Indeks Uji Kelayakan Dan Kepatutan

Koalisi Sipil Desak DPR Segera Fit & Proper Test Calon Anggota KPU
Hard news
Senin, 7 Feb 2022

Koalisi Sipil Desak DPR Segera Fit & Proper Test Calon Anggota KPU

Koalisi masyarakat sipil mendesak DPR untuk segera menggelar fit & proper test calon anggota KPU dan Bawaslu mengingat supres sudah terbit sejak 12 Januari.
DPR Gelar Fit & Proper Test Calon Panglima TNI Andika Sabtu
Hard news
Kamis, 4 Nov 2021

DPR Gelar Fit & Proper Test Calon Panglima TNI Andika Sabtu

DPR mengejar jadwal pengambilan keputusan KSAD Jenderal Andika Perkasa sebagai calon Panglima TNI pada rapat paripurna Senin (8/11) pekan depan.
Umbar Janji Listyo Sigit, Calon Kapolri Pengganti Idham Azis
Current issue
Kamis, 21 Jan 2021

Umbar Janji Listyo Sigit, Calon Kapolri Pengganti Idham Azis

Listyo Sigit, calon Kapolri, mengumbar sejumlah janji saat uji kelayakan dan kepatutan di hadapan anggota dewan. Ini beberapa di antaranya.
KPK: Firli Bahuri Diduga Melakukan Pelanggaran Etik Berat
Hard news
Rabu, 11 Sept 2019

KPK: Firli Bahuri Diduga Melakukan Pelanggaran Etik Berat

KPK menyatakan Firli memang diduga melanggar kode etik, meski dia sempat membantahnya Agustus lalu.
Kritik Publik Soal Seleksi Capim KPK akan Jadi Masukan Komisi III
Hard news
Senin, 2 Sept 2019

Kritik Publik Soal Seleksi Capim KPK akan Jadi Masukan Komisi III

Wakil Ketua Komisi III DPR Herman Heri menyatakan, kritik publik soal capim KPK akan dijadikan masukan saat pelaksanaan uji kelayakan dan kapatutan (fit and proper test).
Daftar Nama 16 Calon Anggota Dewan Energi Energi Nasional 2019-2024
Hard news
Senin, 21 Jan 2019

Daftar Nama 16 Calon Anggota Dewan Energi Energi Nasional 2019-2024

Komisi VII DPR RI segera menggelar uji kelayakan dan kepatutan untuk menyeleksi 16 calon anggota Dewan Energi Nasional periode 2019-2024. 
Yang Disampaikan Hadi Tjahjanto Saat Ujian Jadi Panglima TNI di DPR
Current issue
Rabu, 6 Des 2017

Yang Disampaikan Hadi Tjahjanto Saat Ujian Jadi Panglima TNI di DPR

Hadi Tjahjanto menjalani uji kelayakan dan kepatutan sebagai calon panglima TNI. Sejumlah hal dia bicarakan.
Budi Gunawan Siap Optimalkan Koordinasi Intelijen BIN
Hard news
Rabu, 7 Sept 2016

Budi Gunawan Siap Optimalkan Koordinasi Intelijen BIN

Koordinasi fungsi intelijen oleh BIN dinilai masih lemah karena kuatnya ego sektoral antarmasing-masing institusi. Dalam uji kelayakan di DPR, Budi Gunawan sebagai calon Kepala BIN yang baru akan melakukan optimalisasi koordinasi melalui program yang profesional, objektif, dan berintegritas.