Empat bulan telah berlalu sejak kasus positif COVID-19 pertama dilaporkan di Indonesia pada 2 Maret lalu. Bagaimana perkembangan kasusnya hingga hari ini?
Masyarakat kini bisa bepergian ke luar kota dengan membawa surat keterangan uji polymerase chain reaction (PCR) dan rapid test paling lambat 14 hari sebelum keberangkatan.
LIPI menargetkan metode baru deteksi COVID-19, RT-LAMP turbidimetri, yang lebih cepat dari tes PCR akan diuji validasi pada Agustus atau September 2020.
Pemda DIY memberlakukan status tanggap darurat bencana COVID-19 hingga akhir Juni 2020, padahal kasus positif Corona baru masih muncul dan tes PCR massal masih minim dilakukan.
Rapid tes COVID-19 di Puskesmas DI Yogyakarta hanya diprioritaskan dengan syarat tertentu karena alat tes terbatas. Lalu apa yang dimaksud langkah tes massal agresif menurut pemerintah?
Data yang diperoleh Jumat (5/6/2020), ada 2.601 WNI dari luar negeri jalani karantina di Jakarta dari total 12.404 orang yang telah pulang ke tanah air.
Update corona di Jawa Timur 12 Mei 2020: jumlah kasus baru yang terkonfirmasi positif Covid-19 di Jatim dalam sehari terakhir merupakan yang tertinggi di Indonesia.