23 Des 2020

Sejarah Candi Plaosan: Wajah Toleransi Beragama Hindu-Buddha

Candi Plaosan merupakan salah satu wujud toleransi agama Hindu dan Buddha dalam sejarah Kerajaan Mataram Kuno.
Mengenal Tren Wisata Saat Pandemi: Staycation dan Road Trip
Gaya hidup
Rabu, 23 Des 2020

Mengenal Tren Wisata Saat Pandemi: Staycation dan Road Trip

Mengenal tren wisata saat Pandemi COVID-19: Staycation dan Road Trip.
Daftar Aplikasi Buat Stiker Hari Ibu 2020 di Play Store
Teknologi
Selasa, 22 Des 2020

Daftar Aplikasi Buat Stiker Hari Ibu 2020 di Play Store

Deretan stiker yang bisa didownload di Play Store untuk merayakan Hari Ibu 22 Desember 2020.
Google Uji Coba Fitur Youtube, Setelan Offline Lintas Perangkat
Teknologi
Senin, 21 Des 2020

Google Uji Coba Fitur Youtube, Setelan Offline Lintas Perangkat

Uji coba fitur baru untuk Youtube Premium yakni setelan offline lintas perangkat.
Sinopsis Her, Film Fiksi Ilmiah Joaquin Phoenix Tayang di Mola TV
Film
Minggu, 20 Des 2020

Sinopsis Her, Film Fiksi Ilmiah Joaquin Phoenix Tayang di Mola TV

Film Her yang dibintangi oleh Joaquin Phoenix bisa ditonton di platform Mola TV.
Apa Saja Syarat Interaksi Sosial Menurut Ahli Sosiologi?
Pendidikan
Sabtu, 19 Des 2020

Apa Saja Syarat Interaksi Sosial Menurut Ahli Sosiologi?

Interaksi sosial adalah hubungan yang dinamis yang menghubungkan perorangan, kelompok dengan kelompok,dan orang dengan kelompok.
Cara Download Among Us di Nintendo Switch dan Tips Memainkannya
Sosial budaya
Jumat, 18 Des 2020

Cara Download Among Us di Nintendo Switch dan Tips Memainkannya

Among Us adalah game online yang dapat dimainkan bersama-sama. Sejak 15 Desember 2020 lalu, Among Us sudah hadir di Nintendo Switch.  
Isi Pasal 1 UUD 1945 Sebelum & Setelah Amandemen Muncul di Tes CPNS
Hukum
Jumat, 18 Des 2020

Isi Pasal 1 UUD 1945 Sebelum & Setelah Amandemen Muncul di Tes CPNS

Perubahan isi Pasal 1 sebelum dan setelah Amandemen UUD 1945 sering muncul dalam soal Tes CPNS.
Rekomendasi Film Hari Ibu 22 Desember: Ada All About My Mother
Film
Kamis, 17 Des 2020

Rekomendasi Film Hari Ibu 22 Desember: Ada All About My Mother

Rekomendasi film Hari Ibu 22 Desember: dari OtheHood hingga All About My Mother.
Sinopsis The Commuter di Trans TV, Film Mantan Polisi yang Terjebak
Film
Rabu, 16 Des 2020

Sinopsis The Commuter di Trans TV, Film Mantan Polisi yang Terjebak

Sinopsis The Commuter, film soal mantan polisi yang terjebak, akan tayang di Trans TV 17 Desember pukul 21.30 WIB.
Tema Hari Bela Negara 2020 dan Sejarah HBN Diperingati 19 Desember
Sosial budaya
Rabu, 16 Des 2020

Tema Hari Bela Negara 2020 dan Sejarah HBN Diperingati 19 Desember

Penetapan 19 Desember sebagai Hari Bela Negara terkait sejarah PDRI yang memiliki peran penting dalam mempertahankan kemerdekaan RI.
Sejarah Kesultanan Demak: Kerajaan Islam Pertama di Jawa
Sosial budaya
Selasa, 15 Des 2020

Sejarah Kesultanan Demak: Kerajaan Islam Pertama di Jawa

Kesultanan Demak memiliki beberapa peninggalan, salah satunya masjid tertua di Indonesia. Berikut sejarah Kesultanan Demak, kerajaan Islam pertama di Jawa.
Sejarah Keruntuhan Kerajaan Majapahit & Prasasti Peninggalannya
Sosial budaya
Selasa, 15 Des 2020

Sejarah Keruntuhan Kerajaan Majapahit & Prasasti Peninggalannya

Kerajaan Majapahit (1293-1500) punya pengaruh besar dalam sejarah Indonesia dan pernah menjadi imperium adidaya di Nusantara pada abad ke-13 M.
Candi Mendut: Sejarah & Arsitektur Peninggalan Bercorak Buddha
Sosial budaya
Senin, 14 Des 2020

Candi Mendut: Sejarah & Arsitektur Peninggalan Bercorak Buddha

Candi Mendut terletak dekat dengan Candi Borobudur, sama-sama candi bercorak Buddha di Jawa.