FIFPro berharap kompetisi liga sepak bola musim 2019/2020 di berbagai negara yang saat ini dihentikan sementara akibat pandemi Corona COVID-19 bisa diselesaikan.
Dirut PLN Zulkifli Zaini mengklaim per Rabu (1/4/2020) pihaknya sudah mulai membebaskan pembayaran listrik bagi 24 juta pelanggan dengan daya 450 VA sesuai arahan Presiden Jokowi.
Melalui program CSR, Tempo Scan Group menyiapkan donasi sebesar Rp17,5 miliar untuk penanggulangan COVID-19 di Indonesia berupa rapid test, pengadaan APD dan produk kesehatan.
Setidaknya ada tiga opsi yang akan menjadi pertimbangan terkait Liga Inggris 2019/2020, yakni tanpa penonton, diperpanjang masa tundanya, atau musim dibatalkan.
Dari data Pemprov DKI Jakarta, sebanyak 741 warga positif COVID-19, 84 orang meninggal dunia, 451 masih dirawat, 157 isolasi diri, dan 49 orang dinyatakan sembuh.